Suk Suk
Tampilan
Suk Suk | |
---|---|
Nama lain | |
Tionghoa | 叔.叔 |
Sutradara | Ray Yeung |
Produser | Michael J. Werner Teresa Kwong Sandy Yip Chowee Leow Stan Guingon |
Ditulis oleh | Ray Yeung |
Pemeran | Tai Bo Ben Yuen Patra Au |
Penata musik | Veronica Lee |
Sinematografer | Leung Ming Kai |
Penyunting | William Chang Nose Chan |
Perusahaan produksi | New Voice Film Productions |
Tanggal rilis | |
Durasi | 92 menit |
Negara | Hong Kong |
Bahasa | Kanton |
Suk Suk (Hanzi: 叔.叔) (judul berarti "Paman" dalam bahasa Kanton)[2] adalah film drama Hong Kong tahun 2019 yang ditulis dan disutradarai oleh Ray Yeung. Film ini menyajikan kisah dua pria homoseksual yang menikah diam-diam di usia senja mereka. Film ini terpilih untuk berkompetisi di bagian Panorama di Festival Film Internasional Berlin ke-70.[3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Suk Suk". Busan International Film Festival. Diakses tanggal 1 October 2019.
- ^ "English translation of 叔 ( suk / suk1 ) - uncle in Cantonese". cantonese.dictionary.li. Diakses tanggal 2021-02-14.
- ^ "Berlinale Archive - Suk Suk". Berlinale. Diakses tanggal 12 December 2021.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Suk Suk di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Production website: New Voice Film Productions