Lompat ke isi

Sam Jaffe

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sam Jaffe
Jaffe pada tahun 1961
LahirShalom Jaffe
(1891-03-10)10 Maret 1891
New York City, New York, AS
Meninggal24 Maret 1984(1984-03-24) (umur 93)
Beverly Hills, California, AS
Sebab meninggalKanker
MakamEden Memorial Park Cemetery di Mission Hills, California
Nama lainSam C. Jaffe
PendidikanCity College of New York
(B.Sc. Teknik, 1912)[1]
PekerjaanPemeran, guru, insinyur
Tahun aktif1934–1984
Suami/istri
Lillian Taiz
(m. 1926; kematiannya 1941)

(m. 1956; kematiannya 1984)
IMDB: nm0415488 Allocine: 1950 Allmovie: p95767 TV.com: people/sam-jaffe IBDB: 46764
Find a Grave: 6656042 Modifica els identificadors a Wikidata

Sam Jaffe (10 Maret 1891 – 24 Maret 1984) adalah seorang pemeran, guru, musisi, dan insinyur asal Amerika. Pada 1951, ia dinominasikan pada Penghargaan Akademi untuk Aktor Pendukung Terbaik atas pementasannya dalam The Asphalt Jungle (1950) dan tampil dalam film-film klasik lainnya seperti Ben-Hur (1959) dan The Day the Earth Stood Still (1951). Ia dikenal karena memerankan peran utama dalam Gunga Din (1939) dan Lost Horizon (1937).

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama NYTOBIT

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]