Miselium
Tampilan
Miselium (jamak: Miselia) adalah bagian Jamur Multiseluler yang dibentuk oleh kumpulan beberapa Hifa. Sebagian Miselium berfungsi sebagai penyerap makanan dari Organisme lain atau sisa-sisa organisme.[1]Miselium yang menyerap makanan di sebut Miselium vegetatif. Miselium vegetatif pada jamur tertentu memiliki struktur hifa yang disebut Houstorium (jamak: houstoria). Houstorium dapat menembus Sel inangnya. Haustorium biasa disebut sebagai akar isap. Bagian miselium juga ada yang berdiferensiasi membentuk alat reproduksi. Alat reproduksi ini disebut Miselium generatif.[2]
Sederhananya Miselium itu sendiri ialah merupakan bagian dari jamur yang berfungsi sebagai penyerap makanan yang tersisa, agar bisa tumbuh dengan baik.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ (Indonesia)Miselium pada Jamur adalah
- ^ (Indonesia)Miselium