Institut Film dan Televisi India
18°30′48″N 73°49′35″E / 18.513226°N 73.826473°E
Informasi | |
Jenis | Institut Film |
Didirikan | 1960 |
Ketua | Gajendra Chauhan |
Lokasi | , , |
Afiliasi | CILECT |
Situs web | http://www.ftiindia.com |
Institut Film dan Televisi India (IFTI) adalah sebuah institut otonomi dibawah naungan Kementerian Informasi dan Penyiaran dari Pemerintah India dan diurus oleh Pemerintah Pusat India.[1] Sejak pembentukannya pada 1960, IFTI telah menjadi institut film dan televisi utama di Indiam dengan alumni-alumninya yang meliputi teknisi, aktor dan sutradara dalam industri film dan televisi.
IFTI adalah anggota dari Pusat Sekolah Sinema dan Televisi Internasional Liaison (CILECT), sebuah organisasi dari sekolah film dan televisi utama di dunia.[2]
Pengajar terkenal
[sunting | sunting sumber]Alumni terkenal
[sunting | sunting sumber]- Anish John
- Adoor Gopalakrishnan[3]
- Anjali Paigankar
- Apurba Kishore Bir
- Balu Mahendra
- Danny Denzongpa
- Divyendu Sharma
- Girish Kasaravalli
- Gurvinder Singh
- Jahnu Baruah
- Jaideep Ahlawat
- Jaya Bachchan[3]
- Jaya Krishna Gummadi
- John Abraham
- K. G. George
- Ketan Mehta
- Kranti Kanade
- Kulbhushan Kharbanda
- Kumar Shahani[3]
- Kundan Shah
- Mani Kaul[3]
- Mithun Chakraborty
- Mukesh Khanna
- Naseeruddin Shah
- Navin Nischol
- Nishan K. P. Nanaiah
- Om Puri
- Pitobash Tripathy
- Prakash Jha
- Ramachandra Babu
- Raja Bundela
- Rajeev Ravi
- Rajkumar Hirani
- Rajkummar Rao
- Rakesh Bedi[4]
- Rakesh Pandey[5]
- Ranjeeta
- Raza Murad
- Radha Saluja
- Rehana Sultan
- Renu Saluja
- Resul Pookutty
- Sanjay Leela Bhansali[3]
- Sanjivan Lal
- Santosh Sivan
- Santosh Thundiyil
- Satish Kaul
- Satish Kaushik[6]
- Shabana Azmi
- Shaji N. Karun
- Shatrughan Sinha
- Smita Patil
- Sriram Raghavan
- Umesh Upadhyay
- Vidhu Vinod Chopra
- Vijay Arora
Untuk daftar lebih lengkapnya lihat Alumni Institut Film dan Televisi India
Kontroversi
[sunting | sunting sumber]Pada 2015, setelah Gajendra Chauhan dipilih[7] sebagai ketua Institut tersebut, para pelajar di institut tersebut emengadakan unjuk rasa.[8]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ FTII Diarsipkan 2016-04-01 di Wayback Machine. Situs web resmi Kementerian Informasi dan Penyiaran, Pemerintah India.
- ^ "About Us". Institut Film dan Televisi India. 2008-11-14. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-15. Diakses tanggal 2008-11-14.
- ^ a b c d e f g h i Chandra, Anupama (15 Maret 1996). "Searching for direction". India Today. Diakses tanggal 14 Juli 2015.
- ^ "FTII studio reopens after 31 years". Articles.timesofindia.indiatimes.com. 2008-10-06. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-24. Diakses tanggal 2014-04-25.
- ^ "FTII-Film and television institute of india,Pune". Virtualpune.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-04-26. Diakses tanggal 2014-04-25.
- ^ "FTII at Indiatimes Movies". Movies.indiatimes.com. 1970-01-01. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-08-22. Diakses tanggal 2014-04-25.
- ^ "Give me a chance: Gajendra Chauhan post FTII furore - The Times of India". Diakses tanggal 2015-08-19.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaExpress
- "Bollywood's talent pool (Diploma films over the years)". The Tribune. 5 Agustus 2007.