Lompat ke isi

Eugène Lourié

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Eugène Lourié
Lahir8 April 1903
Charkov, Ukraina
Meninggal26 Mei 1991 (usia 88)
PekerjaanSutradara
IMDB: nm0522123 Allocine: 54643 Allmovie: p100219 Modifica els identificadors a Wikidata

Eugène Lourié (8 April 1903 – 26 Mei 1991) adalah seorang sutradara, sutradara seni, perancang produksi, perancang set dan penulis naskah asal Prancis yang dikenal karena kolaborasinya dengan Jean Renoir dan untuk film-film fiksi ilmiah tahun 1950an buatannya. Kontributor Allmovie Sandra Brennan menyatakan bahwa ia adalah "salah satu sutradara seni terbaik dalam perfilman Prancis."[1] Ia dinominasikan untuk sebuah Academy Award pada 1969 untuk efek visual terbaik pada film Krakatoa, East of Java.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Brennan, Sandra. "Eugène Lourié > Overview - AllMovie". Allmovie. Diakses tanggal 8 November 2010. 
  2. ^ "Eugène Lourié > Awards - AllMovie". Allmovie. Diakses tanggal 8 November 2010. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]