Lompat ke isi

Daydream World Tour

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Daydream World Tour
Tur oleh Mariah Carey
Daydream
Mulai7 Maret 1996 (1996-03-07)
Berakhir23 Juni 1996 (1996-06-23)
Putaran2
Penampilan
  • 3 di Asia
  • 4 di Eropa
  • Total 7
Kronologi konser Mariah Carey

Daydream World Tour adalah tur konser oleh artis rekaman asal Amerika, Mariah Carey dalam mempromosikan album platinum miliknya, Daydream. Tur dimulai pada tanggal 7 Maret 1996 di Tokyo, Jepang, dan berakhir di London, Inggris pada tanggal 23 Juni 1996.

Latar belakang

[sunting | sunting sumber]

Daydream World Tour adalah tur konser kedua dari Mariah Carey dan juga tur konser pertamanya yang tampil diluar Amerika Serikat.

Tiket untuk tiga penampilan di Tokyo Dome, dengan total lebih dari 150.000 kursi, habis terjual dalam waktu kurang dari 3 jam, sehingga menjadi penjualan tiket konser tercepat dalam sejarah Tokyo Dome.[1][2]

Daftar lagu yang ditampilkan

[sunting | sunting sumber]

Penampilan

[sunting | sunting sumber]
Daftar konser, tanggal, kota, negara, dan tempat
Tanggal Kota Negara Tempat
Asia
7 Maret 1996 Tokyo Jepang Tokyo Dome
10 Maret 1996
14 Maret 1996
Eropa
14 Juni 1996 Frankfurt Jerman Festhalle
17 Juni 1996 Rotterdam Belanda Ahoy Rotterdam
20 Juni 1996 Paris Prancis Palais Omnisports de Paris-Bercy
23 Juni 1996 London Britania Raya Stadion Wembley

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Mariah Carey revisited
  2. ^ "Tokyo trivia: 40 facts to wow your mind". Time Out. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-11-22. Diakses tanggal 2017-02-19.