Daftar katedral di Jepang
Tampilan
Ini adalah daftar katedral di Jepang diurutkan berdasarkan denominasi.
Katolik
[sunting | sunting sumber]Katedral Gereja Katolik di Jepang:[1]
- Katedral Santo Fransiskus Xaverius (Gereja Kawaramachi) di Kyoto
- Katedral Santa Perawan Maria (Gereja Tamatsukuri) di Osaka
- Katedral Kristus Sang Raja (Gereja Niigata) di Niigata
- Katedral Hati Maria Tak Bernoda (Gereja Kainan) di Naha
- Katedral Bunda Kemenangan (Gereja Daimyomachi) di Fukuoka
- Katedral Bunda Maria Diangkat ke Surga (Katedral Peringatan Perdamaian Dunia) (Gereja Noboricho) di Hiroshima
- Katedral Hati Kudus (Gereja Yamate) di Yokohama
- Katedral Santa Maria Yang Dikandung Tanpa Noda (Gereja Sekiguchi) di Tokyo
- Katedral Santo Petrus dan Paulus (Gereja Nunoike) di Nagoya
- Katedral Santa Theresa dari Kanak-kanak Yesus (Gereja Urawa) di Urawa
- Katedral Dikandung Tanpa Noda (Gereja Urakami) di Nagasaki
- Basilika Kon-Katedral Dua Puluh Enam Martir Suci Jepang (Gereja Ōura) di Nagasaki
- Gereja Katedral Kitaichijo di Sapporo
- Gereja Katedral Motoderakoji di Sendai
- Gereja Katedral Sakuramachi di Takamatsu
- Katedral Santo Fransiskus Xaverius (Gereja Oita) di Oita
- Katedral Santo Fransiskus Xaverius di Kagoshima
Lihat juga
[sunting | sunting sumber]Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ GCatholic.org: Katedral Jepang