Berserker
Tampilan
Berserkers (atau berserks) adalah prajurit Norse yang ditemukan terutama dalam literatur bahasa Islandia yang berperang dalam keadaan trans, ciri khas yang kemudian memunculkan kata bahasa Inggris berserk (mengamuk).
Para prajurit ini ini akan sering pergi ke medan perang tanpa baju besi. Berserkers dibuktikan dalam berbagai sumber-sumber Old Norse, seperti Ulfhednar (mantel-serigala).
-
helm Torslunda: penari senjata diikuti oleh berserker.
-
helm Torslunda helm: Dua prajurit dengan babi hutan pada helm mereka.
-
Ukiran kayu gambar dari 1872
-
Ukiran kayu gambar dari 1872
Lihat juga
[sunting | sunting sumber]- Furor Teutonicus
- Harii, suku Jermanik
- Amuk
- Werewolf
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Beck, H. 1965 Das Ebersignum im Germanischen. Ein Beitrag zur germanischen TierSymbolik. Berlin: W. de Gruyter.
- Blaney, Benjamin (1972). The Berserker: His Origin and Development in Old Norse Literature. Ph.D. Diss. University of Colorado. hlm. 20.
- An Icelandic-English Dictionary by Richard Cleasby and Gudbrand Vigfusson (1874) page 61
- Danielli,M "Initiation Ceremonial from Norse Literature", Folk-Lore, v56, 1945 pp229-245.
- A. Irving Hallowell (1925). "Bear Ceremonialism in the Northern Hemisphere". American Anthropologist: 2.
- Prudence Jones and Nigel Pennick (1997). "Late Germanic Religion". A History of Pagan Europe. Routledge; Revised edition. hlm. 154-156. ISBN 0415158044.
- Nioradze, Georg. "Der Schamanismus bei den sibirischen Völkern", Strecker und Schröder, 1925.
- Page, R. I. (1995). Chronicles of the Vikings. Toronto, Canada: University of Toronto Press. hlm. 109. ISBN 9780802071651.
- "Helmets and swords in Beowulf" by Knut Stjerna out of a Festschrift to Oscar Monteliusvägen published in 1903
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- http://www.odinsvolk.ca/boar.htm
- Berserkene – hva gikk det av dem? (Jon Geir Høyersten: Journal of the Norwegian Medical Association)
- Berserkergang (Viking Answer Lady)
- Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Berserker". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press.