Soal TO Kelas X
Soal TO Kelas X
Soal TO Kelas X
b. d.
4. Berikut ini yang merupakan pernyataan yang benar tentang neutron adalah..
a. Partikel atom yang bermuatan positif
b. Partikel atom yang bermuatan negatif
c. Jumlahnya sama dengan jumlah proton
d. Partikel atom yang bermuatan netral
9. Nomor massa dari atom yang mengandung 5 buah proton dan 6 neutron adalah…
a. 5
b. 1
c. 6
d. 11
11. Elektron valensi pada kulit ke tiga adalah tujuh,maka nomor atom unsur tersebut…
a. 7
b. 3
c. 18
d. 17
13. Ion x2- mempunyai konfigurasi elektron 2 8 8. Nomor atom unsur X adalah..
a. 16
b. 17
c. 19
d. 20
15. Suatu atom dengan nomor massa 16 dan memiliki jumlah elektron 10, maka atom tersebut
dilambangkan sebagai..
16
a. 10X
10
b. 16X
6
c. 10X
10
d. 6X
16. Suatu unsur mempunyai nomor massa 131 dan jumlah neutronnya 54. Banyaknya elektron unsur
tersebut adalah..
a. 54
b. 77
c. 131
d. 201
18. Anion S2- memiliki konfigurasi elktron 2 8 8, atom unsur tersebut terletak pada golongan..
a. II A periode 8
b. IIIA periode 8
c. VIA periode 2
d. VIA periode 3
19. Suatu atom mempunyai nomor atom 53 dan jumlah neutron 74, maka atom tersebut
mempunyai..
a. 74 elektron
b. Nomor massa 127
c. 74 proton
d. Nomor massa 53
20. Atom suatu unsur mengandung 14 neutron. Bila massa atom unsur tersebut 27, maka dalam
sistem periodic, unsur tersebut menempati..
a. Periode 3 golongan IIIA
b. Periode 3 golongan IVA
c. Periode 5 golongan IA
d. Periode 4 golongan IIIA
22. Unsur A dan unsur B masing-masing terletak pada satu golongan pada sistem periodik. Kedua
unsur tersebut mempunyai..
a. Nomor atom yang sama
b. Jumlah elektron terluar sama
c. Nomor massa sama
d. Jumlah kulit elektron sama
23. Berikut ini unsur yang bukan termasuk golongan gas mulia adalah…
a. C
b. He
c. Kr
d. Ne
24. Pernyataan di bawah ini yang benar mengenai table periodic adalah..
a. Pada golongan IA, reaktivitas berkurang seiring dengan meningkatnya nomor atom
b. Pada golongan VIIA,titik leleh unsur-unsurnya meningkat seiring dengan meningkatnya nomor
atom
c. Atom-atom unsur pada golongan yang sama memiliki jumlah elektron sama
d. Semua golongan mengandung unsur logam maupun nonlogam
25. Di antara unsur-unsur berikut ini, yang mempunyai energy ionisasi terkecil adalah..
a. 11Na
b. 12Mg
c. 13Al
d. 17Cl
26. Suatu unsur terletak pada periode 4 dan golongan VIA. Jika nomor atom tersebut memiliki jumlah
netron 45, maka nomor unsur tersebut adalah..
a. 24 b. 34 c.60 d.79
27. Harga afinitas elektron unsur-unsur dalam satu periode dari kiri ke kanan adalah..
a. Semakin besar,karena jari-jari atom semakin panjang
b. Semakin besar,karena jari-jari atom semakin pendek
c. Semakin kecil,karena jari-jari atom semakin panjang
d. Semakin kecil,karena jari-jari atom semakin pendek
29. Di antar unsur berikut yang memiliki jari-jari atom terbesar adalah..
a. 20Ca
b. 19K
c. 37Rb
d. 12Mg
30.Pernyataan berikut ini benar untuk unsur dengan susunan elektron 2 8 7,kecuali..
a. Mempunyai nomor atom 17
b. Terletak pada periode 3 dalam SPU
c. Unsur terletak pada golongan halogen
d. Mempunyai nomor massa 17