Vikram (film 2022)
Tampilan
Vikram | |
---|---|
Sutradara | Lokesh Kanagaraj |
Produser |
|
Skenario | Rathna Kumar Lokesh Kanagaraj |
Cerita | Lokesh Kanagaraj |
Pemeran |
|
Penata musik | Anirudh Ravichander |
Sinematografer | Girish Gangadharan |
Penyunting | Philomin Raj |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Red Giant Movies |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 174 menit |
Negara | India |
Bahasa | Tamil |
Anggaran | per. ₹120 crore |
Pendapatan kotor | per. ₹435 - 500 crore |
Vikram adalah sebuah film cerita seru aksi neo-noir berbahasa Tamil yang dibintangi oleh Kamal Haasan, Vijay Sethupathi, Fahadh Faasil dan Kalidas Jayaram.[1] Film ini disutradarai oleh Lokesh Kanagaraj dan ditulis oleh Kanagaraj dan Rathna Kumar.[2]
Vikram mendapat beragam ulasan. Beberapa memuji alur cerita dan aksi.[3][4] Namun, beberapa mengkritik kekerasan berlebihan dan kurangnya pengembangan karakter.[5][6]
Sinopsis
[sunting | sunting sumber]Vikram, seorang polisi tegas, ditugaskan mengungkap pelaku pembunuhan di Chennai. Ia dibantu Amar, polisi muda, dan Sandhanam, perwira veteran. Mereka menghadapi berbagai tantangan untuk mengungkap kebenaran.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Dewi, Maulina Puspa; Umaroh, Liya (2022-06-25). "Analisis Hiperrealitas pada Film Aquaman sebagai Komoditas Kekuatan Kapitalis". Avant Garde. 10 (1): 112. doi:10.36080/ag.v10i1.1765. ISSN 2657-151X.
- ^ "'Vikram' box office collection day 25: Kamal Haasan starrer hits 400 crores". The Times of India. 2022-06-27. ISSN 0971-8257. Diakses tanggal 2024-02-20.
- ^ NAIR, DIVYA. "Vikram Review". Rediff (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-02-20.
- ^ Athimuthu, Soundarya (2022-06-03). "'Vikram' Review: Kamal, Fahadh & Vijay Sethupathi Shine in Lokesh's Universe". TheQuint (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-02-20.
- ^ "Vikram Movie Review: Kamal Haasan, Vijay Sethupathi and Fahadh Faasil shine in this uneven film". India Today (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-02-20.
- ^ "Vikram Movie Review: Fahadh Faasil Outshines Kamal Haasan in This Loose Narrative". News18 (dalam bahasa Inggris). 2022-06-03. Diakses tanggal 2024-02-20.