Lompat ke isi

Mesin berondong

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sebuah mesin berondong

Mesin berondong adalah sebuah mesin yang dipakai untuk meletupkan berondong. Sejak zaman kuno, berondong telah menjadi makanan ringan populer, yang diproduksi dengan cara meletup-letupkan jagung pada alat pemanas.[1] Mesin berondong skala besar komersial diciptakan oleh Charles Cretors pada akhir abad ke-19. Terdapat juga beberapa metode rumah skala kecil untuk meletupkan jagung.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Popcorn Was Popular in Ancient Peru, Discovery Suggests". History.com. 20 January 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 January 2013.