Mini Task SC Excel - Data Visualization
Mini Task SC Excel - Data Visualization
Data
Visualization
Using Excel
Owner: (Siti Nur Qholisa)
Visualisasi Data adalah representasi grafis dari informasi dan data. Dengan
Data
menggunakan elemen visual seperti Chart, Grafik, dan Maps, Tools visualisasi data
Visualization
menyediakan cara yang dapat diakses untuk melihat dan memahami tren, outlier dan
Introduction
pola dalam data.
• Bar & Column : pada bar and column hanya ditampilkan data dari text(string) dan
numerik, agar muncul seberapa tinggi atau Panjang dari nilai tersebut.
• Line : pada data visualisasi line, ditampilkan data dari date(waktu) dan numerik, agar
dapat lebih mudah melihat perkembangan data berdasarkan waktu.
Contoh Data
• Donut : pada tipe donut cukup menampilkan data dari text(string) dan numerik, agar
Visualization
mendapat gambaran seberapa banyak data dari total data.
• Combo Axis : dengan menggunakan combo axis, kita dapat menggabungkan antara
#RintisKarirIm
column chart dengan line chart, sehingga dapat 2 informasi sekaligus.
pian
Mini Task
Buatlah data visualization pada Microsoft Excel menggunakan data berikut https://bit.ly/DatasetSCExcelDataVizOkt2024.
Setelah itu, screenshot / copy-paste hasil data visualization mu pada slide ini.