HTML CSS
HTML CSS
(Newbie)
HTML, CSS,
JAVASCRIPT
“Create our First Website”
1
+ =
Front-end developer Back-end developer Full stack developer
2
Types of VR
HTML CSS
1. Pengantar 1. Pengantar
2. menuliskan kode html 2. menuliskan kode CSS
3. Membuat tag dasar
Javascript
1. Pengantar
2. menuliskan kode JS
3. Membuat operator
3
HTML
6
TAG HTML
• Tag-tag dasar html lanjutan...
• Tag link
• Tag List
• Tag gambar / images
• Tag tabel
• Tag formulir
TAG LIST
Daftar/list adalah merupakan kumpulan teks yang disusun sedemikian rupa sehingga item-item
yang ada memiliki nomor urut atau bisa juga berupa tanda-tanda khusus/symbol.
<OL></OL> Type = 1, A, a, i, I Digunakan untuk membuat daftar item bernomor, dengan tiap item
Start = angka permulaan start ordered dapat menggunakan angka arab atau romawi. List entries juga
list didefinisikan dengan <LI> tag.
<html>
<head>
<title>contoh tag Link</title>
</head>
<body>
<h3>Gambar Asli</h3>
<img src="gambar.jpg "/>
<h3>Gambar 3 x 2 rata kiri border 1</h3>
<img src="gambar.jpg" width=300 height =200 align="left" border=1 alt="ini gambar"/>
</body>
</html>
Tag Tabel
Terdapat tiga tag atau elemen utama yang digunakan dalam pembuatan table, yaitu: <TABLE>, <TR>, dan <TD>. Yang perlu diingat adalah bahwa tag <TR> dan <TD> harus
terletak di antara tag <TABLE> dan </TABLE>
<TABLE> align = perataan : rata kiri (left), tengah (center) atau kanan (right). Tag <table></table> digunakan untuk
</TABLE> valign = mengatur bentuk perataan secara vertikal mendefenisikan dan membuat tabel
bgcolor = mengatur warna latar belakang (background) dari tabel. dalam html
background = menentukan gambar yang digunakan sebagai background tabel
color = Untuk mengatur warna suatu sel dalam tabel
border = menentukan ukuran border tabel (dalam pixel).
cellpadding = jarak antara isi cell dengan batas cell (dalam pixel).
cellspacing = mengatur spasi/jarak antar cell (dalam pixel).
width = menentukan lebar tabel dalam pixel atau percent.
height = Menentukan tinggi tabel
<TR></TR> align = perataan : rata kiri (left), tengah (center) atau kanan (right). Tag ini digunakan untuk membuat baris
bgcolor = warna latar belakang dari baris. baru (pada tabel)
valign = perataan vertikal : top, middle atau bottom.
Colspan = menggabungkan kolom
<TD></TD> align = untuk menentukan perataan kolom Tag ini digunakan untuk membuat kolom
background = untuk menentukan image yang digunakan sebagai latar belakang dari kolom. baru pada tabel.
bgcolor = untuk menentukan warna latar belakang
height = untuk mengatur ukuran tinggi cell dalam pixels.
nowrap = untuk membuat supaya isi dari kolom tetap berada pada satu baris.
rowspan = lihat gambar contoh
valign = untuk mengatur perataan vertikal: top, middle atau bottom.
width = untuk menentukan lebar kolom dalam pixel atau percen.
Tag Tabel
Selain 3 tag utama table, terdapat pula 2 tambahan tag yang diguakan dalam membuat table di html yaitu tag <caption>
untuk membuat judul tabel, sedangkan tag <th> untuk membuat header tabel
• Judul dalam tabel dibedakan menjadi tiga macam, yaitu judul tabel, judul kolom table dan judul baris tabel. Judul tabel
atau biasa disebut CAPTION terletak dibagian luar tabel yang bisa berada dibawah atau diatas tabel. Secara default
caption diletakkan dibagian atas suatu tabel, tetapi juga dapat diletakkan dibawah suatu tabel dengan menambahkan
atribut ALIGN=BOTTOM pada elemen caption tersebut.
• Judul kolom atau judul baris dibuat dengan elemen yang sama yaitu elemen TABLE HEADER <TH>. Judul kolom terletak
pada sel disebelah kiri atau kolom pertama suatu tabel, sedangkan judul baris terletak pada baris pertama suatu tabel.
Judul baris atau judul kolom akan tercetak tebal.
<CAPTION> align = perataan : top, bottom . Tag ini digunakan untuk membuat
</CAPTION> caption atau judul tabel
<TH> align = untuk menentukan perataan kolom Tag ini digunakan untuk membuat
</TH> background = untuk menentukan image yang digunakan sebagai latar belakang dari kolom. header tabel
bgcolor = untuk menentukan warna latar belakang
colspan = lihat gambar contoh
height = untuk mengatur ukuran tinggi cell dalam pixels.
nowrap = untuk membuat supaya isi dari kolom tetap berada pada satu baris.
rowspan = lihat gambar contoh
valign = untuk mengatur perataan vertikal: top, middle atau bottom.
width = untuk menentukan lebar kolom dalam pixel atau percen.
Contoh Tag Tabel
<html>
<head>
<title>contoh tag tabel</title>
</head>
<body>
<table border=1>
<caption align=top>Daftar Prodi Fakultas Teknik Unkhair</caption>
<tr>
<th width=40>No.</th>
<th width=150>Nama Prodi</th>
<th width=200>Akreditasi</th>
</tr>
<tr>
<td align=center>1.</td>
<td>Teknik Sipil</td>
<td align=center>C</td>
</tr>
<tr>
<td align=center>2.</td>
<td>Teknik Arsitektur</td>
<td align=center>C</td>
</tr>
<tr>
<td align=center>3.</td>
<td>Teknik Mesin</td>
<td align=center>C</td>
</tr>
<tr>
<td align=center>4.</td>
<td>Teknik Elektro</td>
<td align=center>C</td>
</tr>
<tr>
<td align=center>5.</td>
<td>Teknik Informatika</td>
<td align=center>C</td>
</tr>
</table>
</body>
</html>
Tag Formulir
ISTILAH-ISTILAH DALAM HTML :
Tag Atribut Keterangan
<FORM> Method = metode pengiriman data (GET, POST) Tag <form></form> digunakan untuk mendefenisikan dan
</FORM> Action = url untuk memproses data membuat formulir dalam html
enctype= 'multipart/form-data‘, untuk menyertakan isi file yang diupload
<INPUT> Name = nama object Tag ini digunakan untuk type inputan text, password, radio,
Type = (text, password, radio, checkbox, file, submit, reset) checkbox, submit, reset
Value = nilai / isi dari objec input
Size = ukuran area input text (khusus untuk type text)
Maxlength = karakter maksimal inputan text (khusus untuk type text)
Readonly = membuat inputan text hanya dapat dibaca (khusus untuk type text)
Checked = memilih item radio dan checkbox (khusus untuk type radio dan checkbox)
<SELECT> Name = nama objec select Tag ini digunakan untuk membuat inputan berupa pilihan
</SELECT> drop down (combo).
<OPTION> Value = nilai / isi dari sebuah pilihan Tag ini di letakan diantara tag <select> </select> dan
</OPTION> Selected = memilih pilihan dropdown digunakan untuk membuat isi combo dari tag <select>.
<TEXTAREA> Name = nama object textarea Tag elemen ini digunakan untuk menampilkan masukan
</TEXTAREA> Rows = ukura baris berupa textbox yang mampu menerima masukan berupa
Cols = ukutan kolom string lebih dari satu baris
Contoh Tag Form
<html>
<head>
<title>contoh tag formulir</title>
</head>
<body>
<form method='get' action='' enctype= 'multipart/form-data'>
<table>
<caption align=top><h3>Formulir Pendaftaran Mahasiswa</h3></caption>
<tr>
<td>User</td>
<td>: <input type = 'text' name='user'></td>
</tr>
<tr>
<td>Password</td>
<td>: <input type = 'password' name='password'></td>
</tr>
<tr>
<td>Jenis Kelamin</td>
<td>: <input type = 'radio' name='jkel' value='Laki-laki'>Laki-laki
<input type = 'radio' name='jkel' value='Perempuan'>Perempuan
</td>
</tr>
<tr>
<td>Hobby</td>
<td>: <input type = 'checkbox' name='hobby' value='renang'>Renang
<input type = 'checkbox' name='hobby' value='membaca'>Membaca</td>
</tr>
<tr>
<td>Suku</td>
<td>: <Select name='suku'>
<option value='ternate'>Ternate</option>
<option value='tidore'>Tidore</option>
<option value='bacan'>Bacan</option>
<option value='jailolo'>Jailolo</option>
</select>
</td>
</tr>
<tr>
<td>Keterangan Tambahan</td>
<td>: <textarea name='ket'></textarea></td>
</tr>
<tr>
<td>Uplaod Foto</td>
<td>: <input type = 'file' name='file'></td>
</tr>
<tr>
<td colspan=2 align='center'><input type='submit' value='Kirim'><input type='reset' value='Batal'></td>
</tr>
</table>
</form>
</body>
</html>
CSS
• CSS (Cascading Style Sheets) adalah salah satu bahasa pemrograman desain web
(style sheet language) yang mengontrol format tampilan sebuah halaman web yang
ditulis dengan menggunakan bahasa penanda (markup language).
• Tujuan utama CSS diciptakan adalah untuk membedakan konten dari dokumen dan
tampilan dari dokumen, dengan itu pembuatan ataupun pemrograman ulang web
akan lebih mudah dilakukan
• perkembangan css diawali pada tahun 1996, dimana W3C (Word Wide Web
Consortium), menyusun proposal draf untuk membuat css, selanjutnya
pertengangan tahun 1998, W3C mengembangkan CSS2, dan pada tahun 2000
dikembangkan CSS3 dan masih diperbaharui sampai saat ini 19
Pendahuluan CSS
• Struktu css terdiri dari :
• Selector
• Property
• Declarator
• Value
• Semicolon
• Bentuk Umum Penulisan code css
body{
Selector{
color:red;
property:value;
font-family:Arial;
}
}
Pendahuluan CSS
• Contoh penerapan css kedalam html (css dan html dalam sebuah dokumen)
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<!-- ini kode css-->
<style type='text/css'>
body{
color:red;
font-family:Arial;
}
h1{
background:yellow;
font-size:20px;
}
</style>
<!-- akhir kode css-->
</head>
<body>
isi halaman html
<h1>ini tulisan h1 yang telah
di format dengan css</h1>
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Contoh penerapan css kedalam html (memisahkan kode css dan html)
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<!-- ini link ke file css -->
<link rel=”stylesheet”
type=”text/css” href=”filecss.css” />
</head>
<body>
isi halaman html
<h1>ini tulisan h1 yang telah
di format dengan css</h1>
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Selector dapat dibagi kedalam 3 jenis :
• Selector Tag
• Selector id
• Selector class
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<style type='text/css'>
body{
color:red;
font-family:Arial;
}
</style> </head>
<body>
isi halaman html
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Contoh selector id
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<style type='text/css'>
#contoh{
color:red;
font-family:Arial;
}
</style>
</head>
<body>
<div id='contoh'>contoh
selector id</div>
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Contoh selector class
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<style type='text/css'>
.contoh{
color:red;
font-family:Arial;
}
</style>
</head>
<body>
<div class='contoh'>contoh
selector class</div>
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Contoh menggabungkan deklarator tag, id, dan class
<html>
<head>
<title>latihan</title>
<style type='text/css'>
.contohclass{
color:red;
background-color : #c0c0c0;
}
#contohid{
color:yellow;
background-color : #c0c0c0;
}
p{
color :
green;
background-color : #c0c0c0;}
</style>
</head>
<body>
<div class='contohclass'>contoh selector
class</div><br/>
<div id='contohid'>contoh selector id</div>
<p>contoh selector tag </p>
</body>
</html>
Pendahuluan CSS
• Secara umum property css dapat dikelompokan kedalam beberapa jenis sebagai berikut:
• Text Style
• Text Layout
• Backgroud
• Border
• Margin
• Padding
• Page layout
• Element type
• User interface
Property Style Text
Property Nilai property Keterangan
text-decoration none, underline, overline, line Memberikan efek tambahan pada font
though, blink
text-transform capitalize, uppercase, lowercase Merubah bentuk tulisan menjadi kapital, atau sebaliknya
Property Text Layout
letter-spacing Isi dengan ukuran pixcel Mengatur jarak spasi diantara setiap karakter
word-spacing Isi dengan ukuran pixcel Mengatur jarak spasi diantara setiap kata
line-height Isi dengan ukuran pixcel Mengatur jarak spasi antar baris tulisan
vertical-align Baseline, middle, sub, Mengatur jarang tulisan secara vertikal
super, text-top, text-bottom
text-indent Isi dengan ukuran pixcel Mengatur jarak tulisan dari setiap paragraf sedikit masuk (indent)
text-align Ltr (left to right), rlt (right Menentukan arah dasar tulisan pada halaman html
to left)
Property Background
Property Nilai property Keterangan
background-color Warna, kode warna Mengatur warna background dari sebuah elemen
background-attachment Scroll, fixed Mengatur ukuran posisi warna background ketika di scrol
background-repeat Repeat, repeat-x, repeat-y, no-repeat Mengatur pengulangan gambar bila ukuran gambar lebih kecil dari elemen
background-image: URL(gambar.jpg);
background-attachment:fixed;
background-repeat:no-repeat;
background-position:top center;
Property Border
Property Nilai property Keterangan
border-width Isi dengan ukuran pixcel atau thin, medium, Mengatur lebar garis suatu elemen
thick
border-top-width
border-right-width
border-bottom-width
border-left-width
border-style none, dotted, dashed, solid, double, groove, Menentukan style garis / border
ridge, inset, outset
border Menentukan border dengan cepat, selain cara sebelumnya :
Cara panjang (longway hand)
border-top {
border-color : red none none none;
border-width : thick medium medium medium;
border-right border-style : ridge none none none
}
border-bottom Dengan menggunakan cara cepat akan jauh lebih mudah:
border-lef {
border-top : red thick ridge
}
Property Margin
Property Nilai property Keterangan
margin Di isi dengan persen atau ukuran Mengatur ukuran margin dari elemen
pixcel
margin-top
margin-left
margin-bottom
margin-right
Property Padding
Property Nilai property Keterangan
Padding Di isi dengan persen atau ukuran Mengatur ukuran padding dari elemen
pixcel
Padding-top
Padding-left
Padding-bottom
Padding-right
Property Page Layout
Property Nilai property Keterangan
position Top ..px, left ..px, bottom ..px, right ..px Mengatur posisi elemen
top Nilai pixcel, persentase, auto Mengatur posisi elemen bagian atas
left Nilai pixcel, persentase, auto Mengatur posisi elemen bagian kiri
bottom Nilai pixcel, persentase, auto Mengatur posisi elemen bagian bawah
right Nilai pixcel, persentase, auto Mengatur posisi elemen bagian kanan
min-width Nilai pixcel, persentase, none Mengatur ukuran lebar minimum elemen
max-width Nilai pixcel, persentase, none Mengatur ukuran lebar maximum
height Nilai pixcel, persentase, auto Mengatur ukuran tinggi elemen
min-height Nilai pixcel, persentase, none Mengatur ukuran tinggi minimum elemen
max-height Nilai pixcel, persentase, none Mengatur ukuran tinggi maximum elemen
z-index Nilai bilangan bulat Mengatur posisi index elemen bila elemen menumpuk
visibility visible, hidden, inherit (menyesuaikan elemen induk) Mengatur isi elemen dapat terlihat atau tidak
overflow visible, hidden, scroll dan auto Mengatur isi dari tulisan bila melewati ukuran elemen
float none, left dan right Mengatur perataan suatu elemen
clear none, left, right atau both Mengatur penggunaan float pada elemen induk
Property Element Type
Property Nilai property Keterangan
display none, block, inline, list-item, inline-block, run-in Mengatur tampilan dari sebuah elemen
white-space normal, pre dan nowrap Properti white-space hanya dapat diaplikasikan pada elemen block dan
menentukan apa yang harus dilakukan browser terhadap white space
(spasi)
list-style-type decimal, decimal-leading-zero, lower-roman, upper-roman, hebrew(penomoran Mengatur tampilan dari elemen lst
tradisional hebrew), georgian(Penomoran tradisional Georgian),
armenian(penomoran tradisional armenia),
cjk-ideographoc(penomoran dengan menggunakan ideographic), katakana,
hiragana-iroha, katakana-iroha, lower-latin, upper-latin
list-style-image url (alamat gambar) Mengatur elemen list dalam bentuk gambar
cursor auto, crosshair, default, pointer, move, text, Mengatur bentuk kursor
wait, help
outline-style none, dotted, dashed, solid, double, groove, Mengatur style objek / elemen yang menjadi fokus
ridge, inset, outset
outline-width Ukuran pixcel atau thin, medium, thick Mengatur lebar fokus