0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
22 tayangan

Modul 09B Aplikasi Database Dengan Mysql

Dokumen tersebut memberikan penjelasan tentang cara membuat aplikasi Java untuk menghubungkan database MySQL dan melakukan operasi CRUD (create, read, update, delete) pada tabel mahasiswa menggunakan beberapa fungsi seperti koneksi, tambah data, ubah data, hapus data, dan tampil data.
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai PPT, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
22 tayangan

Modul 09B Aplikasi Database Dengan Mysql

Dokumen tersebut memberikan penjelasan tentang cara membuat aplikasi Java untuk menghubungkan database MySQL dan melakukan operasi CRUD (create, read, update, delete) pada tabel mahasiswa menggunakan beberapa fungsi seperti koneksi, tambah data, ubah data, hapus data, dan tampil data.
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai PPT, PDF, TXT atau baca online di Scribd
Anda di halaman 1/ 25

Prodi : Teknik Informatika/S1

Matakuliah: Pemrograman Jaringan /3 Sks

Fakultas Ilmu Komputer


www.fikom.ust.ac.id
Universitas Katolik Santo Thomas SU
www.ust.ac.id
Email : Sorang Pakpahan,S.Kom.,M.Kom

[email protected]
Struktur Table Tmhs
Buat project Baru dan
Konfigurasi ADD Library
 Buat Project Baru dengan nama JavaMysql
 Buat new class dengan nama koneksi pada project
JavaMysql seperti berikut :
Konfigurasi Library
 Klik Kanan Library dan pilih Add Library pada project JavaMysql dengan
tampilan sbb:
 Pilih MySQL JDBC Driver lalu klik Add Library sehingga akan tampil sbb:
Koneksi Java dengan MySql

Import yang digunakan untuk koneksi :


//Nama file koneksi.java
package formmysql;
import com.mysql.jdbc.ResultSetMetaData;
import java.sql.Connection;
import java.sql.DriverManager;
import java.sql.Statement;
Class koneksi.java
public class koneksi {
private Statement data = null;
private Connection koneksi = null;
private String Url="jdbc:Mysql://localhost/"; //host
database anda
private String DbName="DBMHS"; //nama database Anda
private String DBUser="root"; //username dari database,
jika menggunakan defaul xampp maka username = root
 private String DBPassword="";//password db , default
xampp tidak ada = "";
Lanjutan class koneksi.java
public koneksi(){
try {
//setting driver yang digunakan untuk terhubung ke database
Class.forName("com.mysql.jdbc.Driver");
//membuat koneksi dengan parameter url +nama database, username
dan password
koneksi = DriverManager.getConnection(Url+DbName, DBUser,
DBPassword);
//membuat statement yang akan digunakan untuk mengeksekusi
query dari aplikasi
 data = this.koneksi.createStatement();
Lanjutan class koneksi.java
System.out.println("KONEKSI SUKSES");
} catch (Throwable ex) {
System.out.println("error : "+ex);
System.exit(1);
}
}
public Connection getConnection(){
return koneksi;
}
public Statement getStatement(){
return data;
}
 
}
Rancangan Form Mahasiswa

jTextField1
jButton2

jTextField2
jButton1 jButton3 jButton4

jButton5

jTable1
Referensi untuk
formmahasiswa
//Nama file formmahasiswa.java
package formmysql;
import java.sql.ResultSet;
import java.sql.SQLException;
import java.util.logging.Level;
import java.util.logging.Logger;
import javax.swing.JOptionPane;
import javax.swing.table.DefaultTableModel;
Fungsi TambahData Mahasiswa
private void TambahData(String npm, String nama){
// buat objek koneksi yang menangani koneksi ke database
koneksi conect = new koneksi();
// tentukan query yang akan dijalankan pada mySql/database
// kita akan memasukkan data ke dalam tabel mahasiswa
String query = "insert into tmhs (npm,nama) values('"+npm+"','"+nama+"')";
//eksekusi query tersebut dengan cara :
try {
conect.getStatement().executeUpdate(query); //eksekusi
JOptionPane.showMessageDialog(this, "insert berhasil");//pemberitahuan jika berhasil
} catch (SQLException ex) {
//jika ada kesalahan, maka akan ada pesan error dari sintaks dibawah ini.
Logger.getLogger(formmahasiswa.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
JOptionPane.showMessageDialog(this, "insert gagal");//pemberitahuan jika gagal
} }
Fungsi Tombol Input untuk memanggil fungsi TambahData
Mahasiswa

private void jButton1ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent


evt) {
this.TambahData(this.jTextField1.getText(), this.jTextField2.getText());
}
Fungsi CariData Mahasiswa
private void CariData(String npm){
ResultSet data = null; //
// buat objek koneksi yang menangani koneksi ke database
koneksi conect = new koneksi();
// tentukan query yang akan dijalankan pada Mysql/database
// kita akan memasukkan data ke dalam tabel mahasiswa
String query = "SELECT * FROM tmhs WHERE npm='" + npm + "'";
//eksekusi query tersebut dengan cara :
try {
data = conect.getStatement().executeQuery(query); // query dijalankan
Lanjutan Fungsi CariData Mahasiswa
if (data.next())
{ jTextField1.setText(data.getString(1));
jTextField2.setText(data.getString(2));
JOptionPane.showMessageDialog(this, "Pencarian berhasil");//pemberitahuan jika berhasil
} else
{ JOptionPane.showMessageDialog(null, "Data Tidak Ada");
}
data.close();
//conect.close();
}
catch(Exception e)
{
System.out.println("Erorr"+e);
}
}
Fungsi Tombol Cari untuk memanggil fungsi CariData
Mahasiswa

private void jButton2ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent


evt) {
this.CariData(this.jTextField1.getText());

  }
Fungsi Tombol Update untuk memanggil fungsi
UbahData Mahasiswa
private void UbahData(String npm, String nama){
// buat objek koneksi yang menangani koneksi ke database
koneksi conect = new koneksi();
// tentukan query update yang akan dijalankan pada mySql/database
// dalam queri ini kita akan mengganti nama dan komentar dari data yang terkait dengan nim.
String query = "update tmhs set nama='"+nama+"' where npm='"+npm+"' ";
//eksekusi query tersebut dengan cara :
try {
conect.getStatement().executeUpdate(query); //eksekusi
JOptionPane.showMessageDialog(this, "update berhasil");//pemberitahuan jika berhasil
} catch (SQLException ex) {
//jika ada kesalahan, maka akan ada pesan error dari sintaks dibawah ini.
Logger.getLogger(formmahasiswa.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
JOptionPane.showMessageDialog(this, "update gagal");//pemberitahuan gagal
} }
Fungsi Tombol Ubah untuk memanggil fungsi UbahData
Mahasiswa

private void jButton3ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent


evt) {
this.UbahData(this.jTextField1.getText(), this.jTextField2.getText());

  }
Fungsi Tombol Delete untuk memanggil fungsi HapusData
Mahasiswa
private void HapusData(String npm){
// buat objek koneksi yang menangani koneksi ke database
koneksi conect = new koneksi();
// tentukan query update yang akan dijalankan pada mySql/database
// dalam queri ini kita akan menghapus data yang terkait dengan nim
String query = "delete from tmhs where npm='"+npm+"' ";
//eksekusi query tersebut dengan cara :
try {
conect.getStatement().executeUpdate(query); //eksekusi
JOptionPane.showMessageDialog(this, "data berhasil dihapus");//pemberitahuan jika berhasil
} catch (SQLException ex) {
//jika ada kesalahan, maka akan ada pesan error dari sintaks dibawah ini.
Logger.getLogger(formmahasiswa.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
JOptionPane.showMessageDialog(this, "data gagal dihapus");//pemberitahuan jika gagal
} }
Fungsi Tombol Input untuk memanggil fungsi HapusData
Mahasiswa

private void jButton4ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent


evt) {
this.HapusData(this.jTextField1.getText());
}
 
Fungsi Tombol Tampil untuk memanggil fungsi
setTableDariDatabase Mahasiswa
private void setTableDariDatabase(){
koneksi conect = new koneksi();// objek koneksi utk koneksi ke DB
ResultSet data = null; //
int jumBaris=0; // variable untuk menentukan jumlah baris matriks nantinya.
//query yang akan ditampilkan, misalkan kita ingin menampilkan data mahasiswa dari DB ke
table
String query="select * from tmhs";
try {
data = conect.getStatement().executeQuery(query); // query dijalankan
while(data.next()){
jumBaris++;
}
} catch (SQLException ex) {
JOptionPane.showMessageDialog(null,"Error pada jumlah baris :"+ex.getMessage());
}
Lanjutan Fungsi Tombol Tampil untuk memanggil fungsi
setTableDariDatabase Mahasiswa
//jika jumlah baris telah didapatkan maka buat array 2 dimensi untuk menyimpan data
sementara
String isi[][]= new String[jumBaris][2]; //jumbaris, dan jumlah kolom =2{npm, nama}
// masukkan data dari ResultStatement kedalam matriks
int i=0;//just for loop
try {
data = conect.getStatement().executeQuery(query);//eksekusi kembali query
while (data.next()) {
isi[i][0] = "" + data.getString("npm"); // ini sintaks untk mengambil isinya, "npm" adalah
nama kolom dalam DB
System.out.println("npm = "+data.getString("npm"));
isi[i][1] = "" + data.getString("nama");
i++;
}
Lanjutan Fungsi Tombol Tampil untuk memanggil fungsi
setTableDariDatabase Mahasiswa
} catch (SQLException ex) {
Logger.getLogger(formmahasiswa.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
}
String NamaKolom[] ={"Nim","Nama"};//nama kolom yang nantinya akan ada pada tabel
DefaultTableModel model= new DefaultTableModel(isi,NamaKolom){};
//selanjutnya adalah mlakukan pengesetan pada tabel
jTable1.setModel(model);
//done!!!
}
Fungsi Tombol Tampil untuk memanggil fungsi
setTableDariDatabase Mahasiswa

private void jButton5ActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent


evt) {
This.setTableDariDatabase() 

Anda mungkin juga menyukai