Modul 3 PDGK 4205 Kelompok 3

Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Unduh sebagai ppt, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 14

Kegiatan Belajar 1

Keterampilan Membuka Dan Menutup


Pelajaran Terpadu
A. PENGERTIAN
•      

Keterampilan membuka pelajaran merupakan keterampilan yang


berkaitan dengan usaha guru dalam memulai kegiatan
pembelajaran. Sedangkan keterampiln menutup pelajaran adalah
keterampilan yang berkaitan dengan usaha guru dalam mengakhiri
kegiatan pembelajaran.
B. MANFAAT
Membuka Pelajaran
1. Menyiapkan mental siswa Menutup Pelajaran
memasuki kegiatan inti 1. Mendapatkan pemahaman
pembelajaran. siswa. terhadap proses dan
2. Membangkitkan motivasi dan hasil belajar yang telah
perhatian siswa (attention) dilaluinya.
dalam mengikuti kegiatan 2. Mengetahui tingkat
pembelajaran. keberhasilan dari pelaksanaan
3. Memberikan gambaran yang pembelajaran terpadu
jelas tentang aktivitas belajar 3. Menetapkan kegiatan tindak
yang akan dilakukan dan batas lanjut yang dilakukan siswa
batas tugas yang harus untuk mengembangkan
dikerjakan siswa. kompetensi yang telah
4. Menyadarkan siswa akan dikuasainya.
adanya keterkaitan antara
pengalaman yang sudah dimiliki
dengan tema yang akan
dipelajarinya.
C. Kompenen Keterampilan Membuka
Pelajaran
1. Menumbuhkan 2. Membangkitkan 3. Memberi Acuan 4. Membuat Kaitan
Perhatian Siswa Motivasi Siswa a. Mengemukakan Guru berupaya
a. Variasi gaya a. Memperlihatkan tujuan dan batas untuk
mengajar guru. sikap hangat dan tugas. mrngkaitkan
b. Menggunakan atusias. b. Menjelaskan bahan pelajaran
media b. Menimbulkan langkah yang sudah
pembelajaran rasa ingin tahu pembelajaran. disampaikan
yang tepat. (cruiosity). c. Mengingatkan dengan pelajaran
c. Mengemukkan inti tema yang yang akan
c. Menggunakan
ide yang akan dipelajari. disampaikan.
pola interaksi
pembelajaran bertentangan
yang bervariasi. d. Memperhatikan
minat siswa.
D. Kompenen Keterampilan Menutup Pelajaran

1. Meninjau Kembali (review)


2. Melakukan penilaian
• Melakukan tanya jawab secara lisan;
• Meminta salah seorang siswa untuk menunjukkan kemampuan
sebagai hasil belajarnya
• Meminta salah seorang siswa untuk mengaplikasikan hasil belajar
yang telah diperolehnya di depan kelas.
• Meminta siswa untuk menyatakan pendapat tentang bahan dan
kegiatan belajar dari tema yang telah dibahas.
• Memberikan soal-soal tertulis yang dapat dikerjakan oleh sisiwa
diluar kelas atau di-Prkan.
Prinsip membuka dan menutup pelajaran
a.Prinsip kebermaknaan
b.Prinsip kesinambungan dan keutuhan
Pembelajaran 2
Keterampilan Menjelaskan Dan Bertanya Dalam
Pembelajaran Terpadu

A . PENGERTIAN
B. MANFAAT
• Keterampilan menjelaskan
1. Membantu siswa memahami berbagai konsep dari tema yang sedang di
pelajari
2. Meningkatkan keterlibatan ssiswa dalam memecahkan berbagai masalah
melalui cara berfikir yang sistematis dan terintegrasi.
3. Memperkirakan tingkat pemahaman siswa terhadap penjelasan yang
diberikan.
4. Meningkatkan efektifitas pembicaraan di kelas sehingga benar-benar
merupakan penjelasan yang bermakna bagi siswa.
5. Membantu siswa menggali pengetahuan dari berbagai sumber.
6. Mengatasi kekurangan berbagai sumber belajar yang diperlukan.
7. Menggunakan waktu secara lebih efektif dan efisien
• Keterampilan Bertanya
1. Meningkatkan kegiatan belajar yang lebih berfariasi dan bermakna
2. Mendorong siswa untuk berperan sebagai sumber informasi
3. Memupuk kebiasaan siswa unruk selalu bertanya
4. Meningkatkan keterlibatan siswa secara mental-intelektual
5. Menumbuhkan keberanian siswa untuk mengajukan pertanyaan
6. Menguji pemahaman siswa terhadap materi yang telah di bahas
C. Komponen-Komponen Keterampilan
Menjelaskan
1. Kejelasan
a. Kelancaran dan kejelasan dalam berbicara.
b. Susunan kalimat yang digunakan
c. Penggunaan istilah
2. Penggunaan Contoh Dan Ilustrasi
3. Pemberian Tekanan
4. Umpan balik (Feedback)
Beberapa prinsip keterampilan menjelaskan
yangharus diperhatikan dalam melaksanakan
pembelajaran terpadu di sekolah dasar
• Perlu adanya keterkaitan yang erat antara pihak yang memberi
penjelasan ( guru) dan piahk penerima penjelasan (siswa).
• Pemberian penjelasan dapat diberikan pada awal pembelajaran,
pertengahan pembelajaran, maupun akhir pembelajaran.
• Penjelasan yang disampaikan oleh guru harus memiliki tingkat
kebermaknaan yang tinggi bagi siswa.
• Penjelasan pasa dasarnya harus disajikan sesuai dengan perencanaan
yang telah di buat oleh guru.
D. Komponen-Komponen Ketrampilan Bertanya

1. Pengungkapan Pertanyaan Yang Jelas Dan Singkat


2. Pemberian Acuan
3. Pemusatan
4. Pemindahan Giliran dan Penyebaran Pertanyaan
5. Pemeberian waktu Berpikir
6. Pemberian tuntunan
Prinsip –prinsip keterampilan bertanya dalam
pembelajaran terpadu
• Pertanyaan daru guru hendaknya disampaikan dengan penuh keantusiasan dan
kehangatan untuk mendorong kesungguhan siswa dalam menjawab setiap
pertanyaan.
• Diupayakan untuk selalu menghindari kebiasaan –kebiasaan yang akan
merugikan kulitas dari suatu pertanyaan.
• Untuk pertanyaan yang lingkupnya lebih kompleks, diperlukan waktu berpikir
yang cukup lama bagi siswa dalam menetapkan alternatif jawaban yang paling
tepat.
• Pertanyaan-pertanyaan pokok yang akan diajukan oleh guru hendaknya
disiapkan secara cermat.
Sekian Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai