Modul 1 Instalasi Flutter
Modul 1 Instalasi Flutter
RUNNING MODUL
1.1. Git
Git adalah salah satu sistem pengontrol versi (Version Control System) pada proyek perangkat lunak
yang diciptakan oleh Linus Torvalds. Pengontrol versi bertugas mencatat setiap perubahan pada file
proyek yang dikerjakan oleh banyak orang maupun sendiri. Git dikenal juga dengan distributed
revision control (VCS terdistribusi), artinya penyimpanan database Git tidak hanya berada dalam satu
tempat saja.
Untuk melakukan instalasi git pada computer Anda, lakukan langkah berikut ini:
1. Buka link berikut ini untuk mengunduh Git. https://git-scm.com/download/win
2. Klik dua kali pada file yang sudah diunduh.
3. Maka akan muncul informasi lisensi Git, klik next untuk melanjutkan.
11. Lakukan hal yang sama pada bagian Sistem Variable. Klik path -> masukan informasi yang sama
flutter doctor
Perintah ini memeriksa environment Anda dan menampilkan laporan ke jendela terminal. Pada
Flutter SDK sudah terdapat Dart SDK, jadi Anda tidak perlu menginstal Dart secara terpisah.
Periksa output dengan cermat untuk perangkat lunak lain yang mungkin perlu Anda instal atau
melakukan sesuatu lebih lanjut (ditunjukkan dalam teks tebal).
Contoh:
**✗ Android SDK is missing command line tools; download from https://goo.gl/XxQghQ**
Bagian tersebut menjelaskan cara menyelesaikan proses instalasi Flutter SDK. Setelah memasang
dependensi yang hilang, jalankan perintah flutter doctor lagi untuk memverifikasi bahwa Anda
telah mengatur semuanya dengan benar.
Gambar 1.28 Jendela Choose Start Menu Folder pada Android Studio
f. Tunggu proses instalasi hingga selesai
Gambar 1.30 Proses Instalasi dan Jendela finish pada Android Studio
h. Jika belum memiliki installation folder (biasanya pada pertama kali install) pilih Do not import
setting.
Extension ini sangat penting ketika ingin membuat aplikasi menggunakan Flutter di visual
studio code.