Python Indra
Python Indra
BAHASA PEMROGRAMAN PHYTON Sekilas tentang Python Python merupakan bahasa pemrograman beraras tinggi yang diciptakan oleh Guido van Rossum pada tahun 1989 di Amsterdam, Belanda. Sebagai bahasa beraras tinggi, Python menawarkan berbagai kemudahan menulis suatu program. Sebagai bahasa yang multiplatform, yang dapat berjalan dalam lingkungan seperti Windows, UNIX, Linux, dan Mac, Python
memberikan portabilitas yang tinggi. Bahkan Python menggunakan antarmuka yang sama pada platform-platform tersebut. Python banyak diminati karena kesederhanaannya. Malahan bahasa intinya hanya menyediakan sedikit tata bahasa dan kosakata sehingga mudah untk diingat-ingat. Hal seperti ini berbeda dengan bahasa seperti C, yang menawarkan berbagai alternative pengkodean untuk melaksanakan tugas yang sama. Membuat Program Menulis perintah secara interaktif berguna untuk menguji suatu perintah dengan mudah. Anda mengetikkan perintah kemudian mendapatkan hasilnya. Namun ada kalanya anda perlu menuliskan kumpulan instruksi dalam suatu berkas, terutama kalau Anda sering menggunakan kumpulan instruksi untuk melaksanakan tugas yang bersifat rutin. Dalam terminology computer, kumpulan instruksi yang ditunjukkan untuk mengarahkan computer melaksanakan suatu tugas tertentu dinamakan program. Program yang akan diproses dengan menggunakan interpreter biasa dinamakan skrip. Jika Anda menuliskan skrip Python di lingkungan UNIX atau Linux, Anda perlu menyisipkan baris semacam berikut pada awal skrip: #!/user/local/bin/python Baris di atas digunakan untuk memberitahukan kepada system operasi untuk mengeksekusi skrip dengan menggunakan interpreter Python yang terletak pada direktori 1
Membuat Program dengan menggunakan python Bahasa pemrograman Python merupakan bahasa pemrograman script, program yang dibuat dengan menggunakan Python dapat dijalankan dengan menggunakan interpreter Python. Bahasa pemrograman ini merupakan bahasa pemrograman yang cukup banyak digunakan dalam lingkungan Unix atau pun web. Banyak produk yang telah dihasilkan oleh Python, ZOPE merupakan salah satu produk dari python untuk pengelolaan web dinamik dalam Internet. Kita dapat memanfaatkan ZOPE untuk memudahkan kita memaintenance web kita, seperti halnya kita menggunakan PHPNuke, PostNuke, atau pun yang sejenisnya. Python merupakan bahasa pemrograman yang sangat sederhana serta efektif, dan sangat baik untuk digunakan dalam mempelajari tentang pemrograman berorientaaasi objek. Python merupakan bahasa pemrograman yang disertifikasi kan oleh OSI atau disebut juga dengan Open Source Initiative. . Python juga merupakan salah satu bahasa pemrograman yang paling bisa dikatakan sangat diakui keunggulannya, sehingga Microsoft pun tertarik untuk mengembangkan sistem python di lingkungan Windows dengan membiayai ActiveState untuk membuat ActivePython.
Bahasa Python pun diturunkan dari keluarga bahasa Modula, tetapi cara penulisan meniru seperti Lisp, pemrograman berorientasi objek seperti SmallTalk, pemrograman fungsional seperti FP, dan kemudahan meniru pemtarograman shell Unix.
Sejarah Python dikembangkan pertama kali oleh Guido van Rossum, di stichting Mattematics Centrum, Amsterdam,pada tahun 1991. Awalnya merupakan bagian dari Amoeba Project di CWI Belanda. Guido komudian melepaskan Python melalui FTP Internet, sambil terus 2
bahasa pemrograman ini dapat juga digunakan untuk pemrograman dengan menggunakan interface grafik sebagai keluarannya dengan memanfaatkan librari tcl/tk. Menjalankan Python Pastikan bahwa Python anda telah dipasang pada komputer anda.apabila belum anda bisa memasang sendiri atau meminta tolong kepada administrator. Program Python umumnya dipasang sebagai /usr/local/bin/python, masukkan ke dalam variabel environment PATH pada sistem operasi direktori /usr/local/bin apabila belum ada, agar Python dapat dipanggil dengan hanya dengan perintah : python <enter>
Jika pemanggilan di atas belum dapat dilakukan, berarti path kepada Python belum masuk ke dalam variabel environment PATH. Periksa keberadaan Python dengan menggunakan perintah: which python <enter>
Perintah which akan memberikan lokasi direktori dari Python. Masukkan direktori Python yang dihasilkan ke dalam variabel environment PATH, dengan perintah seperti berikut: export PATH=$PATH:/usr/bin <enter>
Pemanggilan python yang baru saja kita lakukan merupakan proses mengaktifkan interpreter Python, kita berada pada lingkungan Python yang interaktif, ditandai dengan prompt > > >. Pada mode interpreter ini kita juga dapat langsung berinteraksi dengan menggunakan Python dalam membuat program atau pun memanfaatkan Python sebagai kalkulator.
Cobalah beberapa perintah berikut ini agar pengguna dapat melihat bagaimana Python digunakan sebagai interpreter yang interaktif, sebagai kalkulator: 3
Untuk keluar dari lingkungan Python anda cukup dengan menekan <CtrlxD>. Selain itu dapat digunakan sebagai interpreter yang interaktif, Python dapat digunakan juga untuk menjalankan script yang dapat dituliskan dalam file. File ini berisi urutan dan konstruksi script Python sehingga dapat membentuk suatu aplikasi. Cara menjalankan script adalah sebagai berikut: python nama_script_python.py <enter>
Lebih
jelasnya
kita
akan
lihat
pada
penjelasan
pemrograman Python.
Dasar Pemrograman Python File program Python disebut juga sebagai script Python,Mengapa??? karena Python adalah bahasa pemrogrman script. Ekstensi script Python adalah .py. Script Python yang diibuat dengan menggunakan editor teks seperti halnya notepad yang di lingkungan 4
halnya dengan bahasa pemrograman tingkat tinggi lainnya, yang memiliki konstruksi: Urutan Pemilihan Pengulangan
Urutan Konstruksi urutan merupakan konstruksi yang paling dasar dari semua program komputer, setiap perintah akan dijalankan dari baris paling atas sampai dengan paling bawah secara berurutan.
Contoh script: coba.py bil2=2 jml=bill+bil2 print Penjumlahan print bil1 print+ print bil2 print = print jml bill =3
Script coba.py merupakan aplikasi yang dapat digunakan dalam proses menjumlahkan isi dari dua buah variabel (bil1 dan bil2) yang sudah diisi dengan data-data, kemudian hasil penjumlahannya disimpan ke dalam variabel jml, kemudian menuliskannya kepada standar output atau screen dengan tulisan Penjumlahan dan isi variabel-variabel yang digunakan untuk menyimpan data. Jalankan script menggunakan interpreter Python: 5
print Penjumlahan bil1=input(Masukkan bilangan pertama) bil2=input(Masukkan bilangan kedua ) jml=bil1+bil2 print adalah print jml Script cobainput.py dijalankan dengan python: python cobainput.py <enter> Hasil penjumlahan kedua bilangan yang dimasukkan
Script cobainput.py menggunakan perintah input([prompt]) untuk dapat menerima masukan dari standar input (keyboard), kemudian memasukkannya ke dalam variabel.
sebagian blok perintah hanya akan dapat dikerjakan berdasarkan suatu kondisi pada baris perintah sebelumnya, dan atau sebagian blok perintah lainnya dapat dikerjakan berdasarkan kondisi lainnya lagi. Salah satu konstruksi pemilihan dalam Python dikenal dengan konstruksi if atau if else. Bentuk umum: if kondisil: blok perintah berdasar kondisil benar
[else: blok perintah berdasar kondisil salah ]. Perhatikan cara menuliskan blok perintah yang harus dieksekusi. Blok perintah harus diindent untuk menunjukkan bagian dari if apabila kondisi benar, dan blok perintah setelah else menunjukkan jika kondisil salah. Script ganjilgenap.py menggunakan konstruksi if, yang digunakan untuk dapat menampilkan suatu pesan apakah bilangan yang dimasukkan dari keyboard, ganjil atau genap. Pada script ini ditunjukkan blok perintah setelah if dikerjakan apabila kondisi pembagian sisa dengan 2 hasilnya adalah nol berarti benar,apabila salah maka blok setelah else yang akan dikerjakan. 7
Pengulangan Konstruksi pengulanganmerupakan sebuah konstruksi program yang dapat digunakan agar perintah-perintah yang ada dapat diulang-ulang pengerjaannya sesuai dengan kriteria yang didefinisikan. Salah satu konstruksi pengulangan dalam Python adalah for, yang secara umum memiliki skema sebagi berikut:
Pengulangan Konstruksi pengulanganmerupakan sebuah konstruksi program yang dapat digunakan agar perintah-perintah yang ada dapat diulang-ulang pengerjaannya sesuai dengan kriteria yang didefinisikan. Salah satu konstruksi pengulangan dalam Python adalah for, yang secara umum memiliki skema sebagi berikut: Nilai adalah batas atas proses pengulangan yang harus dilakukan,
var adalah variabel yang dapat menyimpan nilai diawali dengan 0, yang kemudian secara otomatis dapat bertambah satu setelah semua perintah dalam blok perintah dikerjakan satu kali. 8
Pembahasan Python seLanjutnya Pembahasan tentang Python lebih lanjut dapat dipelajari dari buku yang khusus membahas tentang Python termasuk bagaimana menggunakannya dalam pembuatan aplikasi berbasis web untuk Intranet/Internet. Dokumentasi dari Python dapat dijadikan acuan untuk pembelajaran awal. Pembahasan dalam bab ini sekedar untuk menunjukkan bagaimana kita dapat menggunakan Python untuk membuat program script. Pembahasan Python seLanjutnya 9
Contoh Output : print "Halo", nama, ":)" Hello World print "Hello, world!"
MEMULAI PYTHON Untuk memulai menggunakan Phyton, Anda dapat menggunakan aplikasi tkinter yang biasanya sudah menjadi satu bundel dengan installer phyton atau langsung dengan menggunakan mode interaktif dengan modus text diketikkan langsung di konsol. Disini akan dibahas contoh penggunaaan dengan modus text interaktif di konsol dengan menggunakan DOS prompt (untuk Windows) atau menggunakan konsol linux (dengan engetikkan ctrl-alt-F1). Menggunakan Mode Interaktif Anda dapat bekerja dengan Python secara interaktif dengan interpreter Python. Dalam mode interaktif kita dapat bekerja seperti saat kita bekerja dalam prompt sistem operasi. Interpreter Python bisa Anda aktifkan dengan memberi perintah pada prompt sistem operasi: $ python Interpreter Python akan menampilkan Python 1.5.2 (#1, Feb 1 2000, 16:32:16) [GCC egcs-2.91.6619990314 +/Linux (egcs-on linux-i386 10
11
variabel tidak perlu dideklarasikan mempunyai jenis data tertentu; jenis data variabel dapat berubah saat program berjalan.
Variable Dalam Phyton Variable digunakan untuk menyimpan nilai nilai dalam memori computer. Dalam bahasa pemrograman yang lain, umumnya untuk menggunakan variable, seorang pemrogram harus mendeklarasikan terlebih dulu variable variable yang akan digunakan pada sebuah pemrogram. Selain itu, pemrogram juga harus menentukan terlebih dahulu jenis data (string, numeric, dan lain-lain) yang akan dimasukkan kedalam variable variable tersebut. Jika nilai yang dimasukkan ke dalam variable berbeda dengan jenis data yang sudah ditentukan , akan muncul eror pada program.
12
Perhatikan contoh berikut ini, akan dibuat sebuah variable baru dengan nama panjang dan lebar: >>> panjang = 5 >>> lebar = 10
Catatan: Jika pada contoh yang diberikan terdapat tanda promp >>> berarti contoh terseut dilakukan secara langsung (interaktif). Anda dapat mencobaya dengan mengetikkan apa yang ada di samping prompt tersebut, dan mengakhirinya dengan menekan tombol Enter. Jika terdapat keluaran yag ditampilkan, akan muncul di baris berikutnya tanpa tanda prompt.
Pada Phyton, Anda dapat dengan bebas mengubah jenis data yang dimasukkan ke dalam sebuah variable. Contoh: >>> a = 10 >>> a 100 >>> a = Felix Lukman >>> a Felix Lukman 13
Aturan Nama Variable Dalam menentukan nama variable, ada beberapa aturan yang harus diperhatikan, yaitu: Nama variable tidak boleh dimulai dengan angka. Contoh: >>> 4panjang = 100 SyntaxError: invalid syntax >>> 123 = Felix Lukman SyntaxError: cant assign to literal
Nama variable bersifat case sensitive Contoh, variable dengan nama panjang dan Panjang merupakan dua buah variable yang berbeda: >>> panjang = 5 >>> panjang = 10 >>> panjang 5 >>> panjang 10
Nama variable seharusnya tidak di mulai dengan karekter _ (underscore). Pada Phyton terdapat sebuah variable khusus dengan nama _ (underscore). Variabel _ tersebut berguna untuk mengetahui hasil perhitungan yang terakhir kali dilakukan. Contoh: >>> a = 2 >>> b = 3 >>> a * b 6 >>> _ 6 >>> a + b 14
Jika Anda membuat variable dengan nama yang dimulai dengan karakter _ , terkadang nilai yang diperoleh dari variable _ akan keliru. Nama variable seharusnya tidak sama dengan nama nama fungsi yang terdapat pada Phyton. Terkadag muncul error jika nama variable sama dengan nama fungsi pada Phyton. Contoh: >>> print = 5 SyntaxError: invalid syntax
Membuat Beberapa Variable Sekaligus Pada Phyton, Anda dapat membuat beberapa variable baru ataupun mengubah nilai dari beberapa variable yang sudah ada secara bersamaan. Tentunya, dengan catatan semua variable tersebut akan memilii nilai yang sama. Format penulisannya adalah: Nama_variabel_1 = nama_variabel_2 = . . . = nilai
Perhatikan contoh berikut ini, secara bersamaan akan dibuat tiga buah variable baru dengan nama a, b, c: >>> a = b = c = 50 .>>> a 50 >>> b 50 >>> c 50
15
Operasi pengisian beberapa variabel dengan nilai yang sama dapat dilakukan sekali jalan. Tanda () dipakai untuk mengelompokkan operasi yang harus dilakukan terlebih dahulu. Pembagian bilangan integer dengan bilangan integer akan dibulatkan ke bawah. 16
Bilangan integer akan dikonversikan menjadi bilangan floating point dalam operasi yang melibatkan bilangan integer dan bilangan floating point.
Kita tidak dapat mengkonversikan bilangan kompleks ke bilangan real (floating point atau integer); hanya bilangan mutlaknya yang bisa kita dapatkan.
Contoh-contoh berikut akan memberikan gambaran pernyataan di atas. a = b = c = d = 0 print 'a=>',a,'b=>',b,'c=>',c,'d=>',d x = 30 - 10 / 2 print 'x=>',x y = (30 - 10) / 2 print 'y=>',y print '10 / 3 =',10 / 3 print '10 / 3.5 =',10 / 3.5 print '8 * 12.4 =',8 * 12.4 print 'abs(1+9j) =',abs(1+9j) String String dapat ditulis dengan tiga cara: 1. diapit tanda petik tunggal; 2. diapit tanda petik ganda; 3. diapit tiga tanda petik tunggal atau tiga tanda petik ganda. Cara yang dipakai harus disesuaikan dengan kebutuhan. Perhatikan contoh berikut: print 'dibatasi tanda petik tunggal' print "dibatasi tanda petik ganda" 17
Komponen penyusunnya bisa diganti. Komponen penyusunya dapat dibaca dan dimanipulasi secara langsung. Komponen penyusunnya bisa ditambah. Komponen penyusunnya dapat diambil dengan menunjukkan indeksnya atau dengan notasi slice.
Komponen penyusun sebuah list dapat juga berupa list yang lain.
Untuk lebih jelasnya bisa dicoba skrip berikut: x = [1,2, 'tiga', 'empat'] print x x[1] = x[1] + 2 print x
19
22
Ada lima jenis data yang didukung oleh Phyton, yaitu strig, numeric, list, tuples, dan dictionaries. Kedua jenis data yang pertama, yaitu string dan numeric, merupakan jenis data sederhana. Sementara ketiga jenis data yang terakhir merupakan jenis data kompleks. Pada bab ini akan dibahas tentang jenis data string dan cara cara manipulasinya.
Membuat Sebuah String Di bab sebelumnya, sudah pernah disinggung bahwa sebuah data berjenis string harus diapit dengan tanda kutip tunggal () atau tanda kutip ganda (). Selain itu, sebuah string juga dapat diapit dengan tanda kutip tunggal () atau tanda kutip ganda (). Selain itu, sebuah string juga dapat diapit dengan tiga buah tanda kutip tunggal (). Contoh: >>> Felix Lukman Felix Lukaman >>> Stanley Wisely Lukman Stanley Wisely Lukman >>> Suzane Widjaja Suzana Widjaja
Jika Anda hendak membuat sebuah string yang di dalamnya terdapat salah satu jenis tanda kutip (tunggal atau ganda), string tersebut harus diapit denga jenis tanda kutip lainnya. Cara lainnya
26
Memang benar bahwa sebuah data berjenis string juga dapat diapit dengan tiga buah tanda kutip tunggal (). Namun sebenarnya, pengapitan dengan tiga buah tanda kutip tunggal lebih ditujukan jika anda membuat sebuah string yang terdiri atas beberapa baris. Lihatlah contoh contoh berikut ini yang akan dibuat sebuah string yang terdiri atas tiga baris. Pada contoh yang petama dan yang kedua, terjadi kesalahan saat Anda menekan Enter tanpa memberikan tanda kutip (tunggal atau ganda) di akhir baris. Sedangkan pada contoh yang ketiga, digunakan tiga buah tanda kutip tunggal. Saat Anda menekan Enter di akhir baris pertama, kursor akan berpindah ke baris berikutnya. Akan begitu seterusnya hingga Anda memberikan tiga buah tanda kutip tunggal di akhir sebuah baris dan menekan Enter. >>> Nama saya Felix Lukman. SyntaxError: invalid token >>> Nama saya Felix Lukman. SyntaxError: invalid token >>> Nama saya Felix Lukman. Saat ini saya sedang belajar phyton. Phyton Nama yang saya dimaksud Felix yang adalah bahasa pemrograman ini saya bahasa yang bersifat belajar yang freeware. Lukman.\nSaat dimaksud sedang phyton.\nPhyton adalah pemrograman
bersifat freeware.
27
freeware.
Hasil yang diperoleh saat scrpt 3 baris1.py dijalankan adalah: Nama saya adalah Felix Lukman. Saat ini saya sedang belajar Phyton. Phyton yang dimaksud adalah bahasa pemrograman yang bersifat
freeware. Jika karakter \n menandakan sebuah baris baru, Anda juga dapat membuat sebuah string yang terdiri atas beberapa baris seperti pada script 3baris2.py berikut ini.
28
Variabel String String dapat ditulis dengan tiga cara: <ol class="decimal"> <li> diapit tanda petik tunggal;</li> <li> diapit tanda petik ganda;</li> <li> diapit tiga tanda petik tunggal atau tiga tanda petik
ganda.</li> </ol> Cara yang dipakai harus disesuaikan dengan kebutuhan. Perhatikan contoh berikut: <div class="bbcode_container"> <div class="bbcode_quote"> <div class="quote_container"> print 'dibatasi tanda petik tunggal' print "dibatasi tanda petik ganda" print 29
Perhatikan juga contoh berikut: <div class="bbcode_container"> <div class="bbcode_quote"> <div class="quote_container"> print 'Baris kalimat ini akan nampak terlalu panjang jika \ dituliskan memanjang secara lengkap.' print 'karakter escape diperlukan jika ingin mencetak dibaris\n baru' print print """String terformat dapat dicetak dengan diapit "tiga" tanda petik tunggal maupun 'tiga' tanda petik ganda.
30
ditulis."""</div>
Sehubungan dengan jenis data string ini terdapat operator khusus untuk string yaitu operator penggabungan (concatenation operator), yaitu +, dan operator perulangan, yaitu *. <div class="bbcode_container"> <div class="bbcode_quote"> <div class="quote_container">stringA = "String A" stringB = "String B" print 'stringA+stringB =',stringA+stringB print "'-'*20 =",'-'*20 </div> </div> </div>
Sifat lain yang dimiliki oleh string adalah bisa diambil sebagian dari karakter pembentuknya, karena string ini adalah array, atau deretan, karakter. Kita dapat mengambil sebagian karakter dari string ini dengan notasi slice. Namun karakter-karakter yang membentuk string ini tidak dapat diubah. <div class="bbcode_container"> <div class="bbcode_quote"> <div class="quote_container"> stringA = "String A" print 'stringA[4] =',stringA[4] print 'stringA[2:6] =',stringA[2:6] 31
32