Proposal Skripsi Zhafirah Kurnia
Proposal Skripsi Zhafirah Kurnia
Proposal Skripsi Zhafirah Kurnia
PROPOSAL SKRIPSI
OLEH :
ZHAFIRAH KURNIA
113118045
PAGE \* MERGEFORMAT ii
PURWAKARTA 2023
PROPOSAL SKRIPSI
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana
Kesehatan Masyarakat
OLEH :
ZHAFIRAH KURNIA
113118045
PAGE \* MERGEFORMAT ii
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI..................................................................................................................iii
KATA PENGANTAR.......................................................................................................v
BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................1
A. Latar Belakang..................................................................................................1
B. Rumusan Masalah............................................................................................5
C. Tujuan Penelitian..............................................................................................6
D. Manfaat Penelitian...........................................................................................6
BAB II TINJAUAN PUSTAKA..........................................................................................7
A. Mutu Pelayanan Kesehatan.................................................................................7
1. Definisi mutu......................................................................................................7
2. Dimensi mutu.....................................................................................................7
3. Definisi pelayanan kesehatan...........................................................................10
4. Syarat pelayanan kesehatan.............................................................................12
5. Mutu pelayanan kesehatan..............................................................................13
6. Indikator mutu pelayanan kesehatan...............................................................14
7. Unsur-unsur yang mempengaruhi mutu pelayanan kesehatan........................14
8. Faktor yang mempengaruhi mutu pelayanan kesehatan.................................15
B. Kepuasan Pasien.............................................................................................16
1. Definisi kepuasan pasien..................................................................................16
2. Faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan pasien.......................................17
3. Kepuasan pasien terhadap mutu pelayanan kesehatan...................................20
4. Metode pengukuran kepuasan........................................................................21
C. Hubungan Mutu Pelayanan dengan Kepuasan Pasien.....................................22
D. Rumah Sakit...................................................................................................24
1. Definisi Rumah Sakit.........................................................................................24
2. Klasifikasi RS.....................................................................................................25
3. Tugas dan Fungsi Rumah Sakit.........................................................................26
4. Kewajiban Rumah Sakit....................................................................................27
E. Rawat Inap.....................................................................................................27
F. Pelayanan Rawat Inap....................................................................................28
G. Kerangka Teori................................................................................................30
PAGE \* MERGEFORMAT ii
BAB III METODOLOGI PENELITIAN..............................................................................31
A. Rancangan Penelitian......................................................................................31
1. Paradigma Penelitian........................................................................................31
2. Rancangan Penelitian.......................................................................................31
3. Hipotesis Penelitian..........................................................................................32
4. Variabel Penelitian...........................................................................................32
5. Definisi Operasional.........................................................................................33
B. Populasi dan Sampel.......................................................................................35
1. Populasi............................................................................................................35
2. Sampel..............................................................................................................35
C. Pengumpulan Data.........................................................................................36
1. Teknik Pengumpulan Data................................................................................36
2. Instrumen Penelitian........................................................................................37
D. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian..........................................37
E. Prosedur Penelitian........................................................................................38
1. Tahap Persiapan...............................................................................................38
2. Tahap Pelaksanaan...........................................................................................39
3. Tahap akhir.......................................................................................................39
F. Pengolahan dan Analisis Data.........................................................................39
1. Pengolahan Data..............................................................................................39
2. Analisis Data.....................................................................................................40
3. Etika Penelitian.................................................................................................41
4. Lokasi dan Waktu Penelitian............................................................................41
DAFTAR PUSTAKA......................................................................................................42
LAMPIRAN.................................................................................................................44
PAGE \* MERGEFORMAT ii
DAFTAR TABEL
PAGE \* MERGEFORMAT ii
DAFTAR GAMBAR
PAGE \* MERGEFORMAT ii
KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan puji serta syukur kehadirat Allah SWT yang maha
esa atas segala rahmat dan karunia-Nya yang sangat berlimpah kepada penulis,
yang berjudul “Analisis Kepuasan Pasien Rawat Inap Terhadap Mutu Pelayanan
bantuan dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini penulis ingin
1. Bapak Gunawan Irianto, dr., M.Kes (MARS), selaku Ketua Sekolah Tinggi
Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani Cimahi dan selaku dosen pembimbi
2. Bapak Asep Dian A, S.Pd., S.KM., M.M., MH.Kes., selaku Ketua Program
3. Dr. KM. Agus Riyanto, S.KM., M.Kes., selaku dosen pembimbing 2 yang
PAGE \* MERGEFORMAT ii
kesabaran sehingga Skripsi ini dapat selesai.
5. Orang tua tercinta selalu memberi dukungan dan doanya untuk saya.
Purwakarta, 2023
Zhafirah Kurnia
PAGE \* MERGEFORMAT ii
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Menurut WHO, rumah sakit adalah bagian integral dari suatu organisasi
sosial dan kesehatan dengan fungsi menyediakan pelayanan paripurna
(komprehensif), penyembuhan penyakit (kuratif) dan pencegahan penyakit
(preventif) kepada masyarakat. Rumah sakit juga merupakan pusat pelatihan bagi
tenaga kesehatan dan pusat penelitian medik (Pangerapan et al., 2018).
Perkembangan rumah sakit pada dasarnya adalah suatu proses yang secara
langsung dipengaruhi oleh tiga kemungkinan pertimbangan diantaranya
perkembangan sosial dan pertumbuhan ekonomi masyarakat, kemajuan dibidang
teknologi kedokteran, dan tuntutan profesionalisme manajemen khususnya
manajemen rumah sakit. Situasi ini mendorong penyedia jasa (dalam hal ini
rumah sakit) untuk mendapatkan konsumen dan membuat konsumen merasa puas
sehingga konsumen loyal terhadap rumah sakit.
Kualitas pelayanan dimulai dari kebutuhan pelanggan dan berakhir pada
persepsi pelanggan. Hal ini berarti bahwa citra kualitas yang baik bukanlah
berdasarkan sudut pandang atau pesepsi pihak penyedia jasa, melainkan
berdasarkan sudut pandang atau persepsi pelanggan. Pelangganlah yang
mengkonsumsi dan menikmati jasa perusahaan sehingga merekalah yang
seharusnya menentukan kualitas jasa. Kualitas memberikan suatu dorongan
kepada pelanggan untuk menjalin ikatan hubungan yang kuat dengan perusahaan.
Dalam jangka panjang ikatan seperti ini memungkinkan perusahaan untuk
memahami dengan seksama harapan pelanggan serta kebutuhan mereka (Fandy
Tjiptono, 2004).
Kualitas merupakan suatu kondisi dinamis yang berhubungan dengan
produk, jasa manusia, proses dan lingkungan yang memenuhi atau melebihi
harapan. Definisi kualitas jasa atau kualitas pelayanan berpusat pada upaya
pemenuhan kebutuhan dan keinginan pelanggan serta ketepatan penyampaiannya
untuk mengimbangi harapan pelanggan (Fandy Tjiptono, 2004).
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Mutu pelayanan adalah derajat memberikan pelayanan secara efisien dan
efektif sesuai dengan standar profesi, standar pelayanan yang dilaksanakan secara
menyeluruh sesuai dengan kebutuhan pasien (Nursalam, 2016). Pelayanan adalah
pelayanan kesehatan yang terdapat di klinik. Pelayanan kesehatan bertujuan untuk
mengatasi masalah kesehatan seseorang. Pasien dapat memberikan penilaian
pelayanan kesehatan yang ada. Pelayanan yang sesuai harapan pasien akan
menimbulkan kepuasan pasien, tetapi yang terjadi sebaliknya pasien akan
kehilangan kepercayaan untuk mendapatkan jasa pelayanan kesehatan, sehingga
mengurangi jumlah kunjungan pasien dan akan mengalami penurunan jumlah
keuntungan yang di dapatkan di klinik. Pelayanan kesehatan merupakan bentuk
jasa yang sediakan oleh puskesmas, klinik, dan rumah sakit.
Mutu pelayanan kesehatan ialah tingkat kesempurnaan pelayanan kesehatan
yang diselenggarakan, yang disatu sisi menimbulkannya kepuasan pada setiap
pasien dengan tingkat kepuasan rata – rata penduduk, serta disisi lain tata cara
penyelenggaraan sesuai dengan standar dan kode etik profesi yang telah
ditetapkan (Sondakh, Marjati, 2014). Berdasarkan Undang-Undang (UU) nomor
36 tahun 2009 tentang kesehatan menekankan pentingnya upaya pentingkatan
mutu pelayanan kesehatan. Pelayanan kesehatan yang bermutu memiliki ciri
memberikan pelayanan yang benar secara benar (doing the right things right).
Bagi pasien, mutu yang baik dikaitkan dengan sembuhnya dari sakit atau
berkurangnya rasa sakit, kecepatan pelayanan, keramah tamahan petugas
kesehatan dan tarif pelayanan yang murah. Sebaliknya pasien menganggap mutu
pelayanan jelek bila penyakitnya tidak sembuh-sembuh, antri lama, petugas
kesehatan yang tidak ramah. Oleh karena itu, mutu pelayanan sangat berkaitan
sekali dengan tingkat kepuasan pasien.
Menurut Simamora (2003) menyebutkan ada dua faktor yang mempengaruhi
kepuasa pasien, yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal itu
diantaranya karakteristik individu seperti usia dan tingkat pendidikan,
kebudayaan, sosial, dan faktor emosional. Sedangkan faktor eksternal diantaranya
yaitu karakteristik produk, harga, pelayanan, lokasi, fasilitas, image, desain visual,
suasana dan komunikasi.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Berdasarkan Undang-Undang (UU) nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan
menekankan pentingnya upaya pentingkatan mutu pelayanan kesehatan.
Pelayanan kesehatan yang bermutu memiliki ciri memberikan pelayanan yang
benar secara benar (doing the right things right). Bagi pasien, mutu yang baik
dikaitkan dengan sembuhnya dari sakit atau berkurangnya rasa sakit, kecepatan
pelayanan, keramah tamahan petugas kesehatan dan tarif pelayanan yang murah.
Sebaliknya pasien menganggap mutu pelayanan jelek bila penyakitnya tidak
sembuh-sembuh, antri lama, petugas kesehatan yang tidak ramah. Oleh karena itu,
mutu pelayanan sangat berkaitan sekali dengan tingkat kepuasan pasien.
Indikator pelayanan kesehatan yang dipilih pasien sebagai prioritas ukuran
kualitas pelayanan kesehatan, cenderung akan menjadi sumber utama
terbentuknya tngkat kepuasan pasien. Kepuasan pasien adalah hasil penilaian
pasien berdasarkan perasaannya terhadap penyelenggaraan pelayanan kesehatan di
rumah sakit yang telah menjadi bagian dari pengalaman atau dapat dinyatakan
sebagai cara pasien rumah sakit mengevaluasi sampai seberapa besar tingkat
kualitas pelayanan di rumah sakit, sehingga dapat menimbulkan tingkat rasa
kepuasan.
Kepuasan adalah model kesenjangan antara harapan (standar kinerja yang
seharusnya) dengan kinerja aktual yang diterima pelanggan Woodruff and Gardial
dalam Nursalam (2016). Menurut Sabarguna (2008), kepuasan pasien merupakan
nilai subjektif terhadap kualitas pelayanan yang diberikan. Menurut Nursalam
(2015), kepuasan pasien berhubungan dengan mutu pelayanan rumah sakit.
Dengan mengetahui tingkat kepuasan pasien, manajemen rumah sakit dapat
melakukan peningkatan mutu pelayanan.
Menurut Kotler, dkk (2012) kepuasan pasien adalah perasaan senang dan
kecewa pasien sebagai hasil perbandingan antara prestasi yang dirasakan dengan
harapan. Pasien akan puas apabila layanan yang didapatkannya sekurang-
kurangnya sama atau melampaui harapan pasien. Sedangkan ketidakpuasan akan
timbul apabila hasil (outcome) tidak memenuhi harapan pasien (Aziz, 2012).
Indikator kualitas pelayanan kesehatan sebagai ukuran yang menjadi sumber
kepuasan pasien. Pengukuran kepuasan pasien bertujuan untuk meningkatkan
PAGE \* MERGEFORMAT 38
mutu pelayanan kesehatan. Parasuraman (2001) dalam Nursalam (2016)
mengatakan konsep kualitas layanan yang berkaitan dengan kepuasan ditentukan
oleh lima unsur yang bisa dikenal dengan istilah kualitas layanan “RATER”
(responsiveness, assurance, tangible, empathy dan reliability). Konsep kualitas
RATER intinya adalah membentuk sikap dan perilaku dari pengembangan
pelayanan untuk memberikan pelayanan yang kuat dan mendasar, agar mendapat
penilaian sesuai dengan kualitas layanan yang diterima. Nursalam (2016)
menyebutkan ada 12 faktor yang mempengaruhi kepuasan pasien yaitu kualitas
produk atau jasa, harga, emosional, kinerja, estetika, karakteristik produk,
pelayanan, lokasi, fasilitasi, komunikasi, suasana dan desain visual. Faktor yang
mempengaruhi kepuasan pasien menurut Suriyanto dan Ratna (2007) adalah
product quality, service quality, emotional factor, price dan cost of aquaring.
Rumah sakit dinyatakan berhasil, tidak hanya pada kelengkapan fasilitas yang
diunggulkan, melainkan juga sikap dan layanan, sumberdaya manusia merupakan
elemen yang berpengaruh signifikan terhadap pelayanan yang dihasilkan dan
dipersepsikan pasien. Bila elemen tersebut diabaikan maka dalam waktu yang
tidak lama, rumah sakit akan kehilangan banyak pasien dan dijauhi oleh calon
pasien. Pasien akan beralih ke Rumah Sakit lainnya yang memenuhi harapan
pasien, hal tersebut dikarenakan pasien merupakan asset yang sangat berharga
dalam mengembangkan industri rumah sakit.
Hakikat dasar dari Rumah Sakit adalah pemenuhan kebutuhan dan tuntutan
pasien yang mengharapkan penyelesaian masalah kesehatannya pada rumah sakit.
Pasien memandang bahwa hanya rumah sakit yang mampu memberikan
pelayanan medis sebagai upaya penyembuhan dan pemulihan atas rasa sakit yang
dideritanya. Pasien mengharapkan pelayanan yang siap, cepat, tanggap dan
nyaman terhadap keluhan penyakit pasien. Dalam memenuhi kebutuhan pasien
tersebut, pelayanan prima menjadi utama dalam pelayanan di Rumah Sakit.
Pelayanan prima di Rumah Sakit akan tercapai jika setiap seluruh SDM rumah
sakit mempunyai keterampilan khusus, diantaranya memahami produk secara
mendalam, berpenampilan menarik, bersikap ramah dan bersahabat, responsif
(peka) dengan pasien, menguasai pekerjaan, berkomunikasi secara efektif dan
PAGE \* MERGEFORMAT 38
mampu menanggapi keluhan pasien secara professional.
Rumah Sakit Rama Hadi merupakan salah satu rumah sakit swasta yang
terletak di wilayah Kabupaten Purwakarta. Status RS Rama Hadi pada saat ini
yaitu rumah sakit tipe C, dimana segala pelayanan kedokteran untuk peningkatan
tipe sudah tersedia. Rumah sakit ini memberikan pelayanan di bidang kesehatan
yang didukung oleh layanan dokter spesialis serta ditunjang dengan fasilitas medis
lainnya seperti ambulance, IGD, farmasi, gizi, rehabilitasi medik, MCU dan terapi
wicara. Untuk pasien rawat inap di RS Rama Hadi terdapat ruang perawatan
umum yang terdiri dari ruang perawatan kelas super VVIP, kelas VVIP, kelas I,
kelas II dan kelas III serta ruang perawatan khusus dan intensif yang terdiri dari
ICU, ruang isolasi dan ruang perawatan bayi.
Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan dengan metode observasi dan
wawancara yang dilaksanakan pada tanggal 17 Januari 2023 di Rumah Sakit
Rama Hadi Purwakarta terdapat 4 pasien rawat inap mengatakan pelayanan
kurang memuaskan karena tidak lengkapnya peralatan medis di ruangan sehingga
pasien tidak puas dengan pelayanan yang ada di Rumah Sakit Rama Hadi
Purwakarta dan kurangnya fasilitas untuk ruang tunggu di Lorong rawat inap.
Sedangkan berdasarkan data yang diperoleh dari petugas Rumah Sakit Rama Hadi
sudah dalam kategori sangat baik.
Berdasarkan uraian di atas, peneliti tertarik untuk melakukan penelitian
tentang “Hubungan Mutu Pelayanan Petugas Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien
Rawat Inap di Rumah Sakit Rama Hadi Purwakarta Tahun 2023”
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang tersebut, rumusan masalah dalam penelitian ini
adalah Adakah Hubungan Antara Mutu Pelayanan Petugas Kesehatan Dengan
Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Rama Hadi Purwakarta?
C. Tujuan Penelitian
1. Tujuan Umum :
Untuk menganalisa kepuasan pasien rawat inap terhadap pengendalian
mutu pelayanan kesehatan di RS Rama Hadi Purwakarta
PAGE \* MERGEFORMAT 38
2. Tujuan Khusus :
a. Mengetahui gambaran mutu rawat inap di Rumah Sakit Rama Hadi
Purwakarta.
b. Mengetahui gambaran kepuasan pasien rawat inap di Rumah Sakit
Rama Hadi Purwakarta.
c. Mengetahui hubungan mutu pelayanan dengan kepuasan pasien
rawat inap di Rumah Sakit Rama Hadi Purwakarta.
D. Manfaat Penelitian
1. Manfaat ilmiah
Sebagai bahan pengembangan ilmu pengetahuan dan sebagai bahan
bacaan yang dapat memberikan informasi bagi penelitian selanjutnya
mengenai kepuasan pasien rawat inap terhadap pelayanan kesehatan di
Rumah Sakit Rama Hadi Purwakarta.
2. Bagi Institusi
Sebagai bahan tambahan Pustaka bagi peneliti selanjutnya di
peminatan Admintrasi Kebijakan Kesehatan Fakultas ilmu dan Teknologi
Kesehatan Universitas Jenderal Achmad Yani Cimahi.
3. Bagi Peneliti
Sebagai bahan pembelajaran untuk menambah pengetahuan bagi
peneliti tentang administrasi dan kebijakan kesehatan khususnya kepuasan
pasien terhadap pelayanan di RS dan juga merupakan salah satu syarat untuk
memperoleh gelar SKM.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
A. Mutu Pelayanan Kesehatan
1. Definisi mutu
u taraf tentang baik buruknya suatu produk barang atau jasa. Menurut Ali
Gufran, 2007; istilah mutu memiliki banyak penafsiran yang mungkin berb
pelayanan tertentu.
dari segi bentuk, penampilan, performa suatu produk, dan juga bisa dilihat
adalah ukuran yang dibuat oleh konsumen terhadap produk atau jasa
yang dilihat dari segala dimensi atau karakteristik untuk memenuhi tuntutan
2. Dimensi mutu
PAGE \* MERGEFORMAT 38
ami pelanggan, keamanan dan bukti fisik (Bustami, 2011).
berbelit-belit.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
diagnosa, keterampilan petugas dalam bekerja, pelayanan yang sop
ntara harapan dan persepsi. Jika harapan sama dengan persepsi layanan
gan terhadap kualitas layanan melalui beberapa dimensi yaitu tangible, resp
mbulkan kepuasan bagi pasien yang dilayaninya. Kepuasan pasien tidak han
PAGE \* MERGEFORMAT 38
ya dilihat dari bagaimana sarana dan prasarana yang tersedia pada pelayanan
secara fisik tidak terikat kepada produk (Kotler, 2014). Pelayanan adalah su
atu kegiatan atau urutan kegiatan yang terjadi dalam interaksi langsung antar
a seseorang dengan orang lain atau mesin secara fisik, dan menyediakan kep
aka kesehatan adalah hak bagi setiap warga masyarakat yang dilindungi oleh
a (welfare society).
PAGE \* MERGEFORMAT 38
kesehatan perseorangan,keluarga,kelompok dan masyarakat.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
setiap saat yang dibutuhkan.
arakat, dan bersifat tidak wajar bukanlah suatu pelayanan kesehatan yan
g baik.
tan yang mahal dan karena itu hanya mungkin dinikmati oleh sebagian
PAGE \* MERGEFORMAT 38
5. Mutu pelayanan kesehatan
n standar dan kode etik profesi. Mutu pelayanan kesehatan dapat memenuh
secara efektif dan efisien sesuai dengan standar profesi, standar pelayanan
(Nursalam, 2014).
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Indikator ini merujuk pada tercapai atau tidaknya standar masu
an.
a. Input
b. Proses
in) dan interaksin dengan pasien, meliputi metode atau tata cara
PAGE \* MERGEFORMAT 38
c. Output
ses.
a. Unsur Masukan
a sumbe daya manusia dan sarana tidak sesuai dengan standar dan
b. Unsur lingkungan
c. Unsur Proses
B. Kepuasan Pasien
1. Definisi kepuasan pasien
PAGE \* MERGEFORMAT 38
erupakan hasil dari membandingkan penampilan atau outcome produk yan
ehatan.
kesehata saat ini. Secara umum, pelayanan kesehatan paripurna adalah pelay
PAGE \* MERGEFORMAT 38
kepuasan pelanggan yaitu sebagai berikut:
Pasien akan merasa puas bila hasil evaluasi mereka menunjukkan bahwa p
2. Harga
Harga yang termasuk di dalamnya adalah harga produk atau jasa. Harga m
aruhi pasien dari segi biaya yang dikeluarkan, biasanyan semakin mahal ha
3. Emosional
Pasien yang merasa bangga dan yakin bahwa orang lain kagum terhadap k
onsumen bila dalam hal ini pasien memilih institusi pelayanan kesehatan y
4. Kinerja
5. Estetika
Estetika merupakan daya tarik rumah sakit yang dapat ditangkap oleh panc
PAGE \* MERGEFORMAT 38
aindra. Misalnya: keramahan perawat, peralatan yang lengkap dan sebagai
nya.
6. Pelayanan
ya: pelayanan yang cepat, tanggap dan keramahan dalam memberikan pela
yanan keperawatan.
7. Karakteristik produk
Produk ini merupakan kepemilikan yang bersifat fisik antara lain gedung d
8. Lokasi
sehatan. Umumnya semakin dekat lokasi dengan pusat perkotaan atau yan
9. Fasilitas
nya fasilitas kesehatn baik sarana dan prasarana, tempat parkir, ruang tung
gu yang nyaman dan ruang kamar rawat inap. Walaupun hal ini tidak vital
PAGE \* MERGEFORMAT 38
penilaian kepuasan pasien, namun institusi pelayanan kesehatan perlu me
konsumen.
10. Komunikasi
Komunikasi yaitu tata cara informasi yang di berikan pihak penyedia jasa
dengan cepat diterim oleh penyedia jasa terutama perawat dalam memberi
11. Suasana
nyembuhannya Selain itu tidak hanya bagi pasien saja yang menikmati itu
akan tetapi orang lain yang berkunjung akan sangat senang dan memberika
Desain visual meliputi dekorasi ruangan, bangunan dan desain jalan yang t
idak rumit Tata ruang dan dekorasi ikut menentukan suatu kenyamanan.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Sabarguna (2008) mengemukakan bahwa kepuasan pasien penerima
jasa pelayanan kesehatan dapat didekati melalui 4 aspek mutu yang meliputi:
1. Kenyamanan
r, dan terkenal.
4. Biaya
Menurut (Irine Diana Sari, 2010) ada beberapa macam metode dala
Dengan menyediakan kotak saran, hotline service, dan lain- lain untuk me
PAGE \* MERGEFORMAT 38
2. Ghost Shopping (Pembelanjaan Misterius)
g atau (ghost shopper) untuk berperan atau bersikap sebagai pasien atau pe
agar dapat memahami mengapa hal itu terjadi dan supaya dapat mengambi
ktor yang berpengaruh pada kepuasan pasien. Secara garis besar ada lima
kategori yaitu :
1. Product Quality
Bagaimana konsumen akan merasa puas atas produk barang yang digunak
an. Beberapa dimensi yang membentuk kualitas produk barang adalah perf
PAGE \* MERGEFORMAT 38
ormance, reliability conformance, durability, feature dan lain-lain.
2. Service Quality
imensi service qulity yang lebih dikenal dengan servqual meliputi 5 dimen
ai dinyatakan dengan skala 1-5 Skala 1adalah tidak puas dan skala 5 adala
h puas. Nilai rerata skala adalah nilai skor (skor = jumlah n pengukuran di
katakan skala).
3. Emotional factor
Keyakinan dan rasa bangga terhadap produk, jasa yang digunakan dibandi
ngkan pesaing. Emotional factor diukur dari perceived best score, artinya p
4. Price
Harga dari produk, jasa yang di ukur dari value (nilai) manfaat dibandingk
an medis (medical care) yang harus dibayar. konsumen (price is that which
5. Cost of aquaring
016).
ce Quality yang lebih dikenal dengan ServQual meliputi lima dimensi yaitu
PAGE \* MERGEFORMAT 38
a. Keandalan (reability): kemampuan menyelenggarakan jasa dengan dap
idual atau pribadi yang diberikan kepada para pelanggan dengan berup
e. Berwujud (tangibles): bukti fisik dari jasa, meliputi fasilitas fisik, perk
layanan kesehatan itu sendiri. Baik atau buruknya suatu mutu pelayanan ke
an mutu pelayanan yang baik dan tingkat kepuasan yang tinggi terhadap p
PAGE \* MERGEFORMAT 38
D. Rumah Sakit
1. Definisi Rumah Sakit
abilitatif yang menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan dan gawat darur
at (Kepmenkes, 2008).
Rumah sakit adalah bagian integral dari suatu organisasi sosial da keseh
2. Klasifikasi RS
1. Rumah sakit umum kelas A adalah rumah sakit yang mempunyai fasilitas
2. Rumah sakit umum kelas B adalah rumah sakit umum yang mempunyai
PAGE \* MERGEFORMAT 38
lain dan 2 (dua) sub spesialis dasar.
3. Rumah sakit umum kelas C adalah rumah sakit umum yang mempunyai
medik.
dasar.
s karna tenaga yang bekerja di rumah sakit terdiri dari berbagi jenis
PAGE \* MERGEFORMAT 38
profesi dan keahlian, medis maupun non medis (Herlambang, 2012
114).
E. Rawat Inap
Rawat inap merupakan salah satu pemeliharaan kesehatan rumah sa
kit dimana penderita tinggal/ mondok sedikitnya satu hari berdasarkan ruju
kan dari pelaksana pelayanan kesehatan atau rumah sakit pelaksana keseha
asuk Rumah Sakit yang menempati tempat tidur untuk keperluan observasi,
atu unit pelayanan di rumah sakit yang memberikan pelayanan secara kom
PAGE \* MERGEFORMAT 38
en, dimana unit rawat inap merupakan salah satu ravenew center rumah sa
rawat inap ditujukan untuk penderita atau pasien yang memerlukan asuhan
penyembuhan.
yang terdapat di rumah sakit yang merupakan gabungan dari beberapa fun
gsi pelayanan. Kategori pasien yang masuk rawat inap adalah pasien yang
ruang rawat inap pada sarana kesehatan rumah sakit pemerintah dan swast
a, serta puskesmas dan rumah bersalin yang oleh karena penyakitnya pend
erita harus menginap dan mengalami tingkat transformasi, yaitu pasien sej
jaya, 2004).
PAGE \* MERGEFORMAT 38
ng perawatan (pelayanan tenaga medis, pelayanan tenaga perawat, lingkun
an baik, apabila :
a rumah sakit.
asien pulang.
G. Kerangka Teori
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Gambar 2.1 : Kerangka teori gambaran hubungan mutu pelayanan kesehatan
dengan kepuasan pasien rawat inap di Rumah Sakit
BAB III
METODOLOGI PENELITIAN
A. Rancangan Penelitian
1. Paradigma Penelitian
PAGE \* MERGEFORMAT 38
dimulai dari penerimaan terhadap pasien dari pertama kali datang, sampai
pasien meninggalkan rumah sakit. Kemampuan rumah sakit dalam
memyampaikan kualitas pelayanan kesehatan yang baik merupakan
harapan bagi setiap masyarakat ketika datang untuk melakukan konsultasi
atas permasalahan kesehatan yang sedang mereka rasakan (Afrilianti,
2016b).
Menurut Parasuraman, et al. dalam (Suzanto, 2011) faktor-faktor
yang mempengaruhi kepuasan pasien di rumah sakit terangkum dalam
dimensi mutu; yaitu tangibles (bukti langsung), realibility (keandalan),
responsiveness (ketanggapan), assurance (jaminan) dan empathy (empati).
Sehingga berdasarkan pemaparan tersebut, paradigma dari penelitian ini
adalah sebagaimana berikut:
MUTU PELAYANAN
1. Tangibles
2. Reliabilty KEPUASAN PASIEN
3. Responsivness
4. Assurance
5. Empaty
2. Rancangan Penelitian
3. Hipotesis Penelitian
PAGE \* MERGEFORMAT 38
a. H0 :
Hipotesis nol merupakan hipotesis yang menyatakan tidak adanya
hubungan antara variabel satu dengan variabel lain atau tidak ada
penelitian ini hipotesis nol (H0) : tidak ada hubungan antara mutu
b. Ha :
Hipotesis alternatif (Ha) merupakan hipotesis yang menyatakan
atau ada perbedaan suatu kejadian antara dua atau lebih kelompok Pada
4. Variabel Penelitian
a. Variabel Independen
Variabel independen merupakan yang mempengaruhi variabel
yang mempengaruhi variabel lain, artinya apabila variabel independen
berubah maka akan mengakibatkan perubahan variabel lainnya.
Variabel independen dalam penelitian ini adalah mutu pelayanan
Rumah Sakit diantaranya bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan
dan empati.
b. Variabel Dependen
Variabel dependen merupakan variabel yang dipengaruhi oleh
variabel lain, artinya variabel dependen berubah akibat perubahan pada
variabel bebas.Variabel dependen dalam penelitian ini adalah kepuasan
PAGE \* MERGEFORMAT 38
pasien rawat inap di RS Rama Hadi Purwakarta.
5. Definisi Operasional
PAGE \* MERGEFORMAT 38
orang lain.
Bukti Fisik lingkungan fisik dimana Ketersediaan sarana Kuesioner
jasa tersebut dan prasarana
disampaikan dan termasuk alat yang
dimana perusahaan dan siap pakai serta
konsumen berinteraksi, penampilan karyawan
dan setiap komponen atau staf yang
tangible memfasilitasi menyenangkan.
penampilan atau
komunikasi jasa
tersebut.
Kepuasan Kepuasan adalah Keadaan yang Kuesioner 1. Puas (skor Ordinal
perasaan seseorang dirasakan pasien yang jawaban puas
setelah membandingkan merupakan hasil dari ≥ median)
kinerja atau hasil yang membandingkan 2. Kurang Puas
dirasakan dengan penampilan atau hasil (skor jawaban
harapannya. Kotler produk yang puas < median)
(2002) dirasakan dalam
hubungannya dengan
harapan pasien
Product kualitas produk adalah Kualitas produk Kuesioner
Quality sebuah adanya elemen adalah sejauh mana
usaha yang dapat kita layanan yang baik
perlu perhatikan oleh atau kombinasi
konsumen atau keduanya
pelanggan, namun ada memecahkan masalah
khususnya bagi atau memenuhi
konsumen atau
kebutuhan.
pelanggan yang ingin
mempertahankan
kualitas produk kita
yang ingin kita
pasarkan. (Sinulingga,
2021)
Emotional Faktor emosi adalah faktor emosional Kuesioner
Factor faktor yang adalah rasa bangga,
berhubungan dengan rasa percaya diri
gaya hidup seseorang merupakan contoh
(Irawan, 2008: 38). emotional value yang
mendasari kepuasan
konsumen.
Price Menurut Philip Kotler Price adalah nilai Kuesioner
(2012) harga adalah moneter dari suatu
jumlah uang yang harus barang atau jasa yang
dibayar pelanggan ditetapkan oleh
untuk produk yang akan perusahaan.
dibeli.
Cost Of Sebuah biaya yang biaya akuisisi Kuesioner
Acquaring dibutuhkan untuk pelanggan merupakan
meyakinkan konsumen biaya yang
untuk membeli suatu dibutuhkan untuk
produk atau jasa. menarik prospek
menjadi pelanggan
PAGE \* MERGEFORMAT 38
B. Populasi dan Sampel
1. Populasi
Keterangan :
n : Jumlah sampel
N : Ukuran populasi
e : Persen kelonggaran ketidaktelitian dalam pengambilan sampel (5%)
Maka :
PAGE \* MERGEFORMAT 38
dijadikan sampel (Sugiyono, 2013). Dalam penelitian ini sampel atau
responden yang dipilih adalah pasien rawat inap atau pendamping pasien
rawat inap yang dianggap peneliti mampu berkomunikasi dengan baik
sehingga dapat mempertanggungjawabkan apa yang telah di kemukakan.
Kriteria sampel penelitian yang digunakan adalah sebagaimana berikut:
a. Pasien Rawat Inap minimal 3 hari perawatan
b. Pasien berusia 18-65 tahun
c. Pasien dalam kondisi sadar dan dapat melakukan komunikasi
dengan baik.
d. Bersedia diberikan kuesioner dan bersedia di wawancarai
C. Pengumpulan Data
1. Teknik Pengumpulan Data
b. Data Primer
Data yang dikumpulan adalah data primer yaitu data yang
diperoleh dari hasil kuesioner.
c. Data Sekunder
Data sekunder diperoleh dari Rumah Sakit Rama Hadi Kota
Purwakarta. Selain itu data juga diperoleh melalui studi Pustaka dan
berbasis elektonik.
2. Instrumen Penelitian
PAGE \* MERGEFORMAT 38
satu jawaban yang dianggap benar.
b. Uji Reabilitas
Uji reabilitas merupakan suatu ukuran yang menunjukkan sejauh
mana suatu alat ukur dapat dipercaya (dapat diandalkan) atau dengan
kata lain menunjukan sejauh mana hasil pengukuran tersebut teteap
konsisten jika dapat dilakukan pengukuran dua kali atau lebih terhadap
gejala yang sama.
Instrumen yang memiliki reliabilitas dapat digunakan untuk
mengukur secara berkali-kali sehingga menghasilkan data yang sama
(konsisten). Menurut Sugiyono (2013), bahwa reliabiltas adalah sejauh
mana hasil pengukuran dengan menggunakan objek yang sama akan
menghasilkan data yang sama.
Pengujian dilakukan menggunakan uji statistic Cronbach’s Alpha
(Riyanto, 2019).
rii = [ 1- ]
Keterangan:
rii = koefisien reliabilitas test.
k = cacah butir.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
= varians skor butir.
= varians skor total.
Keputusan Uji:
1) Bila nilai Cronbah’s Alpha lebih ≥ konstanta (0,6), maka
pertanyaan reliabel.
2) Bila nilai Cronbah’s Alpha lebih < konstanta (0,6), maka
pertanyaan tidak reliabel.
E. Prosedur Penelitian
1. Tahap Persiapan
a. Mencari masalah penelitian yang terjadi sesuai dengan topik yang akan
diambil, lalu topik yang saya ambil yaitu Hubungan Mutu Pelayanan
Petugas Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Rawat Inap di Rumah
Sakit Rama Hadi Purwakarta.
b. Menentukan lahan penelitian yaitu di Rumah Sakit Rama Hadi
Purwakarta dan melukan studi pendahuluan pada bulan Januari 2023.
c. Melakukan studi kepustakaan tentang hal-hal yang berkaitan dengan
masalah penelitian.
d. Menyusun proposal penelitian.
e. Mengikuti bimbingan proposal penelitian.
f. Melaksanakan seminar proposal.
g. Perbaikan hasil seminar.
h. Melakukan uji validitas dan reabilitas instrument yang digunakan di
Rumah Sakit Rama Hadi Purwakarta.
2. Tahap Pelaksanaan
PAGE \* MERGEFORMAT 38
3. Tahap akhir
a. Editing
Merupakan pemeriksaan terhadap data yang diterima, pengukuran atas
kelengkapan dan konsistensi pengisian kuesioner. Tujuannya adalah untuk
mengetahui perlengkapan kuesioner dan lembar observasi. Pemeriksaan
yang dilakukan meliputi penghitungan banyaknya lembaran kuesioner
yang telah diisi dan pengkoreksian terhadap hal-hal yang keliru (Riyanto,
2013).
b. Coding
Proses pengubahan data yang berbentuk huruf menjadi data angka atau
bilangan (Riyanto, 2013). Kegunaan dari coding adalah mempermudah
pada saat analisis data pada entry data. Biasanya dalam pemberian kode
dibuat juga daftar kode dan artinya dalam satu buku (code book) untuk
memudahkan kembali melihat lokasi dan arti suatu kode dari suatu
variabel.
Variabel dimensi mutu pelayanan diberi kode :
Kode 1 untuk kategori "tidak baik"
Kode 2 untuk kategori "kurang baik"
Kode 3 untuk kategori “cukup baik”
Kode 4 untuk kategori “baik”
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Kode 5 untuk kategori “sangat baik”.
Variabel kepuasan pasien diberi kode :
Kode 1 untuk kategori "tidak puas"
Kode 2 untuk kategori "kurang puas "
Kode 3 untuk kategori “cukup puas”
Kode 4 untuk kategori “puas”
Kode 5 untuk kategori “sangat puas”.
c. Processing
Setelah semua isian terisi dan benar, langkah selanjutnya adalah
memproses data agar dapat dianalisa. Proses data dilakukan dengan cara
memasukkan data hasil kuesioner ke komputer (Riyanto, 2013).
d. Cleaning
Merupakan proses pengecekan data yang telah dilakukan entry untuk
meminimalisir terjadinya kesalahan (Riyanto, 2013).
2. Analisis Data
a. Analisis Univariat
Analisis data univariat dilakukan pada setiap variabel yang bertujuan
untuk membuat gambaran secara sistematis data dalam bentuk distribusi
frekuensi terhadap variabel dimensi mutu pelayanan dan kepuasan pasien
rawat inap.
b. Analisis Biraviat
Analisis ini dilakukan untuk menilai hubungan antara variabel
independen dengan variabel dependen, yaitu variabel kepuasan pasien
dengan mutu pelayanan kesehatan di RS. Rama Hadi Purwakarta meliputi
dimensi reliabilitas, daya tanggap, jaminan, empati, bukti fisik,
berdasarkan karakteristik responden (ruang perawatan dan lama hari
rawat). Untuk melihat perbedaan peneliti menggunakan menggunakan Uji
Chi Square.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
3. Etika Penelitian
Empat Prinsip yang harus dipegang agar tidak membahayakan bagi subjek
penelitian menurut (Notoatmodjo, 2010), yaitu:
1. Menghormati harkat dan martabat manusia (respect for human dignity).
Peneliti perlu mempertimbangkan hak-hak subjek penelitian untuk
mendapatkan informasi tentang tujuan peneliti melakukan penelitian
tersebut.
2. Menghormati privasi dan kerahasiaan subjek penelitian (respect for privacy
and confidentiality)
Setiap orang mempunyai hak-hak dasar individu termasuk privasi dan
kebebasan individu dalam memberikan informasi. Oleh sebab itu peneliti
tidak boleh menampilkan informasi mengenai identitas dan kerahasiaan
identitas subjek.
3. Keadilan dan inkusivitas/ keterbukaan (respect for justice an inclusiveness)
Prinsip keterbukaan dan adil perlu dijaga oleh peneliti dengan kejujuran,
keterbukaan, dan kehati-hatian. Untuk itu, lingkungan penelitian perlu
dikondisikan sehingga memenuhi prinsip keterbukaan, yakni dengan
menjelaskan prosedur penelitian.
4. Memperhitungkan manfaat dan kerugian yang ditimbulkan (balancing
harms and benefits)
Sebuah penelitian hendaknya memperoleh manfaat semaksimal mungkin
bagi masyarakat pada umumnya, dan subjek penelitian pada khususnya.oleh
sebab itu, pelaksanaan penelitian harus dapat mencegah atau paling tidak
mengurangi rasa sakit, cidera, stress, maupun kematian subjek penelitian.
Penelitian dilakukan pada pasien rawat inap di RS. Rama Hadi Purwakarta
yang beralamat di Jl. Raya Sadang-Subang, Kp. Cimaung, Kec. Bungursari, Kab.
Purwakarta. Dilaksanakan pada bulan September sampai Oktober 2023.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
DAFTAR PUSTAKA
Anjaryani, Wike Diah. (2009) Kepuasan Pasien Rawat Inap Terhadap Pelayanan
Perawat Di RSUD Tugurejo Semarang. Program Studi Magister Promosi
Kesehatan Kajian Sumberdaya Manusia Pascasarjana Universitas
Diponegoro. Semarang: 2009.
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Anjaryani, W. D. (2009). Kepuasan Pasien Rawat Inap Terhadap Pelayanan
Perawat Di RSUD Tugurejo Semarang. Universitas Diponegoro.
Pangerapan, D., Palandeng, O., & Rattu, A. (2018). Hubungan Antara Mutu
Pelayanan dengan Kepuasan Pasien di Poliklinik Penyakit Dalam Rumah
Sakit Umum GMIM Pancaran Kasih Manado. JKK (Jurnal Kedokteran
Klinik), 2(1), 9–18. https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&ved=2ahUKEwjnlYvhhbD8Ah
Uh6nMBHZW5BY0QFnoECAsQAQ&url=https%3A%2F
%2Fejournal.unsrat.ac.id%2Findex.php%2Fjkk%2Farticle%2FviewFile
%2F18836%2F18386&usg=AOvVaw2H4XD66y6lCmG2rM9sfOLz
PAGE \* MERGEFORMAT 38
Hasanuddin]. In Skripsi. https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&ved=2ahUKEwjnlYvhhbD8Ah
Uh6nMBHZW5BY0QFnoECAsQAQ&url=https%3A%2F
%2Fejournal.unsrat.ac.id%2Findex.php%2Fjkk%2Farticle%2FviewFile
%2F18836%2F18386&usg=AOvVaw2H4XD66y6lCmG2rM9sfOLz
Yohana, A. (2009). Analisis Harapan dan Kepuasan Pasien Rawat Inap Pelyakit
Dalam terhadap Mutu Pelayanan Dokter Spesialis [Universitas Siponegoro].
In Universitas Diponegoro Semarang (Issue ANALISIS HARAPAN DAN
KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP PENYAKIT DALAM TERHADAP
MUTU PELAYANAN DOKTER SPESIALIS DI RSI SUNAN KUDUS).
http://eprints.undip.ac.id/16495/
PAGE \* MERGEFORMAT 38
LAMPIRAN
I. INFORMED CONSENT
Dengan hormat,
Saya mahasiswa Program Studi Kesehatan Masyarakat (S.1) Fakultas Ilmu
dan Teknologi Kesehatan Universitas Jenderal Achmad Yani Cimahi,
Nama : Zhafirah Kurnia
NPM : 113118045
Dalam rangka memenuhi salah satu syarat mencapai gelar Sarjana pada
Program Studi Kesehatan Masyarakat (S.1) Fakultas Ilmu Dan Teknologi
Kesehatan Universitas Jenderal Achmad Yani Cimahi, saya bermaksud
mengadakan penelitian untuk menyusun Skripsi dengan judul :
“HUBUNGAN MUTU PELAYANAN PETUGAS KESEHATAN DENGAN
KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT RAMA HADI
PURWAKARTA 2023”.
Agar terlaksananya penelitian ini saya meminta kesediaan saudara untuk
menjadi responden dalam penelitian ini. Untuk itu, saya mohon kerjasamanya
dengan memberikan informasi sesuai dengan pengalaman saudara. Dalam
penelitian ini tidak dilakukan tindakan apapun pada saudara dan saya akan
menjaga kerahasiaan identitas saudara. Hasil penelitian ini hanya akan
digunakan untuk kepentingan pendidikan serta perkembangan ilmu
pengetahuan.
Atas bantuan dan kerjasama saudara, saya ucapkan banyak terima kasih.
Purwakarta, 2023
Hormat saya,
Zhafirah Kurnia
PAGE \* MERGEFORMAT 38
II. Pernyataan Kesediaan Responden
PERNYATAAN BERSEDIA MENJADI RESPONDEN
Purwakarta, 2023
Responden
(__________________)
PAGE \* MERGEFORMAT 38
III. Identitas Responden
Nama :
Usia :
Jenis Kelamin : L/P
Pendidikan Terakhir : - SD - Diploma
: - SMP - Sarjana
: - SMA - Magister
Pekerjaan Utama : - PNS/Tentara/Polri - IRT
: - Wiraswasta - Pelajar/Mahasiswa
: - Buruh/Tani/Nelayan - Lainnya
Lama Perawatan : ………… hari/bulan
Jenis Ruangan : - Super VVIP
: - VVIP
: - Kelas I
: - Kelas II
: - Kelas III
Jenis Pembayaran : - BPJS
: - Umum
PAGE \* MERGEFORMAT 38
IV. Kuesioner Mutu Pelayanan
Petunjuk Pengisian
Baca dan pahami baik-baik setiap pernyataan. Anda diminta untuk
mengemukakan apakah pertanyaan tersebut sesuai dengan diri anda, dengan
cara memberi tanda checklist (√) dalam kotak didepan salah satu pilihan
jawaban yang tersedia sesuai dengan kondisi dan situasi yang Anda alami.
setiap pertanyaan yang kurang dimengerti dapat ditanyakan pada peneliti.
Skoring penilaian diberi sebagai berikut :
1 : Tidak Baik
2 : Kurang Baik
3 : Cukup Baik
4 : Baik
5 : Sangat Baik
Jawaban
No Pertanyaan
TB KB CB B SB
A Tangibles
1 Memiliki tempat tidur
yang nyaman
2 Memiliki ruang inap yang
Bersih
3 Memiliki perawat yang
berpenampilan rapi
4 Memiliki tabung oksigen
5 Memiliki kelengkapan peralatan
medis
6 Memiliki peralatan medis
yang canggih
B Reliabilty
7 Para perawat memberikan
perhatian khusus secara tulus
8 RS Rama Hadi memahami
kebutuhan pasien
9 RS Rama Hadi tidak membeda
- bedakan dalam memberikan
pelayanan
C Responsivness
10 Dokter memiliki diagnosis yang
akurat
PAGE \* MERGEFORMAT 38
11 Menerapkan jam kunjungan
dokter tepat waktu
12 Memberikan pelayanan tanpa
kesalahan
D Assurance
13 Memiliki dokter yang ahli
dibidangnya
14 Memiliki perawat yang dapat
diandalkan
15 Memiliki perawat yang selalu
bersikap ramah
16 Memiliki perawat yang selalu
bersikap sopan
E Empaty
17 Cepat menanggapi keluhan
pasien
18 Cepat melayani permintaan
medis
19 Dapat menanggapi keluhan,
dengan baik
20 Dapat memberikan saran dengan
bijaksana
PAGE \* MERGEFORMAT 38
V. Kuesioner Kepuasan
Petunjuk Pengisian
Baca dan pahami baik-baik setiap pernyataan. Anda diminta untuk
mengemukakan apakah pertanyaan tersebut sesuai dengan diri anda,
dengan cara memberi tanda checklist (√) dalam kotak didepan salah satu
pilihan jawaban yang tersedia sesuai dengan kondisi dan situasi yang Anda
alami. setiap pertanyaan yang kurang dimengerti dapat ditanyakan pada
peneliti. Skoring penilaian diberi sebagai berikut :
1 : Tidak Puas
2 : Kurang Puas
3 : Cukup Puas
4 : Puas
5 : Sangat Puas
Jawaban
No Pertanyaan
TP KP CP P SP
Product Quality
1 Performa pelayanan di RS Rama
Hadi
2 Kemudahan prosedur di RS
Rama Hadi
3 Kesesuaian performa pelayanan
dengan yang diharapkan
Service Quality
4 Kesesuaian persyaratan
pelayanan dengan jenis
pelayanan
5 Kejelasan dan kepastian petugas
yang melayani
6 Kedisiplinan petugas dalam
memberikan pelayanan
7 Tanggung jawab petugas dalam
memberikan pelayanan
8 Kemampuan petugas dalam
memberikan pelayanan
9 Kebersihan, kerapihan dan
kenyamanan ruangan di RS
Rama Hadi
10 Kenyamanan di lingkungan unit
PAGE \* MERGEFORMAT 38
pelayanan
11 Keamanan pelayanan di RS
Rama Hadi
Emotional Factor
12 Keunggulan pelayanan RS Rama
Hadi dibandingkan RS lainnya
13 Berkomitmen memilih RS Rama
Hadi
14 Merekomendasikan RS Rama
Hadi kepada orang lain
Price
15 Kewajaran biaya untuk
mendapatkan pelayanan
16 Biaya yang di tetapkan adil pada
setiap pasien
17 Biaya yang di tetapkan tidak
memberatkan pasien
Cost of Aquaring
18 Kesesuaian biaya yang dibayar
dengan biaya yang telah di
tetapkan
19 Biaya yang di tetapkan
terjangkau
PAGE \* MERGEFORMAT 38