03 - Array
03 - Array
STRUKTUR DATA
Array
Pengantar Array
Array adalah object yang digunakan untuk menyimpan banyak data dengan tipe
yang sama.
Tipe dari array bisa : tipe data primitif atau class
Terdapat 3 langkah untuk membuat array :
1. Mendeklarasikan variabel array
2. Memcreate array beserta ukurannya.
3. Memberikan sebuah nilai pada setiap element array.
Pengantar Array
int[] ints ;
double[] dubs ;
Dimension[] dims ;
float[][] twoDee ;
Karena array adalah sebuah object, maka create array dengan operator new.
Besar array ditentukan pada saat runtime
int[] ints ;
ints = new int[25] ;
int[] ints = new int[25] ;
Pada saat array di buat, isi array diinisialisasi dengan default value.
Membuat Array (Memberi Nilai)
Untuk mengakses data/elemen di array kita menggunakan indeks. Data ke-1 disimpan di
array indeks ke-0
ints 0 0
1 0 • data dimasukkan ke array mulai dari indeks
ke•-0
2 0 • int[] ints = new int[25] ; data
3 0 disimpan mulai dari indeks 0 sampai 24
• Pada saat array di buat, isi array diinisialisasi
. 0
dengan default value, nilai default untuk
. 0 int adalah 0
. 0
24 0
Jenis Array
Dimensi 1 Dimensi 2
Array
NilaiX = Nilai[0];
NilaiY = Nilai[0];
text1.Text = NilaiX.ToString();
text2.Text = NilaiY.ToString();
text3.Text = Convert.ToString(NilaiXY / Nilai.Length);
text4.Text = NilaiXY.ToString();
Array - Multidimensi
o Untuk array 2 dimensi dapat dianggap seperti tabel elemen dengan baris dan
kolom
int[,] duadim = new int[4,5];
int[,] array2Da = new int[4, 2] { { 1, 2 }, { 3, 4 }, { 5, 6 }, { 7, 8 }
};
o Array multidimensi dapat juga berbentuk tabel 3D
int[, ,] array3Da = new int[2, 2, 3] { { { 1, 2, 3 }, { 4, 5, 6 } }, { {
7, 8, 9 }, { 10, 11, 12 } } };
Array List
Merupakan salah satu collection yang bisa digunakan untuk menampilkan daftar
atau list nilai/value, yang bersifat dinamis dan juga dapat dimodifikasi
Ukuran pada ArrayList dapat diubah dengan cara menambahkan (add) atau
menghapusnya (remove)
Tidak seperti Array pada umumnya, pada ArrayList kita tidak dapat menggunakan
tipe data primitive, seperti int, char, boolean, float, dsb
ArrayList merupakan collection yang menjadi bagian dari Sytem.Collectoins
Cara Mendefinisikan
Using System.Collections;
Array List ArrayList bersifat fleksible dan mudah digunakan dalam berbagai kasus
untuk penyimpanan Data yang tidak tentu jumlahnya. Dan juga ArrayList umumnya
hanya bisa menyimpan value dengan tipe data Object
Bersifat dinamis, ukuran datanya dapat di ubah dengan menambahkan atau hapus
Mampu menyimpan data dengan tipe yang berbeda
Tidak dapat menggunakan tipe data primitive
Array Array biasa tidak bersifat fleksible yang berarti mau gimana pun Anda perlu
mendeklarasikannya dengan jumlah elemen yang dibatasi
Bersifat statis ukuran data nya tidak bisa berubah sesuai dengan saat pertama kali
dibuat/definisikan
Tidak mampu menyimpan data dengan tipe yang berbeda
Dapat menggunakan tipe data primitive, seperti init, boolean, char, float,dsb
Perintah Dasar Array List
Merupakan salah satu collection yang bisa digunakan untuk menampilkan daftar
atau list nilai/value, yang merepresentasikan bit dalam bentuk angka biner
Setiap bit direpresentasikan sebagai nilai boolean dimana nilainya benar jika bit
aktif (1) dan salah jika bit tidak aktif (0)
ArrayList merupakan collection yang menjadi bagian dari Sytem.Collectoins
Cara Mendefinisikan
Using System.Collections;
Stack atau tumpukan merupakan salah satu algoritma dalam Struktur data yang
dapat di analogikan sebagai koleksi data atau object
Algoritma Stack ini menggunakan prinsip LIFO atau Last In First Out, merupakan
konsep tumpukan yang mana Data yang di inputkan terakhir kali maka di
keluarkan terlebih dahulu
1. Seorang buruh cuci dalam suatu warung makan sedang mencuci 5 buah piring, katakan
saja piring A sampai dengan piring E ( A, B, C, D, E ), setiap selesai mencuci satu piring
buruh cuci tersebut menumpuk piring piring tersebut, misal urutan dari paling bawah
adalah A, B, C, D, E.
2. Setelah selesai semua piring tersebut diantarnya ke meja pelayanan. Beberapa saat
kemudian ada pelanggan datang dan mengambil piring paling atas terlebih dahulu
3. Beginilah konsep dari LIFO ( Last In First Out ).
Stack merupakan collection bagian dari System.Collections.Generic
Cara Mendefinisikan
Using System.Collections.Generic;
Queue atau antrian merupakan salah satu algoritma dalam Struktur data yang
dapat di analogikan sebagai koleksi data atau object
Algoritma Queue ini menggunakan prinsip Fifo atau First In First Out, merupakan
konsep antrian yang mana Data yang di inputkan pertama kali maka di keluarkan
terlebih dahulu
1. Dalam proses masuk ke gedung bisokop, maka orang yang telah memiliki tiket akan
segera mendekati pintu masuk untuk segera masuk ke gedung bioskop
2. Petugas akan memasukkannya ke dalam gedung bioskop satu persatu dimulai dari
urutan yang paling depan
3. Beginilah konsep dari FIFO ( First In First Out ).
Stack merupakan collection bagian dari System.Collections.Generic
Cara Mendefinisikan
Using System.Collections.Generic;