Arduino PKK
Arduino PKK
ARDUINO IDE
1. Petunjuk Praktikum
3. Dasar Teori
Sebelum membuat program pada arduino board, harus di persiapkan dulu tool yang di pergunakan.
Yang paling penting dari proses persiapan ini adalah tersedianya IDE yang di pergunakan untuk
membuat program dan driver yang mendukung perangkat arduini yang di pergunakan.
Untuk melakukan proses instalasi sofware arduino kita pelu melakukan download aplikasi arduino ini
dahulu pada alamat http://www.arduino.cc . Dimana pada website tersersebut kita dapat memilih
software yang sesuai dengan sistem operasi yang kita gunakan.
program arduino IDE tersebut melalui icon yang sudah di buat sewaktu
Jika program berjalan dengan lancar dan tanpa terjadi error maka
arduino board.
dahulu apakah arduino board kita sudah ada pada aplikasi arduino
dengan cara melihat pada menu tool dan lihat board arduini yang di
Jika arduino board kita tidak ada dalam daftar yang ada (Gambar
2.5) maka kita dapat memilih untuk melakukan instalasi driver dengan
memilih “Boards Manager...” yang ada pada menu tools di sub menu
ini di butuhkan oleh Boards Manager untuk mengakses web site sumber
arduino ini.
form Boards Manager (Gambar 2.6). Cari type board manager yang
board dengan komputer. Dan pada menu tools di sub menu port, lihat
yang di gunakan oleh arduino board, lihat pada “Device Manager” yang
Pastikan pada menu Tools pada sub menu Board dan sub menu
Port sudah terisi (Gambar 2.9). Jika semua proses tersebut telah di
lakukan maka software arduino IDE ini sudah siap untuk di gunakan
ini akan di jalankan terus-menerus dan akan berulang sampai catu daya
pemrograman arduino ini dapat di lihat pada script 2.1 berikut di bawah
ini
Variabel_Global
void setup() {
void loop() {
4. Langkah Praktikum
h. Tulis ulang program blink di bawah ini, dimana program ini akan
anda.
/*
Blink
Turns an LED on for one second, then off for one second, repeatedly.
Most Arduinos have an on-board LED you can control. On the UNO,
is set to
the correct LED pin independent of which board is used. If you want to
https://www.arduino.cc/en/Main/Products
http://www.arduino.cc/en/Tutorial/Blink
*/
//fungsi setup akan di jalankan bila tombol power atau reset di tekan pada
board
void setup() {
keluaran /output
pinMode(LED_BUILTIN, OUTPUT);
void loop() {
level HIGH)
5. Tugas Praktikum
a. Jelaskan fungsi menu-menu yang ada pada arduino IDE yang telah
anda gunakan?
b. Sebutkan cara kerja program blink yang telah anda buat pada
gunakan?
6. Sumber
https://webagus.id/instalasi-dan-pengaturan-arduino-ide/
1. Petunjuk Praktikum
3. Dasar Teori
Arduino merupakan perangkat pengendali sistem yang berbentuk mikro single-board. Dimana arduino
ini bersifat terbuka sehingga dapat di pergunakan oleh siapapun tanpa terkendala dengan lisensi atau
yang lain. Arduino ini di turunkan dari Wiring paltform yang di rancang untuk mempermudah
penggunaannya di dalam bidang kontrol atau dalam bidang elektronik lainnya. Sebagai prosesornya
arduino menggunakan umumnya menggunakan prosesor Atmel AVR. Dan untuk bahasa pemrograman
yang dipergunakan pastinya akan mengikuti dasar bahasa program yang digunakan oleh prosesornya.
Dalam hal ini bahasa pemrograman untuk prosesor Atmel AVR adalah bahasa pemrograman asseambly
untuk Atmel AVR. Untuk memudahkan penggunaan dan pemrograman mikrokontroler dg menggunakan
arduino ini dibuat sebuah pemrograman arduino yang memiliki sintak yang hampir sama dengan
pemrograman bahasa C.
Untuk memudahkan penggunaan dan fleksibilitasnya program pada arduino dapat di masukkan secara
langsung ke dalam mikrokontroler secara langsung melalui port ISP. Sehingga dengan demikian arduino
ini tidak lagi memerlukan komponen yang lain yang di pergunakan untuk memasukkan program kedalam
mikrokontroler arduino.
a. Kelebihan Arduino
Karena penggunaannya yang mudah saat ini arduino merupakan perangkat yang sangat populer. Berikut
ini merupakan beberapa kelebihan yang di miliki arduino sebagai perangkat untuk membuat prototipe
atau perangkat yang lain
1. Murah
Arduino board saat ini di jual dengan harga yang relatif murah yang berkisar puluhan ribu rupiah jika di
bandingkan dengan perangkat lain yang memiliki fungsi serupa. Harga tersebut dapat lebih murah lagi
jika kita bisa merakit sendiri komponen- komponen yang di perlukan untuk membangun perangkat
arduino ini.
Penggunaan arduino ini di rasa sangat mudah bahkan bagi orang yang baru pertama mengenal
mikrokontroler. Dengan penggunaanya yang sederhana dalam pemrograman dan mudah dalam
melakukan proses download atau memasukkan program ke dalam mikro kontroler. Begitu pula dengan
bentuk bahasa pemrograman yang dipergunakan oleh arduino ini menggunakan sintak yang biasa di
pegunakan dalam bahasa pemrograman C.
3. Hardware
Perangkat keras arduini ini menggunakan Atmel sebagai basisnya. Sehingga semua orang dapat
membuat dan menjual kembali perangkat ini. Terlebih lagi bootloadernya juga tersedia secara langsung
pada perangkat lunak arduinoIDE-nya.
4. Software
Perangkat lunak yang di pergunakan untuk membuat program arduino (Arduino IDE) ini di buat
berdasarkan lisensi opensource. Sehingga penggunaan software arduino ini dapat di pergunakan bebas
B. Arduino board
Sebenarnya terdapat beberapa macam board arduino yang dapat di pergunakan untuk membuat tugas
atau perangkat-perangkat yang perbeda seperti arduino robot, arduino mini, arduino explora, arduino
uno dll. Meskipun banyak macam jenis arduino ini secara umum memiliki komponen yang hampir
serupa. Pada pembahasan arduino disini menggunakan arduino uno sebagai pembahasan board
arduino.
1-USB
Dalam menjalankan operasinya arduini akan memerlukan catudaya yang di pergunakan untuk
menggerakkan dan mengoperasikan perangkat-perangkatnya. Untuk ini terdapat 2 mode catudaya yang
dapat di pergunakan oleh arduino. Untuk penggunaan USB sebagai
Hampir sama dengan no-1, Barrel Jack di gunakan jika arduino di operasikan mandiri yang mana
program sudah di masukkan dan tidak di perlukan lagi proses download program. Sebagai catatan untuk
penggunaan sumber catudaya yagn di pergunakan untuk arduino board jangan menggunakan yang lebih
besar dari 20 Volt karena akan dapat mengakibatkan rusaknya arduino board anda. Dan untuk
normalnya catu daya yang di pergunnakan berkisar antara 6 sampai 12 volt.
3-Pin Ground
Pin ini di sambungkan pada ground untuk catu daya yang di pergunakan oleh perangkat-perangkat yang
terhubung dengan arduino. Sehinga dengan demikian perangkat-perangkat tersebut dapat secara
langsung di hubungkan dengan arduino board tanpa catu daya tambahan.
Pin ini di pergunakan untuk memberi catu daya 5 volt pada perangkat yang terhubung dengan arduino
board. Sehingga perangkat yang terhubung dengan arduino dapat menggunakan catu daya ini sebagai
sumber daya tanpa harus tergantung dengan catu daya luar.
Hampir sama dengan pin no-4, Pin ini di pergunakan untuk memberi catu daya 3.3 volt pada perangkat
yang terhubung dengan arduino board.
6-Analog Pin
Pin ini terdiri dari 6 pin yang di mulai dari pin A0 sampai pin A5 yang dapat di pergunakan untuk input
dan output analog pada arduino board
7-Digital Pin
Pin ini di pergunakan sebagai input dan output digital, dimana pin ini terdiri atas pin digital pin 0 (RX-
Receiver), pin 1 (TXTransmiter), pin 2, pin 4, pin 7, pin 8, pin 12, pin 13.
Pada pin dengan PWM ini di samping dapat di pergunakan untuk input dan output digital, pin ini dapat
juga mensimulasikan sebagai output analog. Pin ini umumnya bertanda (~), di mana pada gambar di atas
terdiri dari pin 3, pin 5, pin 6, pin 9, pin 10 dan pin 11.
Pin ini dapat di pergunakan untuk mengatur referensi tegangan eksternal (antara 0 dan 5 Volt). Dimana
hal ini di fungsikan sebagai referensi batas atas untuk pin input analog.
10-tombol reset
Tombol ini di pergunakan untuk melakukan reset program yang di jalankan arduino board sehingga
berjalan mulai dari awal kembali.
Lampu indikator ini akan menyala jika arduino board di beri tegangan atau di colokkan pada catu daya
listrik. Dan jika lampu indikator ini tidak menyala hampir di pastikan arduino board yang kita pakai tidak
bekerja atau ada sesuatu hal yang tidak berjalan sebagaimana mestinya.
Fungsi indikator ini berhubungan dengan penggunaan pin 0 dan pin 1 pada pin digital (no-7). Dimana pin
TX di pergunakan untuk pengiriman data digital sedangkan RX di gunakan untuk penerimaan data di
gital. Jika lampu indikator ini bekerja maka dapat di pastikan bahwa pin 0 dan pin 1 sedang dalam
kondisi bekerja.
13-Processor / Mikrokontroler
Pada no 13 ini merupakan perangkat utama dari arduino board. Prosesor ini di pergunakan untuk
memberikan kontrol perangkat melalui programprogram yang di masukkan pengguna ke dalam arduino
board yang digunakan.
14-Regulator Tegangan
Regulator tegangan ini di pergunakan untuk mengontrol teganga yang masuk pada arduino board.
Regulator tegangan ini berfungsi untuk menjaga kestabilan tegangan yang masuk pada arduino board.
4. Langkah Praktikum
1. Sebutkan type arduino yang anda gunakan, tulis pada lembar kerja yang telah di sediakan.
2. Cari spesifikasi arduino yang anda gunakan, tulis pada lembar kerja yang telah di sediakan
4. Sebutkan fungsi-fungsi port yang ada pada prosesor arduino yang anda gunakan, tulis pada
lembar kerja yang telah di sediakan
5. Sebutkan fungsi pin-pin yang ada pada board arduino yang anda gunakan, tulis pada lembar
kerja yang telah di sediakan
5. Tugas Praktikum
1. Sebutkan macam-macam arduino board dan fungsi dari masing-masing type arduino board
tersebut.?
2. S ebutkan dan jelaskan bagaimana arduino board anda bekerja,sehingga dapat menerima
input dan output dari perangkat yang dibuat?
3. D
ari prosesor yang di pergunakan untuk arduino terdapat memoriyang di gunakan, sebutkan
fungsi memori pada prosesor arduinoyang anda gunakan?
4. S ebutkan besaran memori yang di pergunakan pada arduino boardanda dan bagaimana cara
mengetahuinya?
Arduino berawal dari sebuah thesis yang dibuat oleh Hernando Barragan, di Institute Ivrea, Italia pada
tahun 2005, dikembangkan oleh Massimo Banzi dan David Cuartielles dan diberi nama Arduin of Ivrea.
Lalu diganti nama menjadi Arduino yang dalam bahasa Italia berarti teman yang berani.
Tujuan awal dibuatnya Arduino adalah untuk membuat perangkat yang mudah dan murah, dari
perangkat yang ada pada saat itu. Dan perangkat tersebut ditujukan untuk para siswa yang akan
membuat perangkat desain dan interaksi.
Jenis jenis Arduino ada banyak jenisnya di pasaran, Arduino lahir dan berkembang, serta muncul dengan
berbagai jenis dan spesifikasi yang dapat mendukung penggunanya untuk mengembangkan kreatifitas.
Arduino Uno
Arduino Uno adalah papan mikrokontroler berbasis ATmega328 (datasheet). Memiliki 14 pin input dari
output digital dimana 6 pin input tersebut dapat digunakan sebagai output PWM dan 6 pin input
analog, 16 MHz osilator kristal, koneksi USB, jack power, ICSP header, dan tombol reset. Untuk
mendukung mikrokontroler agar dapat digunakan, cukup hanya menghubungkan papan Arduino Uno ke
komputer dengan menggunakan kabel USB atau listrik dengan AC yang ke adaptor DC atau baterai untuk
menjalankannya.
Arduino Due
Arduino Due adalah papan mikrokontroler yang berbasis pada CPU Atmel SAM3X8E ARM Cortex-M3.
Arduino Due ini adalah papan Arduino pertama yang berbasis pada mikrokontroler ARM inti 32-bit. Ini
memiliki 54 pin input / output digital (12 di antaranya dapat digunakan sebagai output PWM), 12 input
analog, 4 UART (port serial perangkat keras), jam 84 MHz, koneksi USB OTG, 2 DAC (digital to analog) , 2
TWI, colokan listrik, header SPI, header JTAG, tombol reset dan tombol hapus.
Arduino Mega
Arduino Mega adalah papan mikrokontroler yang berbasis pada ATmega2560. Memiliki 54 pin input /
output digital (15 dapat digunakan sebagai output PWM), 16 input analog, 4 UART (port serial perangkat
keras), osilator kristal 16 MHz, koneksi USB, colokan listrik, header ICSP, dan tombol reset. Berisi semua
yang dibutuhkan untuk mendukung mikrokontroler, cukup menghubungkan ke komputer dengan kabel
USB atau nyalakan dengan adaptor AC ke DC atau baterai untuk memulai. Board Mega 2560 kompatibel
dengan shields yang dirancang untuk Uno dan bekas board Duemilanove atau Diecimila. Mega 2560
adalah update ke Arduino Mega, yang digantikannya.
Arduino Leonardo
Arduino Leonardo adalah papan mikrokontroler yang didasarkan pada ATmega32u4 (datasheet). Ini
memiliki
20 pin input / output digital (dimana 7 dapat digunakan sebagai output PWM dan 12 sebagai input
analog),
Arduino Leonardo berisi semua yang dibutuhkan untuk mendukung mikrokontroler; cukup
menghubungkan ke komputer dengan kabel USB atau nyalakan dengan adaptor AC-ke-DC atau baterai
untuk memulai.
Arduino Fio
Arduino Fio adalah papan mikrokontroler dengan mikrokontroler ATmega328P bekerja pada tegangan
3.3V dan 8 MHz. Arduino ini memiliki 14 digital pin input / output (dimana 6 dapat digunakan sebagai
output PWM), 8 input analog, resonator on-board, tombol reset, dan lubang untuk pemasangan pin
header. berbeda dengan arduino lainya, arduino fio memiliki koneksi untuk baterai Lithium Polymer.
Arduino Fio juga mempunyai Soket XBee tersedia di bagian bawah papan.
Arduino Fio ditujukan untuk aplikasi nirkabel. Pengguna dapat meng-upload sketsa dengan kabel FTDI
atau Sparkfun breakout board. Selain itu, dengan menggunakan modifikasi USB-to-XBee adaptor seperti
XBee Explorer USB, pengguna dapat meng-upload sketsa nirkabel menggunakan kabel.
Ukuran dari Aarduino Fio cukup kecil dengan panjang 2,6 inch dan lebar 1,1 inch. membuat arduino ini
cukup laris di pasaran Mikrokontroler dan Robotika.