0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
38 tayangan

SQL SERVER Store Precedure

Stored procedure adalah kode SQL yang disimpan di database untuk memudahkan eksekusi query secara berulang. Stored procedure dapat menerima dan mengembalikan parameter serta menjalankan prosedur lain, sehingga meningkatkan kinerja aplikasi database.

Diunggah oleh

Rio Miftahul Huda
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
38 tayangan

SQL SERVER Store Precedure

Stored procedure adalah kode SQL yang disimpan di database untuk memudahkan eksekusi query secara berulang. Stored procedure dapat menerima dan mengembalikan parameter serta menjalankan prosedur lain, sehingga meningkatkan kinerja aplikasi database.

Diunggah oleh

Rio Miftahul Huda
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Format Tersedia
Unduh sebagai PDF, TXT atau baca online di Scribd
Anda di halaman 1/ 3

SQL SERVER

Store Procedure

Stored Procedure adalah sebuah kelompok kode SQL yang di simpan di katalog database dan
dapat di panggil kemudian oleh program, trigger atau bahkan stored procedure.Sebuah
Stored Procedure yang memanggil diri nya sendiri di sebut rekursif stored procedure.

Stored procedure pada dasarnya adalah sebuah program yang disimpan di dalam database
server, karena stored procedure ini dapat menerima suatu input parameter dan output
parameter serta dapat menghasilkan suatu message succes atau error.

Stored procedure sangat bermanfaat untuk aplikasi database, baik untuk meningkatkan
kinerja maupun untuk pemeliharaan. Karena setelah procedure dijalankan di server, akses
berikutnya akan menjadi lebih mudah dan cepat karena eksekusi telah tersimpan di dalam
memory.

Stored procedure juga dapat menjalankan procedure yang lain, dan juga dapat
memberitahukan bahwa ia telah dijalankan dengan sukses atau gagal.

Stored procedure dapat menerima parameter input, dengan menggunakan variabel lokal, dan
menghasilkan data dengan menggunakan output parameter, return code, result set dari
statement SELECT.

KEUNTUNGAN PENGGUNAAN STORED PROCEDURE

 Meningkatkan performance aplikasi.


 Sebuah Stored Procedure di simpan dan di compile di katalog database yang mana dapat
di eksekusi lebih cepat di bandingkan SQL yang tidak di compile dari kode aplikasi.
 Mengurangi traffic antara aplikasi dan database server.
 Aplikasi hanya mengirim nama stored procedure untuk mengeksekusi SQL.
 Dapat di gunakan kembali dan transparent ke aplikasi yang ingin menggunakan nya.
 Aman
 Penggunaan Stored Procedure dapat di akses hak nya oleh aplikasi oleh Database
Administrator

KERUGIAN PENGGUNAAN STORED PROCEDURE

 Dapat mengakibatkan Database server membutuhkan memory dan prosessor lebih tinggi.
 Stored procedure hanya berisi SQL deklaratif, sehingga sangat sulit untuk menulis sebuah
procedure dengan kompleksitas logika, seperti bahasa pemrograman yang di gunakan
untuk memprogram aplikasi.
 Membutuhkan keahlian khusus untuk menulis dan me maintain stored procedure yang
tidak setiap developer memiliki, sehingga dapat membuat ribet
Query SQL

//prosedure memasukan data


CREATE PROCEDURE InsertMhs
@nim varchar (10),
@nama varchar (30),
@ttl varchar (30),
@tgll date,
@alm varchar (50)
AS
INSERT INTO mahasiswa (nim,nama,tempat_lahir,tanggal_lahir, alamat)
VALUES
(@nim,@nama,@ttl,@tgll,@alm)

EXEC InsertMhs 'M02','Intan Amelia','Bandung','2003-09-05','jl. Patriot,


Bekasi'

select * from mahasiswa

//prosedure mengubah data


CREATE PROCEDURE UpdateMhs
@nim varchar (10),
@nama varchar (30),
@ttl varchar (30),
@tgll date,
@alm varchar (50)
AS
UPDATE mahasiswa SET nama=@nama, tempat_lahir=@ttl,
tanggal_lahir=@tgll, alamat=@alm
WHERE nim=@nim

EXEC UpdateMhs 'M01','Andi Lala','Jakarta','2002-08-25','jl. Kecubung 2,


Cikarang'
EXEC UpdateMhs 'M02','Intan Amelia','Bandung','2003-09-05','jl. Patriot,
Bekasi'

//Prosedure hapus data


CREATE PROCEDURE DeleteMhs
@nim varchar(10)
AS
DELETE FROM mahasiswa WHERE nim = @nim

EXEC DeleteMhs 'M01'


select * from mahasiswa

//Prosedure tampil data


CREATE PROCEDURE TampilData
AS
SELECT * FROM mahasiswa

CREATE PROCEDURE TampilDataNim


@nim varchar(10)
AS
SELECT * FROM mahasiswa Where nim=@nim

EXEC TampilData
EXEC TampilDataNim 'M01'

Anda mungkin juga menyukai