0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
147 tayangan17 halaman

APKG-1-dan-2-PKP-siklus I

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1/ 17

LAPORAN

PEMANTAPAN KEMAMPUAN PROFESIONAL


(PKP)

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA


MENGGUNAKAN METODE DEMONTERASI
PADA KELAS IV SEMESTER GENAP UPT SD NEGERI 3 MARGODADI
KECAMATAN AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

NAMA : ARI DWIASIH


NIM : 856977426
SALUT : SEBELAS MARET SUMBERAGUNG
MASA REGISTRASI : 2021.2

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS TERBUKA
UPBJJ-UT BANDAR LAMPUNG
2021
RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Siklus I

Satuan Pendidikan : UPT SD Negeri 3 Margodadi


Kelas/ Semester : IV/ II
Tema 7 : Indahnya Keragaman di Negeriku
Sub Tema 1 : Keragaman Suku Bangsa dan Agama di Negeriku
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
 
A. Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar :
Standar Kompetensi :
Memahami gaya dapat mengubah gerak atau bentuk suatu benda.

Kompetensi Dasar :
3.3 Mengidentifikasi macam - macam gaya, antara lain gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya
gravitasi, dan gaya gesekan.
4.3 Mendemonstrasikan manfaat gaya dalam kehidupan sehari-hari, misalnya gaya otot, gaya listrik,
gaya magnet, gaya gravitasi, dan gaya gesekan.

B. Indikator
3.3.1 Menjelaskan pengertian gaya.
4.3.1 Melakukan percobaan gaya otot pada benda-benda dikelas.

C. Tujuan Pembelajaran

1. Setelah melakukan percobaan, siswa mampu menjelaskan pengertian gaya dengan tepat.

2. Melalui demontrasi, siswa dapat melakukan percobaan gaya gaya otot pada benda -benda dikelas
dengan benar.

Karakter siswa yang diharapkan : disiplin, perhatian, tekun.

D.    Materi Pembelajaran


1. Pengertian gaya
2. Macam –macam gaya

E.     Metode dan Pendekatan Pembelajaran


1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model : Cooperative Learning
3. Metode : demonstrasi, diskusi, tanya jawab, penugasan

F. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
PENDAHULUAN Apersepsi
1. Salam, mengajak siswa berdo’a untuk 10 menit
mengawali pelajaran
2. Mengecek kehadiran siswa
3.Menyampaikan tujuan pembelajaran

Motivasi
Guru menyampaikan manfaat dari mempelajari
materi gaya
Pemberian acuan
1.Guru menjelaskan garis besar uraian tentang
gaya.
2.Guru menyampaikan kegiatan yang akan
dilakukan
KEGIATAN INTI Eksplorasi 50 menit
1. Berdasarkan contoh konkrit tersebut,
guru memberikan arahan terkait materi
gaya yang dapat mengubah gerak suatu
benda dengan mengkaitkan materi
tersebut dengan contoh hal-hal yang ada
di sekitar siswa.

Elaborasi
1. Peserta didik menjawab materi tersebut dan
peserta didik yang lain bisa saling
menanggapi.
2. Peserta didik lainnya diminta untuk
mendemonstrasikan secara bergantian.

Konfirmasi
 1. Guru bersama peserta didik meluruskan
Kesalahan pehaman, tentang materi tersebut.

Evaluasi
1. Guru memberikan soal evaluasi kepada
peserta didik
2. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi
KEGIATAN 12. 1. Guru bersama peserta didik membuat 10 menit
PENUTUP kesimpulan atas materi yang dipelajari.
2. Peserta didik dan guru berdo’a untuk
menutup pelajaran.

H.    Media, Alat dan Sumber Belajar


Sumber Belajar

1. Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Keragaman di Negeriku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).
2. Buku Siswa Tema : Indahnya Keragaman di Negeriku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).

Media dan Alat


1. Benda-benda di lingkungan kelas dan di sekolah.
2. Alat tulis
I. Penilaian
1. Alat Tes : Terlampir
2. Teknik penilaian
 Tes tertulis
3. Bentuk tes
 Pilihan ganda
 Esai

Mengetahui Margodadi, Mei 2021


Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

Lusiyati, S.Pd Ari Dwiasih


NIP. 19621015 198203 2 003 .NIM. 856977426.

SOAL

Siklus I

Nama :

Kelas :

Sekolah :

Materi : Gaya
A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C, ATAU D PADA JAWABAN YANG
BENAR!

1. Semua bentuk tarikan dan dorongan disebut ....

a. Daya b. Gaya c. Energi d. Kekuatan

2. Gaya yang ditimbulkan oleh gaya tarik magnet bumi adalah ....

a. Gaya magnet b. Gayar gesek c. Gaya gerak d. Gaya gravitasi

3. Contoh gaya gesek adalah antara ....

a. Ban mobil dan jalan raya c. uah kelapa jatuh dan tanah

b. Kipas angin dan tembok d. Dua magnet yang berdekatan

4. Anak panah yang dilepaskan dari busurnya termasuk contoh gaya ....

a. Gaya magnet b. Gaya gravitasi c. Gaya gesek d. Gaya pegas

5. Buah jatuh selalu ke bawah, hal itu menunjukkan adanya gaya ....

a. Panas b. Dorong c. Gravitasi d. Magnet

B. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN BERIKUT INI DENGAN BENAR!

1. Gaya bisa berupa tarikan dan……………….

2. Gaya yang ditimbulkan oleh gesekan antara dua permukaan benda dinamakan gaya………

3. Bola yang mengelinding bisa dihentikan, hal itu membuktikan bahwa gaya dapat…………

4. Buah jatuh ke arah bumi disebabkan oleh………………..

5. Ujung magnet yang berbeda kutubnya jika didekatkan akan………………

Kunci Jawaban
KUNCI JAWABAN IPA MATERI GAYA

A. JAWABAN

1. b. Gaya

2. d. Gaya gravitasi

3. a. Ban mobil dan jalan raya

4. d. Gaya Pegas

5. c. Gravitasi

B. Jawaban Esay
1. Dorongan

2. Gesek

3. Mengubah benda bergerak menjadi diam

4. Gaya gravitasi bumi

5. Saling tarik menarik

Link video Pembelajaran :

Ari Dwiasih NIM 856977426


https://www.youtube.com/watch?v=96TKUZocOYM
REFLEKSI KEGIATAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN SIKLUS 1

A. KELEBIHAN GURU :
 Sudah menggunakan metode demonstrasi.
 Guru lebih kreatif dalam membuat media pembelajaran.
 Guru lebih terampil dalam memilih dan menggunakan media pembelajaran yang sesuai dengan
materi yang diajarkan yang diharapkan dapat meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi
yang disampaikan.

KELEBIHAN SISWA :

 Siswa lebih cepat menangkap materi ajar karena guru memperagakan langsung mengenai materi
yang dipelajari.
 Siswa dapat langsung mempraktekan dengan benda disekitar.
 Dengan metode demonstrasi, siswa dapat mengembangkan daya nalar untuk berfikir logis.

B. KEKURANGAN GURU :

 Guru memerlukan waktu lama dalam pembelajarannya.


 Guru mencotohkan langsung apa yang ada dalam buku tematik siswa, sehingga kurang efektif
dalam pembelajaran.
 Guru setelah melakukan kegiatan demonstrasi guru tidak meminta siswa untuk mempersentasikan
di depan kelas

KEKURANGAN SISWA :
 Siswa banyak yang tidak senang apabila disuruh bekerja sama.
 Siswa kurang sempurna dalam menghayati materi, karena penjelasan dari guru terlalu lama.
 Pada saat guru memberi motivasi siswa terlihat pasif.

C. Analisis Hasil Pembelajaran


Temuan awal hasil belajar siswa pada RENCANA PERBAIKAN PEMBELAJARAN SIKLUS I
dapat dilihat pada table dibawah ini.

1. Rekapitulasi Hasil belajar siswa.

Tabel 4.1 Ketuntasan Hasil Belajar IPA tentang GAYA Siklus I


Skor Skor
NO NAMA Nilai Keterangan
maksimal Siswa
1 Ageng Baskoro 20 15 75 Tuntas
2 Aisah 20 14 70 Tuntas
3 Akhmad Maulana Rizki 20 18 90 Tuntas
4 Akhmad Rofin Muzaki 20 19 95 Tuntas
5 ALIFA CAHYA ISLAMI 20 15 75 Tuntas
6 Asifa Ramadhani 20 11 55 TT
7 Egi Aditya Syahputra 20 13 65 TT
8 Ferry Husnil Ma'ab 20 15 75 Tuntas
9 Galih Dwi Anfargo 20 16 80 Tuntas
10 Inka Niswari 20 13 65 TT
11 Khanza Adelina Zahra 20 15 75 Tuntas
12 M. Rafa'ul Ramadhan 20 16 80 Tuntas
13 Muhamad Ilham 20 16 80 Tuntas
14 Muhammad Fikril Hakim 20 15 75 Tuntas
15 Muhammad Kafa Mahfudz 20 14 70 Tuntas
16 Muhammad Robiansyah 20 12 60 TT
17 Musfiq Ramadani 20 15 75 Tuntas
18 Rizka Anindya 20 18 90 Tuntas
19 Rodo Rohman 20 12 60 TT
20 SIlva Tazkia Mahfira 20 14 70 Tuntas
21 Tiara Alifatun Naja 20 15 75 Tuntas
22 Ulil Fazri Alfian 20 12 60 TT
23 Wahyu Diansyah 20 15 75 Tuntas
Jumlah 460 338 1690  
Jumlah siswa yang tidak tuntas 6
Jumlah siswa yang tuntas 17
Rata rata Nilai 73
Persentase siswa yang tuntas 74%
Kategori ketuntasan siswa Baik 

Dari tabel di atas, dapat dilihat dalam penilaian yang diambil pada siklus I menunjukkan
bahwa siswa yang belum tuntas sebanyak 6 siswa, apabila di persentasekan sebesar 16%.
Sedangkan siswa yang tuntas sebanyak 17 siswa dan apabila dipersentasekan sebesar 74%. Pada
siklus ini terdapat kemajuan siswa dari kegiatan pra siklus, siswa lebih aktif dan ada kekurangan,
dimana anak masih kurang memahami langkah-langkah pembelajaran yang di berlakukan. jadi
harus dilaksanakan perbaikan pada siklus selanjutnya pada selang waktu yang telah ditentukan.

D. Upaya Perbaikan Pembelajaran


Berdasarkan hasil dari tabel menunjukkan bahwa kegiatan pembelajaran IPA melalui penerapan
metode Demonstrasi pada Siklus I mendapatkan peningkatan dengan kategori baik. Ada beberapa
aspek yang harus ditingkatkan lagi yaitu:
1. Guru setelah melakukan kegiatan demonstrasi guru tidak meminta siswa
untukmempersentasikan di depan kelas,
2. Guru akan memperbaiki pola mengajar kepada siswa.
3. Guru akan lebih membangkitkan semangat dan memberi motivasi ke siswa.
4. Guru kurang memberikan penguatan terhadap kesimpulan yang disampaikan oleh siswa.
5. Guru kurang melakukan refleksi dari pembelajaran yang telah berlangsung.
6. Guru setelah melakukan kegiatan demonstrasi akan meminta siswa untuk mempersentasikan
di depan kelas.

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU –PKP 1 (APKG-PKP 1)

LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN

NAMA GURU/MAHASISWA : ARI DWIASIH


NIM : 856977426
TEMPAT MENGAJAR : UPT SDN 3 MARGODADI
KELAS : IV (Empat)
MATA PELAJARAN : IPA
WAKTU : 2 x 35 menit
TANGGAL : Senin, 31 Mei 2021 ( SIKLUS I )
UPBJJ : AMBARAWA

PETUNJUK

Baca dengan cermat rencana perbaikan pembelajaran yang akan digunakan oleh guru / mahasiswa ketika mengajar. Kemudian,
nilailah

semua aspek yang terdapat dalam rencana tersebut dengan menggunakan butir penilaian di bawah ini :

Skala Penilaian

1. Menentukan bahan perbaikan pembelajaran dan merumuskan


Tujuan/Indikator perbaikan pembelajaran 1 2 3 4 5

1.1. Menggunakan bahan perbaikan pembelajaran yang sesuai


dengan kurikulum dan masalah yang diperbaiki 5

5
1.2. Merumuskan tujuan khusus/indikator perbaikan pem-
belajaran
Rata-rata butir 1 = A
2. Mengembangkan dan mengorganisasikan materi, menentukan tema, media 5
(alat bantu pembelajaran) dan sumber belajar
2.1. Mengembangkan dan mengorganisasikan materi
pembelajaran 4
2.2. Menentukan dan mengembangkan alat bantu perbaikan
pembelajaran 5
2.3. Memilih sumber belajar

4
Rata-rata butir 2 = B
4.33
3. Merencanakan skenario perbaikan pembelajaran
3.1. Menentukan jenis kegiatan perbaikan pembelajaran
3.2. Menyusun langkah-langkah perbaikan pembelajaran
4
3.3. Menentukan alokasi waktu perbaikan pembelajaran 4

5
3.4. Menentukan cara-cara memotivasi siswa
3.5. Menyiapkan pertanyaan 5
4
Rata-rata butir 3=C
4.4
4. Merancang pengolahan kelas perbaikan pembelajaran
4.1. Menentukan penataan ruang dan fasilitas belajar
4.2. Menentukan cara-cara pengorganisasian siswa agar siswa 5
dapat berpartisipasi dalam perbaikan pembelajaran
5
Rata-rata butir 4 = D 5

5. Merencanakan prosedur, jenis dan menyiapkan alat


Penilaian perbaikan pembelajaran
5.1. Menentukan prosedur dan jenis penilaian
5
5.2 Membuat alat-alat penilaian dan kunci jawaban
Rata-rata butir 5 = E
5
5
6. Tampilan dokumen rencana perbaikan pembelajaran
6.1. Kebersihan dan kerapian
6.2. Penggunaan bahasa tulis 4
4
Rata-rata butir 6 = F
4

A+B+C+D+E+F
Nilai APKG 1 PGSD = = 4.61
6
Mengetahui, Ambarawa, 31 Mei 2021
Kepala Sekolah Penilai 1/Penilai 2*)

LUSIYATI, S.Pd NGATIJO, M.Pd


NIP. 19621015 198203 2 003 NIP. 19630712 198803 1 006

*) Lingkari yang sesuai

ALAT PENILAIAN KEMAMPUAN GURU – PKP 2 (APKG-PKP 2)

LEMBAR PENILAIAN KEMAMPUAN MERENCANAKAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN

NAMA GURU/MAHASISWA : ARI DWIASIH


NIM : 856977426
TEMPAT MENGAJAR : SDN 3 MARGODADI
KELAS : IV (Empat)
MATA PELAJARAN : IPA
WAKTU : 2 x 35 menit
TANGGAL : Senin, 31 Mei 2021 ( SIKLUS I )
UPBJJ : AMBARAWA
PETUNJUK

1. Amatilah dengan cermat pembelajaran yang sedang berlangsung


2. Pusatkanlah perhatian Anda pada kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran serta dampaknya pada diri
siswa
3. Nilailah kemampuan guru tersebut dengan menggunakan butir-butir penilaian berikut
4. Khusus untuk butir 5, yaitu mendemonstrasikan kemampuan khusus dengan mata pelajaran, pil;ihlah salah satu butir
penilaian yang sesuai dengan mata pelajaran yang sedang diajarkan
5. Nilailah semua aspek kemampuan guru
Skala Penilaian
1. Mengelola ruang dan fasilitas belajar 1 2 3 4 5
1.1. Menata fasilitas dan sumber belajar

5
5
1.2. Melaksanakan tugas rutin kelas
Rata-rata butir 1 = A 5
2. Melaksanakan kegiatan perbaikan pembelajaran
2.1. Memulai pembelajaran
2.2. Melaksanakan pembelajaran yang sesuai dengan tujuan, 4
siswa, situasi dan lingkungan
5
2.3. Menggunakan alat bantu (media) pembelajaran yang
Sesuai dengan tujuan, siswa, situasi dan lingkungan 4
2.4. Melaksanakan pembelajaran dalam urutan yang logis
5
2.5. Melaksanakan perbaikan pembelajaran secara individual,
Kelompok atau klasikal
2.6. Mengelola waktu pembelajaran secara efisien 4
Rata-rata butir 2 = B 5
4.66
3. Mengelola interaksi kelas
3.1. Memberi petunjuk dan penjelasan yang berkaitan
dengan isi Pembelajaran
3.2. Menangani pertanyaan dan respon siswa 5
3.3. Menggunakan ekspresi lisan, tulisan, isyarat & gerakan 4
badan
3.4. Memicu dan memelihara keterlibatan siswa 4 5
3.5. Memantapkan penguasaan materi pembelajaran
Rata-rata butir 3 = C
4.6
5

4. Bersikap terbuka dan luwes serta membantu mengembangkan


sikap positif siswa terhadap belajar
4.1. Menunjukan sikap ramah, luwes, terbuka, penuh
pengertian dan Sabar kepada siswa 5
4.2 Menunjukan kegairahan dalam mengajar
4.3 Mengembangkan hubungan antar pribadi yang sehat
4
dan serasi
4.4 Membantu siswa menyadari kelebihan dan kekurangannya
4.5 Membantu siswa menumbuhkan kepercayaan diri 4
Rata-rata butir 4 = D
4.6
5. Mendemonstrasikan kemampuan khusus dalam perbaikan
Pembelajaran mata pelajaran tertentu
a. Bahasa Indonesia
5.1 Mendemonstrasikan penguasaan materi bahasa Indonesia
5.2 Mengembangkan kemampuan siswa untuk berkomunikasi
dan bernalar
5.3 Memberikan latihan keterampilan berbahasa
5.4 Peka terhadap kesalahan penggunaan istilah teknis
5.5 Memupuk kegemaran membaca
Rata-rata butir 5.a = E
b. Matematika
5.1. Menanamkan konsep matematika melalui metode
bervariasi Yang sesuai dengan karateristik materi
5.2. Menguasai symbol-simbol matematika
5.3. Memberikan latihan matematika dalam kehidupan
sehari-hari
5.4. Menguasai materi matematika
Rata-rata butir 5.b = E
c. IPA
5.1. Membimbing siswa membuktikan konsep IPA melalui
pengalaman langsung terhadap objek yang dipelajari
5.2. Meningkatkan keterlibatan siswa melalui pengalaman
5
Belajar dengan berbagai kegiatan 5
5.3. Menggunakan istilah yang tepat pada setiap langkah
Pembelajaran 4

5.4. Terampil dalam melakukan percobaan IPA serta repat


dalam memilih Alat peraga IPA 5

5
5.5. Menerapkan konsep IPA dalam kehidupan sehari-hari
5.6. Menampilkan penguasaan IPA
5

Rata=rata butir 5.c = E 4.83


d. IPS
5.1. Mengembangkan pemahaman konsep IPS terpadu
5.2. Mengembangkan pemahaman konsep waktu
5.3. mengembangkan pemahaman konsep runag
5.4. Mengembangkan pemahaman konsep kelangkaan (scarcity)
Rata-rata butir 5.d = E

e. PKn
5.1. Menggunakan metode dan alat bantu dalam
pembelajaranPendidikan kewarganegaraan
5.2. Meningkatkan keterlibatan siswa dalam proses
pembelajaran Pendidikan kewarganegaraan
5.3. Ketepatan penggunaan istilah-istilah khusus dan
konsep dalam pendidikan kewarganegaraan
5.4. Menunjukan penguasaan materi Pendidikan
Kewarganegaraan
5.5. Menerapkan konsep Pendidikan Kewarganegaraan
dalamkehidupan sehari-hari

Rata-rata butir 5.e = E

6. Melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar


6.1Melaksanakan penilaian selama proses pembelajaran

6.2Melaksanakan penilaian pada akhir pembelajaran 5


5
Rata-rata butir 6 = F
5

7. Kesan umum pelaksanaan pembelajaran


7.1 Keefektifan proses pembelajaran
7.2Penggunaan bahasa Indonesia lisan 4
4

4
7.3Peka terhadap kesalahan berbahasa siswa
7.4Penampilan guru dalam pembelajaran
4
Rata-rata butir 7 = G 4

A+B+C+D+E+F+G
Nilai APKG2 PGSD = = 4.68
7

Mengetahui, Ambarawa, 31 Mei 2021


Kepala Sekolah Penilai 1/Penilai 2*)

LUSIYATI, S.Pd NGATIJO, M.Pd


NIP. 19621015 198203 2 003 NIP. 19630712 198803 1 006

Anda mungkin juga menyukai