SOP Gawat Napas Neonatus

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

Gawat Napas Neonatus

No. Dokumen :
/SOP.03/PKM.MRL/IV/2021
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit: 2021
Halaman : 1/

PUSKESMAS Maria Kristina Londa, Amd.Keb


NIP. 19720322 199503 1 001
MAUROLE
1. Pengertian Gawat napas pada neonatus merupakan gangguan sistem pernapasan
pada neonatus yang dapat mengancam nyawa.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penanganan awal pada bayi
dengan gawat napas
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Maurole
No. /SK.03/PKM.MRL/VI/2016 Tentang Pedoman Pelayanan
KB/KIA
4. Referensi Kemenkes RI. 2009. Pedoman Pelayanan Kesehatan Bayi Berat Lahir
Rendah dengan perawatan metode kangguru di RS dan jejaring

5. Prosedur / Langkah - 1. Petugas melakukan anamnesis factor resiko gawat napas


langkah 2. Petugas melakukan pemeriksaan HR,RR, suhu, CRT, Sa O2
3. Petugas melakukan pemeriksaan fisik:
a. Mengamati warna kulit
b. Mengamati jenis pernapasan: tanpa upaya keras, merintih,
napas cuping hidung, tarikan dinding dada
c. Mengamati pergerakan dinding dada simetris / asimetris
d. Mengamati adanya apneu
e. Auskultasi bunyi napas
4. Petugas evaluasi gawat napas dengan menggunakan down score:
a. Skor <3 gawat napas ringan
b. Skor 4-5 gawat napas sedang
c. Skor >6 Gawat napas berat
5. Petugas mengidentifikasi kemungkinan penyebab gawat napas
pada neonatus:
a. Trancient Tachypneu of the Newborn
Penyakit ringan pada bayi yang mendekati cukup usia atau
bayi cukup usia, yang terjadi ketika bayi gagal
membersihkan jalan napas dari cairan paru, mucus, atau
memiliki cairan berlebih didalam paru akibat aspirasi.

Faktor resiko: section caesarea, makrosomia, partus lama,


apgar score rendah, down score >4 pada menit pertama.
b. Hyaline Membrane Disease/ Respiratory Distress Syndrome
Penyakit pernapasan terutama pada bayi kurang bulan.
Terjadi ¼ bayi yang lahir pada usia 32 mnggu dan
insidennya meningkat dengan memendeknya periode
kehamilan. Disfungsi primer yang terjadi adalah karena
kurangnya surfaktan.
c. Meconial Aspiration Syndrome
Gawat napas yang disebabkan olehaspirasi meconium oleh
fetus dalam uterus atau neonatus saat proses persalinan.
Mekonium yang teraspirasi menyumbat jalan napas dan
menyebabkan inflamasi intensif. Faktor resiko pada
kehamilan lewat bulan
d. Pneumonia
6. Petugas memastikan suhu lingkungan 24-25C
7. Petugas memberikan oksigenasi sesuai kebutuhan (head box,
nasal kanul, CPAP, atau ventilator)
8. Petugas memberi terapi cairan dan antibiotic sesuai indikasi
9. Petugas mengkoreksi abnormalitas metabolic (hipoksia,
hipoglikemia, hipokalsemia, dll)
10. Unit Terkait VK
11. Dokumen Terkait Rekam medis

12. Rekaman Historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
Perubahan

2/4

Anda mungkin juga menyukai