0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
205 tayangan

Modul 3 Tipe Data Dan Operator

Dokumen tersebut berisi ringkasan dari 6 percobaan yang membahas tentang variabel, tipe data, operator, dan pembuatan program sederhana menggunakan bahasa pemrograman. Percobaan-percobaan tersebut bertujuan untuk membantu mahasiswa memahami konsep dasar pemrograman dan dapat mengaplikasikannya dalam membuat program.

Diunggah oleh

Raihan Ferdyanza
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOC, PDF, TXT atau baca online di Scribd
0% menganggap dokumen ini bermanfaat (0 suara)
205 tayangan

Modul 3 Tipe Data Dan Operator

Dokumen tersebut berisi ringkasan dari 6 percobaan yang membahas tentang variabel, tipe data, operator, dan pembuatan program sederhana menggunakan bahasa pemrograman. Percobaan-percobaan tersebut bertujuan untuk membantu mahasiswa memahami konsep dasar pemrograman dan dapat mengaplikasikannya dalam membuat program.

Diunggah oleh

Raihan Ferdyanza
Hak Cipta
© © All Rights Reserved
Kami menangani hak cipta konten dengan serius. Jika Anda merasa konten ini milik Anda, ajukan klaim di sini.
Format Tersedia
Unduh sebagai DOC, PDF, TXT atau baca online di Scribd
Anda di halaman 1/ 11

Laporan Modul 3 Praktim Algoritma dan

Pemrograman

Disusun Oleh :

Raihan Ferdyanza (2015061085)

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS LAMPUNG
2020
3 Percobaan Variabel, Tipe data, dan Operator

3.1 Tujuan Percobaan


Mahasiswa mampu menggunakan variable, tipe data dan operator dengan tepat

3.2 Percobaan

3.2.1 Percobaan 1

Cobalah program berikut:

1. Apakah program tersebut dapat berjalan dengan baik?


Jawab : Program teresebut dapat berjalan dengan baik
2. Apakah kode program tersebut mudah untuk dibaca?
Jawab : Sedikit susah untuk dibaca oleh programmer lain

3. Coba atur ulang kode program di atas agar lebih mudah untuk dibaca
Jawab : Baik,berikut program yang sudah saya atur ulang agar lebih muda dipahami.
3.2.2 Percobaan 2

Dalam membuat program, salah satu kualitas yang harus diperhatikan adalah
kemudahan dalam memahami kode program. Berilah nama variable yang baik
untuk data-data berikut agar mudah dipahami!
a) Total miles driven per day.

b) Cost per gallon of gasoline.

c) Average miles per gallon.

d) Parking fees per day.

e) Tolls per day.

Berikut kosa kata yang lebih mudah dipahami.


3.2.3 Percobaan 3
Cobalah buat 3 buah program yang menggunakan perhitungan berikut:

1. x = y/3-34*temp*127;
2. x = (y/3) - (34*temp) * 127;
3. x = y/(3-34)*temp*127;

Operasi 1

Operasi 2 :
Operasi 3 :

Apakah ketiga program tersebut hasilnya sama? Mengapa?


Jawab : Program operasi 1 dan 2 memiliki hasil yang sama tapi berbeda dengan program operasi
3
Dikarenakan operasi bilangan yang berbeda dan pada akhirnya mempengaruhi hasil dari
prosesnya. Meskipun angka dan penempantan operatornya sama kecuali yang ada didalam
kurung,karena rumus yang ada didalam kurung akan dijalankan dahulu.
3.2.4 Percobaan 4

Cobalah program ini

Apa hasilnya? Mengapa hasil yang ditampilkan adalah 2, bukan 2.5?

Jawab : Hasilnya adalah 2,Karena bilangan 2 dan 5 tidak dipakai koma (2.0 , 5.0) jika
dipakai koma,hasil akan menjadi 2.5, atau bisa juga dengan mendeklarasi bilangannya
Seperti berikut bila menggunakan x,y sebagai deklarasi

Atau menggunakan tanda koma


3.2.5 Percobaan 5

Gantilah tanda tanya pada kode program berikut agar program dapat berfungi dengan baik.

Jawab :
Berikut adalah program nya yang sudah berfungsi dengan baik.
Dipakai % karena untuk menghitung sisa bagi.
Dari sisa bagi bisa digunakan untuk menilai genap atau ganjil
3.2.6 Percobaan 6

Diketahui rumus untuk menghitung BMI (Body Mass Index) adalah sebagai berikut:

Hasil BMI ini bisa membantu menentukan kondisi seseorang dengan pengelompokkan sebagai berikut:

Buatlah program yang dapat menerima input data-data yang diperlukan dan dapat
menampilkan hasil perhitungan BMI serta kondisinya.

Program yang bisa menampilkan hasil perhitungan BMI serta kondisinya.

Anda mungkin juga menyukai