Modul 15 Applet PDF
Modul 15 Applet PDF
Pertemuan XV
APPLET
import java.awt.*;
import java.applet.*;
Ingat bahwa applet adalah aplikasi java yang spesial. Mereka tidak dieksekusi
menggunakan perintah java. Bahkan applet berjalan pada web browser atau
menggunakan applet viewer. Untuk membuka applet melalui sebuah web browser, secara
sederhana buka dokumen HTML dimana applet terintegrasi ke dalamnya menggunakan
applet HTML tag.
Jadi setelah berhasil melakukan proses kompilasi, buatlah file html yang isinya
sebagai berikut :
<html>
<title>Belajar Applet</title>
<body>
<applet code="BelajarApplet" width=300 height=100>
</applet>
</body>
</html>
appletviewer <NamaFileApplet.java>
atau
appletviewer <NamaFileHtml.html>
page 1 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
appletviewer BelajarApplet.java
atau
appletviewer BelajarApplet.html
Tag HTML pada contoh yang diberikan mengindikasikan bahwa sebuah applet
dibuat dengan lebar 300 pixel dan tinggi 100 pixel. Kemudian, metode drawstring
menggambar string "Belajar Applet!" pada posisi pixel (80,25) menghitung kebawah dari
bagian kanan.
page 2 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
c. stop()
Ketika web browser meninggalkan dokumen HTML applet, metode ini dipanggil
untuk menginformasikan applet bahwa dia harus menghentikan proses
eksekusinya.
d. destroy()
Metode ini dipanggil ketika applet perlu dihapus dari memori. Metode stop
selalu dipanggil sebelum metode ini diminta untuk dijalankan.
Ketika membuat applet, sedikitnya beberapa dari metode ini telah meng-override.
Contoh applet berikut meng-override metode-metode tersebut.
import java.applet.*;
import java.awt.*;
<html>
<title>Applet Life Cycle Demo</title>
<body>
<applet code="LifeCycleDemo" width=300 height=100>
</applet>
</body>
</html>
page 3 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
instance adalah ketika sebuah applet tersembunyi oleh window lain dapat dibuat terlihat
lagi. Metode ini selalu menolak ketika kita ingin membuat bagaimana applet yang kita
buat harus terlihat seperti yang kita inginkan. Pada contoh Belajar Applet, applet memiliki
string "Belajar Applet!" pada background setelah menolak metode paint.
import java.applet.*;
import java.awt.*;
<html>
<title>Menggambar Pada Applet</title>
<body>
<applet code="GambarAppletWarna" align="Center" width=800
height=300>
</applet>
</body>
</html>
page 4 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
Contoh berikut ini sama seperti contoh Belajar Applet tapi dengan pernyataan
tambahan yang memodifikasi isi dari window status.
import java.awt.*;
import java.applet.*;
File htmlnya :
<html>
<title>Applet Show Status</title>
<body>
<applet code="AppletShowStatus" width=300 height=100>
</applet>
</body>
</html>
Contoh berikut ini digunakan untuk memainkan file audio secara terus-menerus
hingga metode stop.
page 5 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
import java.awt.*;
import java.applet.*;
img = getImage(getCodeBase(),"bailarinazc4.gif");
mt.addImage(img,0);
g.drawImage(img,70,75,this);
showStatus("Playing : "+NamaFileAudio);
}
}
<APPLET
[CODEBASE = codebaseURL]
CODE = appletFile
[ATL = alternateText]
[NAME = appletInstanceName]
WIDTH = widthInPixels HEIGHT = heightInPixels
[ALIGN = alignment]
[VSPACE = vspaceInPixels] [HSPACE = hspaceInPixels]
>
page 6 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
page 7 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
import java.awt.*;
import java.applet.*;
<html>
<title>Belajar Applet Dengan Parameter</title>
<body>
<applet code="AppletParameter" width=300 height=100>
<param name="myParam" value="Belajar Applet Dengan Parameter!">
</applet>
</body>
</html>
import java.applet.*;
import java.awt.*;
import java.util.*;
import java.text.*;
page 8 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
FormatWaktu.applyPattern("m");
try {
menit = Integer.parseInt(FormatWaktu.format(WaktuSekarang));
} catch (NumberFormatException n) {
menit = 0;
}
FormatWaktu.applyPattern("s");
try {
detik = Integer.parseInt(FormatWaktu.format(WaktuSekarang));
} catch (NumberFormatException n) {
detik = 0;
}
/*Jika jarum dan teks waktu sudah ditampilkan hapus dengan warna
background*/
if (mulai) {
g.setColor(getBackground());
g.drawLine(xPusat, yPusat, xsSblm, ysSblm);
g.drawLine(xPusat, yPusat-1, xmSblm, ymSblm);
g.drawLine(xPusat-1, yPusat, xmSblm, ymSblm);
g.drawLine(xPusat, yPusat-1, xhSblm, yhSblm);
g.drawLine(xPusat-1, yPusat, xhSblm, yhSblm);
g.drawString(WaktuTerakhir, xTeksWaktu, yTeksWaktu);
}
g.setColor(Color.red);
g.drawString(today, xTeksWaktu, yTeksWaktu);
page 9 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
WaktuTerakhir = today;
WaktuSekarang = null;
mulai=true;
}
page 10 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
}
}
<html>
<title>Menggambar Pada Applet</title>
<body>
<applet code="AppletJamAnalog" align= "Center" width=200 height=190>
</applet>
</body>
</html>
page 11 of 12
Materi Pemrograman I (Pertemuan XV) Universitas Pamulang
Referensi:
1. Hariyanto, Bambang, (2007), Esensi-esensi Bahasa Pemrograman Java, Edisi 2,
Informatika Bandung, November 2007.
2. Utomo, Eko Priyo, (2009), Panduan Mudah Mengenal Bahasa Java, Yrama Widya,
Juni 2009.
3. Tim Pengembang JENI, JENI 1-6, Depdiknas, 2007
page 12 of 12