Modul Microsoft Excel 2007
Modul Microsoft Excel 2007
net/publication/322303225
CITATIONS READS
0 69,388
1 author:
Shinta Esabella
Universitas Teknologi Sumbawa
15 PUBLICATIONS 2 CITATIONS
SEE PROFILE
Some of the authors of this publication are also working on these related projects:
All content following this page was uploaded by Shinta Esabella on 07 January 2018.
1.
SOAL LATIHAN
Membuat Tabel Sebagai Berikut ;
MEMBUAT GRAFIK
2.
SOAL LATIHAN
MEMBUAT HYPERLINK
3.
MENGGUNAKAN RUMUS
Sebelum mengenal rumus-rumus Microsoft Excel 2007 atau versi di atasnya, hal
pertama yang perlu diketahui adalah bagaimana menuliskan rumus excel dengan baik dan
benar agar tidak salah dalam menggunakan.
1) Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus akan ditampilkan
2) Pada Formula Bar, ketikkan = 100 + 200, lalu tekan tombol enter.
*Sebagai catatan, menulis rumus dengan cara ini cukup mudah kalau rumusnya
sederhana dan pendek serta angkanya tetap
4.
Cara Kedua: Menulis rumus dengan menggunakan alamat sel
*Sebagai catatan, menulis rumus dengan cara ini sangat bermanfaat jika
datanya sering berubah.
1) Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus akan ditampilkan
2) Ketikkan = , kemudian pilih dan klik sel C4
3) Ketik +, kemudian pilih dan klik sel C5
4) Tekan tombol enter
*Sebagai catatan, menulis rumus dengan cara ini sangat dianjurkan karena
memperkecil kemungkinan salah ketik alamat sel.
- Fungsi SUM: Berfungsi untuk menjumlahkan atau mentotalkan data dalam range.
Formatnya:
=SUM(Range)
- Fungsi AVERAGE: Berfungsi untuk mencari nilai rata-rata dalam range.
Formatnya:
=AVERAGE(Range)
- Fungsi COUNT: Berfungsi untuk mengetahui ada berapa data dalam range.
Formatnya:
=COUNT(Range)
5.
- Fungsi MAX: Berfungsi untuk mengetahui berapa nilai yang terbesar dalam
range. Formatnya:
=MAX(Range)
- Fungsi MIN: Berfungsi untuk mengetahui berapa nilai yang terkecil dalam
range. Formatnya:
=MIN(Range)
Latihan
6.
Menggunakan Rumus IF
RUMUS
=IF(H6>89,"SangatMemuaskan",IF(H6>79,"Memuaskan",IF(H6>69,"Baik",I
F(H6>59,"Cukup",IF(H6>49,"Kurang","Gagal")))))
7.
MEMBUAT RUMUS MATEMATIKA
8.
6. Pada jendela Equation, pilih simbol akar. Seperti gambar berikut.
8. Isikan angka di dalam garis putus-putus yang berada di dalam dan di luar simbol
akar. Seperti gambar berikut :
9.
DAFTAR PUSTAKA
1. Jenar, Agus.2012., Menulis Rumus Matematika Pada Microsoft Word dan Excel.
agusjenar.blogspot.com. Diakses pada tanggal 26 Maret 2016.
2. Kusnendar. 2013., Belajar Membuat Hyperlink di Microsoft Excel Sendiri.
www.kusnendar.web.id. Diakses pada tanggal 26 Maret 2016.
3. Purnomo, Catur Hadi. 2008. Panduan Belajar Otodidak Microsoft Excel 2007.
Jakarta: Mediakita.
4. Syaifurrahman. 2014., Rumus Microsoft Excel Lengkap Dengan Contoh dan
Gambar. belajarexcelmudah.blogspot.co.id. Diakses pada tanggal 27 Maret 2016.
5. Winarso, Bambang. 2014., Cara Membuat Grafik di Microsoft Excel 2007.
https://dailysocial.id. Diakses pada tanggal 27 Maret 2016.
6. Winarso, Bambang. 2014., Cara Membuat Tabel di Microsoft Excel 2007.
https://dailysocial.id. Diakses pada tanggal 27 Maret 2016.