RPP Ikatan Logam

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan pendidikan : SMA NEGERI 7 KEDIRI

Mata pelajaran : Kimia

Kelas / semester : X (Sepuluh) / Ganjil

Materi pokok : Ikatan logam


Alokasi waktu : 1 x 45 menit

A. KOMPETENSI INTI

KI 1 :Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2 :Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin,tanggung
jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsive dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3 :Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 :Mengolah, manalar, dan menyajikan dalam ranah konkret dan abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah
secara mandiri,dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan.
B. KOMPETENSI DASAR dan INDIKATOR PENCAPAIAN

No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian

3. 3.5 Membandingkan ikatan ion, 3.5.1 Menjelaskan hubungan kestabilan


Ikatan kovalen, ikatan kovalen unsur dengan konfigurasi elektron
koordinasi, dan ikatan logam gas mulia (Duplet dan Okted)
serta kaitannya dengan sifat zat 3.5.2 Menjelaskan cara suatu unsur untuk
mencapai kestrabilan
3.5.3 Menuliskan unsur Lewis suatu unsur
berdasarkan elektron valensi yang
dimiliki
3.5.4 Menjelaskan proses terbentuknya
ikatan ion
3.5.5 Menjelaskan struktur Lewis pada
pembentukan ikatan kovalen polar
3.5.6 Menjelaskan proses terbentuknya
ikatan kovalen tunggal, ikatan
kovalen rangkap dua, dan ikatan
kovalen rangkap tiga
3.5.7 Menjelaskna pengertian ikatan
kovalen poar dan non poar
3.5.8 Menjelaskan bagaimana terjadinya
ikatan polar dan non polar
3.5.9 Menentukan senyawa polar dan non
polar
3.5.10 Menjelaskan proses pembentukan
ikatan kovalen koordinasi
3.5.11 Menjelaskan proses pembentukan
ikatan logam dan hubungannya
dengan sifat fisis logam
4. 4.3 Merancang dan melakukan 4.5.1 Merancang struktur Lewis pada
percobaan untuk menunjukkan beberapa unsur
karakteristik senyawa ion atau 4.5.2 Merancang proses pembentukan
senyawa kovalen (berdasarkan ikatan ion
titik leleh, titik didih, daya 4.5.3 Menggambarkan rumus struktur
hantar listrik, atau sifat lainnya) lewis untuk pembentukan molekul
kovalen sederhana yang memiliki
ikatan kovalen tungga, rangkap dua
dan rangkap tiga
4.5.4 Menyajikan hasil analisis
perbandingan perbedaan
pembentukan ikatan kovalen tunggal
dan rangkap dua, rangkap tiga
4.5.5 Merancang, melakukan, dan
menyimpulkan serta menyajikan
hasil percobaan kepolaran senyawa
4.5.6 Mempresentasikan hasil diskusi
tentang ikatan kovalen koordinasi
4.5.7 Mempresentasikan hasil diskusi
tentang ikatan logam dan
hubungannya dengan sifat fisis
logam

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Siswa dapat menjelaskan pengertian dari ikatan logam.


2. Siswa dapat menjelaskan sifat fisis logam.
3. Siswa dapat menjelaskan proses pembentukan ikatan logam.
4. Siswa dapat mempresentasikan hasil diskusi tentang ikatan logam dan
hubungannya dengan sifat fisis logam.
D. MATERI PEMBELAJARAN
1. IKATAN KOVALEN KOORDINASI
Ikatan kovalen koordinat terjadi apabila pasangan electron yang dipakai
bersama berasal dari penyumbangan saah satu atom yang berikatan. Ikatan
kovalen koordinat dikenal juga sebagai ikatan dativ atau ikatan semipolar.
Amonia (NH3) dapat bereaksi dengan boron trifklorida (BCl3) membentuk
senyawa NH3.BCl3.

Atom nitrogen dalam NH3 telah memenuhi aturan oktet dengan sepasang
elektron bebas. Akan tetapi atom boron telah berpasangan dengan tiga atom
klorin tetapi belum memenuhi aturan oktet. Akibat hal ini, pasangan elektron
bebas atom nitrogen dapat digunakan untuk berikatan dengan atom boron. Dalam
menggambarkan struktur molekul, ikatan kovalen koordinat dinyatakan dengan
garis berpanah dari atom donor menuju akseptor pasangan elektron bebas.

E. METODE PEMBELAJARAN

Metode : Pembelajaran Kooperatif


Model : TPS(Thing Pair Share) dan diskusi
Pendekatan : Saintifik

F. ALAT/BAHAN dan SUMBER BELAJAR

Alat/ Bahan : Peta konsep, Powerpoint, LCD, Laptop


Sumber belajar : - Effendy. 2016. Ilmu kimia untuk siswa SMA/Ma kelas X.
Malang. Indonesian Academic Pusblishing
- Video dan gambar bentuk orbital
- Internet

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
No. Kegiatan Pembelajaran
Waktu

1. Kegiatan awal
1. Guru mengucapkan salam dan siswa menjawabnya.
2. Guru memeriksa kehadiran dan kesiapan siswa.
3. Guru mengecek pengetahuan awal siswa dengan
mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan
materi sebelumnya. 10 menit

 Apakah yang dimaksud dengan ikatan kovalen


koordinasi?
 Sebutkan contoh senyawa yang memiliki ikatan
kovalen koordinasi!
4. Peserta didik menerima informasi tentang tujuan
pembelajaran dari guru
2. Kegiatan inti
Siswa dibagi dalam beberapa kelompok
a. Mengamati (Observing)
Siswa diberi waktu untuk berfikir sendiri jawaban
kaitannya. dengan soal ikatan kovalen koordinasi.
65 menit
b. Menanya (questioning)
Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan bilangan
kuantum dan bentuk orbital, misalnya :
 “Bagaimana proses terjadinya ikatan logam?”
 “Bagaimana hubungan ikatan logam dengan
sifat fisisnya?”
c. Pengumpulan data (experimenting)
Siswa mengumpulkan data tentang proses pembentukan
ikatan logam
Guru menilai sikap siswa dan hasil kerja
kelompok
d. Mengasosiasi (Associating)
 Siswa berdiskusi dan saling mengkomunikasikan
hasil jawaban dari proses pembentukan ikatan
logam.
Guru menilai kemampuan siswa dalam mengolah
informasi dan menentukan konsep materi yang akan
dipresentasikan

e. Mengkomunikasikan (Communicating)
 Siswa yang nomernya ditunjuk guru akan
mempresentasikan hasil diskusi tentang
pembentukan ikatan kovalen koordinasi
Guru memberikan penilaian atas hasil kerja
kelompok dan kecakapan siswa dalam
berkomunikasi lisan dan penampilan saat presentasi
 Memberikan beberapa contoh senyawa kepada
siswa dan menunjukan ikatan logam dan proses
pembentukannya serta hubungannya dengan
sifat fisis logam.
3. Kegiatan akhir
a. Guru menanyakan kembali tentang ikatan logam
b. Guru mengadakan penilaian terhadap aktivitas dan hasil
kerja siswa
c. Guru memberi pujian dan motivasi pada siswa
15 menit
d. Guru mengadakan analisis penilaian, perbaikan, dan
pengayaan pembelajaran
e. Guru membimbing siswa merefleksi pesan moral yang
dapat diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari
(berkaitan dengan SKL/tujuan pembelajaran nasional)
f. Guru menginformasikan dan memberikan tugas baca
terkait materi pada pertemuan berikutnya yaitu
konfigurasi elektron
g. Doa dan salam penutup

H. PENILAIAN

1. Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian : pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar pengamatan (lampiran)
c. Kisi-kisi :

No Sikap/ Nilai Butir Instrumen

1. Mensyukuri 1

2. Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : pengamatan
b. Bentuk Instrumen : Lembar pengamatan (lampiran)
c. Kisi-kisi :

No Sikap/ Nilai Butir Instrumen

1. Tepat waktu datang kesekolah 1

2. Mengerjakan tugas sesuai waktu yang telah 1


ditentukan

3. Menunjukan perilaku hormat dan 1


menghargai pendapat sesama pada saat
melakukan kegiatan diskusi
3. Pengetahuan
a. Teknik penilaian
 Tes : Tertulis
b. Bentuk Instrumen : soal tes uraian (lampiran)
c. Kisi-kisi :

No. Indikator
Butir Instrumen
1. Mendeskripsikan teori atom Bohr dan mekanika
kuantum serta hubungannya dengan bilangan 1
kuantum
2. Menganalisis bentuk orbital suatu atom 1

4. Ketrampilan
a. Teknik Penilaian : Observasi
b. Bentuk Instrumen : Check List (Lampiran)
c. Kisi-kisi :

No. Ketrampilan
Butir Instrumen
1. Mengomunikasikan pendapat mengenai bilangan kuantum
1
dan bentuk orbital dengan bahasa lisan secara efektif
2. Memeberikan gagasan mengenai model atom maupun saat
1
penarikan kesimpulan
3. Mendengarkan pendapat teman saat berbicara dan tidak
1
memotong pembicaraan teman

Kediri, Okober 2018

Mengetahui

Guru Pembimbing Mahasiswa PKM

Nasori, S.Pd, Kim Binti Nafingatul Khusna, S.Si


LAMPIRAN 1: INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL

No Nama Berdoa Sebelum Berdoa Sesudah Jumlah Rata-

Pelajaran Pelajaran Rata

(1-4) (1-4)

10

11

12

Keterangan Skor :

1 = Kurang

2 = Cukup

3 = Baik

4 = Sangat Baik
LAMPIRAN 2: INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Kompetensi yang dinilai : Penilaian Sikap (Observasi)

Kompetensi Dasar :
Indikator :

Nama Peserta Didik :

Nomor Absen :

Hasil

No. Sikap Kriteria Pengamatan

Ya Tidak

1 Jujur 1. Melaporkan data sesuai dengan kenyataan/sesuai


dengan apa yang diamati.

2. Menyampaikan pendapat disertai data konkret/data


yang diamati.

2 Disiplin 1. Mengerjakan tugas sesuai waktu yang


ditetapkan.

2. Mengumpulkan hasil pekerjaan tepat waktu.

3 Tanggung 1. Melaksanakan tugas yang diberikan oleh guru.


jawab 2. Menyelesaikan pekerjaan sampai tuntas.

4 Peduli 1. Membersihkan meja dan kursi yang


lingkungan ditempatinya/meja dan kursi yang ditempati dalam
keadaan bersih/ rapi.

2. Menata/menempatkan kembali
alat/bahan/buku/sumber belajar lainnya dengan
rapi atau menempatkan kembali pada tempat semula.

5 Kerjasama 1. Menghargai pendapat teman

2. Mengambil bagian dalam kerja kelompok

Skor maksimum
Catatan: Nilai = Skor perolehan x 100%

10
LAMPIRAN 3 : INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Kompetensi yang akan dinilai : Pengetahuan

Bentuk Penilaian : Tes Tulis

Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 7 KEDIRI

Mata Pelajaran : KIMIA

Kelas/Semester/Tahun Pelajaran : X MIPA / Ganjil / 2018-2019

Tabel Kisi-kisi Soal

Dimens
i
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Kogniti
f
1. 3.3 Menganalisis struktur Partikel 3.3.2 Memahami bilangan C2
Atom berdasarkan penyusun kuantum dan bentuk
teori atom Bohr dan atom orbital berdasarkan atom
mekanika kuantum Bohr dan teori mekanika
kuantum

4 4.3. Mengolah dan Partikel 4.3.1Menginterprestasikan hasil C4


menganalisis penyusun pengamatan mengenai
struktur atom atom struktur atom presentasikan
berdasarkan teori hasil pengamatan mengenai
atom Bohr dan teori sifat-sifat periodik unsur
mekanika kuantum
Pedoman penskoran soal essay

Uraian Jawaban Skor

1. jawaban lengkap dan benar seluruhnya 100

2. jawaban lengkap dan benar sebagian besar 70 – 90

3. jawaban lengkap dan benar sebagian kecil 50 – 69

4. jawaban lengkap dan salah 30

5. tidak ada jawaban 0

Total skor

Nilai = (skor yang diperoleh/skor maksimal) x 100 LAMPIRAN 4 : LEMBAR


PENILAIAN AUTENTIK

Tanggung jawab Keaktifan Etos Kerja


N Nama
BT MT MB M BT MT MB M BT MT MB M
o siswa

1. ...

2. ...

3. ...

4. ...

...

Keterangan BT : Belum Tampak MT : Mulai Tampak

MB : Mulai Berkembang M : Membudaya


Catatan: Guru memberikan tanda centang pada kolom yang sesuai dengan siap yang
terlihat

Anda mungkin juga menyukai