Proposal Stupa 5
Proposal Stupa 5
Proposal Stupa 5
STUDIO PERANCANGAN
ARSITEKTUR V
NINDI WULANDARI
F 221 15 115
BAB
I
Sejak bertahun-tahun lalu kota Jakarta telah menjadi kota pusat berbagai kegiatan yang kemudian system ini disebut sebagai
sentraliasasi kegiatan yang mungkin bermaksud untuk menjadikan kota Jakarta sebagai hirarki semua kota di Indonesia. Kegitan
kegiatan yang dimaksud tadi adalah seperti kegiatan politik, pemerintahan, keamanan, social, ekonomi, perindustrian dan lain-lain.
Dengan dijadikannya kota Jakarta sebagai pusat kota semua kegiatan berarti membuka peluang untuk mengadu nasib atau mencari
pekerjaan. Hal inilah yang telah membuat perpindahan penduduk dari luar kota Jakarta baik itu merupakan warga Negara Indonesia
maupun dari luar negeri ke dalam kota Jakarta dan hal ini telah berlangsung lama. Disatu sisi adanya perpindahan penduduk ke kota
Jakarta dapat memberikan sumbangan bagi kemajuan kota Jakarta sendiri.
Namun disisi lain migrasi yang mengakibatkan pertumbuhan penduduk ternyata dapat memberikan suatu permasalahan yang
cukup signifikan untuk dipertimbangkan. Permasalahan tersebut adalah populasi penduduk karena pertambahan penduduk. Dengan
tingkat pertambahan penduduk yang cukup tinggi yaitu sekitar 1,5 % /tahun dengan jumlah penduduk kota Jakarta sebesar 9,8 juta jiwa
(BPS), maka dibutuhkan suatu upaya penyediaan fasilitas umum yang salah satunya adalah perumahan.
Pada awalnya permasalahan ini mungkin belum menjadi suatu permasalahan yang serius namun dengan seiring pertumbuhan
penduduk yang tidak dibarengi oleh pertambahan fasilitas akan menjadi suatu permasalahan. Apalagi semakin banyaknya
pembanguanan yang menyebabkan semakin sempitnya lahan yang dapat dibangun yang pada akhirnya menyebabkan harga tanah
menjadi lebih mahal sehingga muncul kebijakan dan pemikiran yang berusaha untuk memanfaatkan lahan terbatas semaksimal
mungkin yang ada akhirnya mengacu pada konsep pembangunan kearah vertical baik untuk fungsi perdagangan, perkantoran maupun
perumahan yang lebih dikenal dengan sebutan apartemen / rumah susun. (http://eprints.undip.ac.id/3730/1/apartemen_di_jakarta.pdf)
BAB
I
1.2 TUJUAN
Ø Untuk menyediakan tempat tinggal bagi masyarakat pendatang yang membutuhkan hunian yang nyaman dan aman
Ø Untuk menyediakan fasilitas hunian yang mengutamakan privasi penghuni ditempat yang strategis
Ø Untuk memaksimalkan penghijauan di daerah yang berkependudukan yang padat
Ø Untuk mengembangkan pembangunan hunian yang layak bagi pendatang yang memiliki penghijauan didaerah
Jakarta
1.3 manfaat
1.1 pembahasan
Dasar hukum dari apartemen ini hampir sama dengan dasar hukum dari rumah susun, yang tertera di dalam UU No.16 tahun 1985,
ini di dasarkan pada fungsi/kegunaan apartemen yang memang seperti rumah susun, namun membuat berbeda adalah Penghuninya
lokasi / letak bangunan dan kondisi fisiknya. Penghuni yang ada di rumah susun merupakan orang / masyarakat yang
berpenghasilan menegah ke bawah, sedangkan apartemen penghuninya merupakan orang Masyarakat dengan kondisi ekonomi
nengah ke atas.
BAB
Ii
1.1 pembahasan
Kondisi fisik dari rumah susun sangat sederhana, dengan kelengkapan fasilitas yang terbatas, hanya sesuai kebutuhan saja. Sedangkan
Apartemen, kelengkapan fasilitasnya sangat lengkap, dan juga menjadi daya tarik
tersendiri. Sarana kebugaran seperti fitness center, kolam renang, jogging track, taman bermain, minimarket, restoran, cafe, dan fasilitas
lainnya akan membuat penghuni apartemen tidak perlu pergi terlalu jauh untuk memenuhi kebutuhannya. Dan juga penataannya yang
lebih bagus di bandingkan rumah susun. Tingkat keamanan dari apartemen juga lebih baik karena adanya penjagaan 24 jam dan CCTV
yang memantau, sehingga penghuni dapat lebih tenang ketika harus meninggalkan unitnya. Ini merupakan hal yang penting karena
sebagian besar masyarakat perkotaan yang bekerja akan lebih banyak menghabiskan waktunya di luar, baik untuk bekerja, makan atau
rekreasi.
Fungsi Apartemen
1.1 pembahasan
Klasifikasi Apartemen Berdasarkan Tinggi dan Besar Bangunan
1.1 pembahasan
Klasifikasi Apartemen Berdasarkan Tinggi dan Besar Bangunan
Alamat: Jalan Jenderal Ahmad Yani Kav. 49, Cempaka Putih, Jakarta Pusat 10510