Penyimpanan Asi

Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Unduh sebagai doc, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PENYIMPANAN ASI

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman


RSU PKU 11.11.22 00 1/1
Muhammadiyah
Delanggu
Tanggal Terbit : Ditetapkan :
Standar
Prosedur
Operasional dr. Muhamad Ma’mun Sukri
Direktur
Pengertian Asi disimpan untuk mempertahankan kandungan nutrisinya dalam jangka waktu
yang diperlukan.

Tujuan Mempermudah pemberian ASI eksklusif selama bayi dirawat dalam ruang bayi.

Kebijakan Pelayanan Keperawatan di Rumah Sakit dilaksanakan sesuai standar prosedur


operasional Rumah Sakit yang disusun mengacu pada Kode Etik Profesi Tenaga
Keperawatan,Standar Pelayanan Asuhan Keperawatan dan Kebidanan Depkes

Prosedur 1. Perawat ruang bayi menerima ASI perah dari ibu.

2. Perawat ruang bayi memberi label nama pada botol penyimpanan ASI
perah sesuai dengan nama bayinnya.
3. Perawat ruang bayi menyimpan ASI perah ke dalam almari es.

 Di udara terbuka 6-8 jam

 Di almari es (4 C0) 24 jam

 Di almari pendingin/ beku ( -18 C 0) 6 bulan


4. Perawat ruang bayi memberitahu keluarga untuk mengirimkan ASI
secara rutin.
5. Perawat ruang bayi memberitahu keluarga harus menjaga kebersihan
wadah atau tempat ASI perah tersebut.

Unit Terkait Ruang Bayi

Anda mungkin juga menyukai