Laporan KKN Kuningan
Laporan KKN Kuningan
Laporan KKN Kuningan
KKN ALTERNATIF
TAHAP II A
LAPORAN
PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA
MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
Disusun Oleh:
Menyetujui
Kepala Pusat Pengembangan KKN,
LP2M Unnes
KATA PENGANTAR
iii
Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan hidayah-
Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di
Kelurahan Kuningan dengan lancar. Laporan ini memuat mengenai perencanaan
serta pelaksanaan dari program KKN yang telah disusun berdasarkan
pertimbangan dari beberapa pihak. KKN Alternatif Tahap II Gelombang 2A
dilaksanakan pada 03 Agustus 18 Agustus 2017. Penulis mengucapkan terima
kasih kepada pihakpihak yang telah membantu dalam penyusunan laporan KKN
ini. Terima kasih kami ucapkan kepada:
1. Prof. Dr. Fathur Rokhman, M.Hum sebagai Rektor Universitas Negeri
Semarang
2. Prof. Dr. Totok Sumaryanto F., M.Pd selaku Ketua LP2M Unnes
3. Dr. Dwijanto, M.S. selaku Kepala Pusat Pengembangan KKN
4. Joko Sumarno, S.H. selaku Lurah Kuningan yang memberikan kesempatan
penulis melaksanakan KKN di Kelurahan Kuningan
5. Dosen Pembimbing Lapangan KKN Kelurahan Kuningan yang memberikan
bimbingan secara berkala dalam menjalankan program kerja yang
direncanakan
6. Staf-staf Kelurahan Kuningan dan tokoh masyarakat yang membantu dalam
terlaksananya program KKN
7. Masyarakat Kelurahan Kuningan
8. Serta pihak-pihak yang lain yang tidak bisa disebutkan satu persatu.
Penulis menyadari bahwa laporan yang kami buat ini masih jauh dari
kata sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat kami
harapkan dari semua pihak. Penulis berharap laporan ini dapat memberikan
manfaat khususnya bagi penulis maupun pembaca pada umumnya sehingga dapat
menjadi pelopor kemajuan bangsa.
Semarang, 24 September 2017
Penulis
RINGKASAN
iv
plangisasi arah jalan yang aman untuk anak, plangisasi slogan taman, pembuatan
mural dinding, pembuatan marka jalan, perbaikan taman, kerja bakti, penanaman
pohon, dan gebyar anak.
Dari hasil pelaksanaan program KKN, terdapat beberapa program
terlaksananya dengan baik dan sukses. Hal ini terbukti dari antusias masyarakat
yang mau ikut dalam mengikuti program-program yang disiapkan oleh KKN.
Namun ada beberapa program yang masih mengalami kendala dari masyarakat,
dikarenakan masyarakat kurang peduli terhadap hak-hak anak. Harapan ke
depanya, semoga masyarakat dapat meneruskan beberapa program yang
dijalankan oleh KKN sehingga dapat bermanfaat untuk masyarakat Kelurahan
Kuningan, serta Kelurahan Kuningan dapat memenuhi indikator-indikator,
sehingga Kelurahan Kuningan dapat disebut sebagai kampung ramah anak.
DAFTAR ISI
vi
b. Penyuluhan TK .................................................................... 11
c. Senam .................................................................................. 12
3. Bidang Ekonomi ........................................................................ 12
a. Ayo Makaryo ....................................................................... 12
4. Bidang Insfrastruktur ................................................................. 13
a. Kerja Bakti ........................................................................... 13
b. Pembuatan Marka ................................................................ 13
c. Sistem Penanda .................................................................... 14
d. Mading dan Layanan Informasi ........................................... 15
e. Perbaikan Taman ................................................................. 15
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PELAKSANAKAN PROGRAM
KERJA ................................................................................................................. 17
A. Cluster Kelembagaan ............................................................................. 17
B. Cluster 1 Hak Sipil dan Kebebasan ....................................................... 18
C. Cluster 2 Lingkungan Keluarga dan Pengasuhan Alternatif ................. 18
D. Cluster 3 Hak Kesehatan Dasar dan Kesejahteraan............................... 20
E. Cluster 4 Hak Pendidikan, Pemanfaatan Waktu Luang dan Kegiatan
Budaya ................................................................................................... 27
F. Cluster 5 Hak Perlindungan Khusus ..................................................... 34
BAB V SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan ............................................................................................... 35
B. Saran ..................................................................................................... 35
LAMPIRAN .......................................................................................................... 36
1
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1 Buku Profil Anak Kelurahan Kuningan Bulan Agustus Tahun 2017 .. 72
Gambar 2. Sosialisasi Politik dan Gender kepada Ibu-Ibu PKK .......................... 72
Gambar 3. Booklet dan leaflet tentang Gizi Bayi, Imunisasi MR, ASI Eksklusif,
dan Kehamilan ...................................................................................................... 72
Gambar 4. Pendataan Posyandu dan Pengisian Angket ........................................ 73
Gambar 5. Penanaman Pohon bersama Warga di Taman RT 02 RW 09 ............. 73
Gambar 6. Penyuluhan Gizi Seimbang kepada Ibu-ibu dan Pengenalan Buah
Sayur kepada Anak-Anak ..................................................................................... 73
Gambar 7. Pengenalan Cuci Tangan Pakai Sabun kepada Anak-Anak ................ 73
Gambar 8. Senam Ibu-Ibu Lansia setiap Minggu Pagi ......................................... 74
3
DAFTAR LAMPIRAN
BAB I
PENDAHULUAN
A. ANALISIS SITUASI
Kelurahan Kuningan terletak di Kecamatan Semarang Utara, Kota Semarang.
Kelurahan ini mempunyai luas wilayah 41,52 Ha, dengan kondisi tanah kering
berupa pekarangan, bangunan dan halaman sekitar. Kelurahan Kuningan terdiri
dari 11 RW dan 87 RT. Dengan batas wilayah sebelah utara adalah Laut Jawa
membuat Kelurahan Kuningan sering terkena rob dan banjir. Menurut data
dilapangan, Kuningan terkenal dengan tindak kriminalisme. Banyak anak yang
berada di sekitaran lingkungan setempat yang mulai menampakkan sikap dan
perilaku yang kurang baik. Hal ini terjadi akibat, pola asuh orang tua yang kurang,
banyak diantara orang tua yang ada di Kelurahan Kuningan, terkesan kurang
memberikan perhatian kepada buah hati mereka.
Dari kondisi ini, tim KKN berinisiatif untuk melakukan revitalisasi penguatan
pola asuh, melalui pembangunan kampung ramah anak Kuningan. Kampung
ramah anak merupakan serangkaian program yang ditetapkan oleh BAPEDDA,
untuk menciptakan Semarang menuju kota ramah anak. Adapun kondisi yang ada
di Kelurahan Kuningan, bahwa terdapat beberapa lembaga pendidikan setingkat
Pendidikan Anak Usia Dini, Taman Kanak-Kanak, Sekolah Dasar, dan Sekolah
Menengah Pertama. Namun, pendidikan yang ada di Kelurahan Kuningan kurang
begitu optimal ditinjau dari hasil belajar siswa-siswinya. Berdasarkan kondisi
tersebut, tim KKN berinisiatif untuk membantu warga dalam bentuk layanan
bimbingan belajar (bimbel). Selain itu melihat kurangnya tenaga pendidik PAUD,
kami juga berinisiatif untuk mendampingi pendidik beberapa PAUD di kelurahan
Kuningan.
Menurut perlindungan dan hak anak, Kelurahan Kuningan masih memiliki
banyak masalah terkait anak antara lain: beberapa anak belum memiliki akta
kelahiran dan terdaftar dalam kartu keluarga, dari permasalahan ini dapat
disimpulkan bahwa mayarakat masih belum memahami hak-hak anak, salah
6
satunya hak stastus kebangsaan; ada beberapa anak yang putus sekolah, bukan
karena faktor ekonomi, namun pada faktor lingkungan. Anak mulai terpengaruh
dengan teman sebaya yang selalu keluar malam dan tidak mau sekolah, hal ini
perlu ditindak lanjuti melalui kegiatan wajib jam belajar, supaya anak tidak keluar
rumah pada waktu yang ditentukan; kurangnya area bermain anak, anak-anak
biasa bermain di tengah jalan yang membahayakan keselamatan anak, taman
bermain anak yang memiliki media permainan hanya ada di lapangan depan
kelurahan.
Ada beberapa anak yang tidak sekolah tetapi sudah bekerja, hal ini menyalahi
hak pendidikan anak; serta beberapa anak usia dibawah 18 tahun sudah menikah
disebabkan oleh berbagai faktor, hal ini mengakibatkan gugurnya hak-haknya
sebagai anak karena dianggap sebagai orang dewasa, sedangkan mental mereka
masih belum matang untuk berkeluarga.
Dengan latar belakang di atas, maka tim KKN Alternatif IIA Kelurahan
Kuningan Kecamatan Semarang Utara mengambil judul kegiatan KKN yakni
Kampung Sehat Ramah Anak di Kelurahan Kuningan, Semarang Utara.
B. SASARAN
Sasaran kegiatan dari program KKN Alternatif ini adalah warga di Kelurahan
Kuningan khususnya anak-anak di RW 09.
C. TUJUAN
Tujuan yang ingin dicapai dalam KKN Alternatif di Kelurahan Kuningan ini
adalah sebagai berikut.
1. Masyarakat
Masyarakat mengetahui hak-hak anak dan mengimplementasikan hak-hak
anak sesuai KHA/ DLA
2. Mahasiswa
Mahasiswa mampu mendapatkan pengalaman belajar dan mengembangkan
kompetensi berkomunikasi dan berhubungan langsung dengan masyarakat.
3. Lembaga
Berkaitan dengan ini lembaga mampu meningkatkan hubungan antara
perguruan tinggi dengan pemerintah daerah, instansi terkait dan masyarakat.
7
D. MANFAAT
Manfaat yang diperoleh melalui KKN Alternatif d Kelurahan Kuningan ini
adalah sebagai berikut.
1. Bagi warga Kelurahan Kuningan
Terwujudnya Kelurahan Kuningan sebagai Kampung Layak Anak
2. Bagi Mahasiswa
Memberikan pengalaman ketrampilan kepada mahasiswa sebagai kader
pembangunan dan diharapkan terbentuk sikap dan rasa cinta, kepedulian
social, dan tanggungjawab terhadap kemajuan masyarakat diberbagai bidang.
3. Bagi perguruan tinggi
a. Memperoleh umpan balik dari hasil integrasi mahasiswa dengan
masyarakat sehingga kurikulum perguruan tinggi dapat disesuaikan
dengan tuntutan perkembangan pembangunan.
b. Kemanfaatan ilmu yang dikembangkan di perguruan tinggi semakin nyata
dalam upaya pemberdayaan masyarakat.
c. Meningkatkan, memperluas, mempererat kerjasama antar perguruan
tinggi sebagai pusat pengembangan IPTEKS dengan instansi-instansi dan
dinas atau departemen-departemen lainnya dalam melaksanakan
pembangunan berbasis konservasi.
8
BAB II
SOLUSI DAN LUARAN
BAB III
PROGRAM KERJA
A. Uraian Tematik
1. Sex Education
Program kerja Sex Education merupakan program kerja yang
bertujuan untuk mencegah adanya tindak kekerasan seksual terhadap anak-
anak. Sasaran dari program kerja ini adalah anak-anak usia 5-9 tahun dan
orang tua khususnya ibu, yang dalam hal ini adalah Ibu-ibu PKK di RW 9
Kelurahan Kuningan. Program kerja ini dilaksanakan pada tanggal 23-25
Agustus 2017 untuk Sex Education dengan sasaran anak-anak, dan pada
tanggal 6-8 September 2017 untuk Sex Education dengan sasaran Ibu-Ibu
PKK. Kegiatan ini berisi tentang sosialisasi mengenai sentuhan, yaitu
memberikan edukasi kepada anak-anak tentang bagian tubuh mana yang
boleh dan tidak boleh untuk disentuh orang lain selain diri mereka sendiri.
Serta edukasi mengenai bagaimana cara menghindari kejahatan seksual
dan cara menghadapi apabila terjadi tindak kejahatan seksual.
3. Politik Gender
Program ini dicanangkan untuk membantu desa membuat
peraturan yang ditujukan untuk anak dan juga mewakili kepentingan anak.
Dan juga adanya pelatihan terhadap ibu ibu untuk ikut serta dalam
pemusyawaratan desa sebagai implementasi keterwakilan perempuan
dalam politik. Sasaran dari kegiatan ini adalah Ibu-Ibu PKK di RW 9
Kelurahan Kuningan, kegiatan Politik Gender diadakan pada tanggal 6-8
September 2017.
b. TPQ
Kegiatan TPQ merupakan kegiatan pembelajaran agama yang
bertujuan untuk menanamkan nilai keagamaan bagi anak anak-anak
usia 6-13 tahun di keluarahan Kuningan. Kegiatan TPQ ini
dilaksanakan tiap hari Senin, Rabu pukul 15.30-16.30 WIB.
c. Permainan Tradisional
Kegiatan Permainan Tradisional dilaksanakan pada tanggal
20 Agustus 2017. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan kepada
anak-anak mengenai permainan tradisional yang saat ini sudah mulai
dilupakan. Permainan yang dimainkan adalah Balap Karung Helm
dan Pensil Botol.
e. Pengembangan Perpustakaan
Pengembangan Perpustakaan bertujuan untuk
mengembangkan dan juga menjaga perpustakaan yang sudah ada
15
b. Penyuluhan TK
Kegiatan penyuluhan TK meliputi kegiatan penyuluhan
pengenalan buah dan sayur terhadap anak-anak di TK Sukawati yang
dilaksanakan pada tanggal 28 Agustus 2017, serta kegiatan Gerakan
Cuci Tangan Pakai Sabun di TK Tunas Kartini yang dilaksanakan pada
tanggal 29 Agustus 2017.
16
c. Senam
Kegiatan senam ini dilaksanakan setiap hari minggu pagi, dengan
sasaran kegiatan adalah Ibu-Ibu di Kelurahan Kuningan. Tujuan dari
kegiatan ini adalah menanamkan adanya pola hidup yang sehat bagi
warga Kelurahan Kuningan.
3. Bidang Ekonomi
a. Ayo Makaryo
Kegiatan Ayo Makaryo merupakan kegiatan yang berisi
mengenai pelatihan pembuatan kerajinan tangan dari limbah kulit
jagung dan kain flanel. Sasaran dari kegiatan ini adalah Ibu-Ibu di RW
9 Kelurahan Kuningan. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 27
Agustus 2017 dan tanggal 3 September 2017.
17
Gambar 3.12 Pembutan Kerajinan Tangan dari Kulit Jagung dan Kain Flanel
4. Bidang Infrastruktur
a. Kerja bakti
Program kerja bakti ini melibatkan masyarakat khususnya untuk
RT 02 RW 09. Kegiatan ini berfokus untuk membersihkan dan
berbenah di sekitar lingkungan RT tersebut, salah satunya di area
drainase dan taman yang harus dibersihkan dan ditata kembali.
b. Pembuatan Marka
c. Sistem Penanda
e. Perbaikan Taman
Perbaikan taman yang berada di sekitar RT 02 RW 09 dilakukan,
karena banyak taman yang telah tertata tetapi, tidak ada yang merawat
sehingga taman menjadi kurang menarik dan banyak tumbuhan yang layu.
Pelaksanaan kegiatan : Survey pengecekan kondisi tanaman pada RT 02
RW 09. Mengajak warga untuk membantu pembenahan taman. Persiapan
alat dan bahan perbaikan taman. Proses perbaikan taman bersama warga
RT 2 RW 09
Sasaran : Taman Hijau RT 02 RW 09
20
BAB IV
HASIL DAN PEMBAHASAN
PELAKSANAAN PROGRAM KERJA
Dokumentasi Kegiatan
25
2. TPQ
lain-lain.
3. Ekspresi Anak
Kegiatan ini berisi memberikan
ruang kepada anak-anak di Kuningan
untuk mengekspresikan keinginan
atau cita-citanya melalui pohon cita-
cita yang memang disiapkan untuk
mereka.
Dokumentasi Kegiatan
1. LCC
2. Permainan Tradisional
3. Ekspresi Anak
BAB V
SIMPULAN DAN SARAN
A. SIMPULAN
Berdasarkan laporan pelaksanaan Program Kerja KKN Altermatif UNNES
Kelurahan Kuningan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa:
1. Pelaksanaan program KKN Alternatif UNNES Kelurahan Kuningan,
Kecamatan Semarang Utara, Kota Semarang mendapat dukungan dari
semua pihak sehingga dapat berjalan dengan lancar dan masyarakat
memberikan tanggapan yang positif dengan adanya kehadiran mahasiswa
KKN Alternatif di Kelurahan Kuningan.
2. Walaupun ada beberapa hambatan yang dijumpai selama pelaksanaan
program KKN ini, tetapi kegiatan yang dilaksanakan mampu menjalin
kerjasama yang baik dengan perangkat kelurahan dan seluruh lapisan
masyarakat. Sehingga seluruh program yang dilaksanakan mencapai hasil
yang cukup memuaskan.
3. SARAN
Kami menyadari bahwa KKN Alternatif UNNES Kelurahan Kuningan ini
masih banyak kekurangan, sehingga saran yang diberikan adalah
1. Diharapkan kesadaran masyarakat untuk tetap aktif dan ikut berpartisipasi
dalam setiap kegiatan yang bertujuan untuk kemajuan baik pada saat ada
mahasiswa KKN Alternatif maupun setelah penarikan mahasiswa KKN.
2. Kami mengharapkan agar segala masalah yang kami temukan dimasyarakat
agar menjadi bahan perbandingan untuk dijadikan rekomendasi kepada
instansi yang terkait sehingga pelaksanaan pembangunan khususnya di Desa
Sukomarto dapat berjalan lebih baik dari sebelumnya dan sebagaimana
mestinya.
3. Diharapkan muncul kader-kader di masyarakat yang menjadi pelopor,
motivator dalam pembangunan di Kelurahan Kuningan, sehingga dapat
memajukan masyarakat di Kelurahan Kuningan yang mandiri dan
berkarakter dan tanggap bencana
40
41
4. Anggota
Nama Lengkap : Gita Atikasari
NIM : 7111414047
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Tegal, 23 September 1995
Fakultas : Fakuktas Ekonomi
Jurusan/ Semester : Ekonomi Pembangunan/VI
Alamat : Jl. Kapten Piere Tendean No 38 RT05 RW 09
Kec. Tegal Barat Kelurahan Tegalsari Kota Tegal
No. Telepon : 082226050605
5. Anggota
Nama Lengkap : Nor Malisa
NIM : 7111414037
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Kudus, 24 Oktober 1996
Fakultas : Fakultas Ekonomi
Jurusan/ Semester : Ekonomi Pembangunan/VI
Alamat : Jl. Pemuda Kaliwungu, Kudus
No. Telepon : 08984268511
6. Anggota
Nama Lengkap : Suto Wijoyo Wisnu Teguh Purnomo
NIM : 6211414021
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat, tanggal lahir : Kendal, 18 Agustus 1996
Fakultas : Fakultas Ilmu Keolahragaan
Jurusan/ Semester : IKOR/VI
Alamat : Ds. Tejorejo RT 02 RW 003 Kec. Ringinarum
Kab.Kendal
No. Telepon : 0896838890822
43
7. Anggota
Nama Lengkap : Rosyana Anggreani
NIM : 6411414089
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Banyumas, 5 Juli 1996
Fakultas : FIK
Jurusan/ Semester : Ilmu Kesehatan Masyarakat/VI
Alamat : Wangon RT 01/ 17 Kec. Wangon
Kab. Banyumas 63176
No. Telepon : 085600027716
8. Anggota
Nama Lengkap : Suryani
NIM : 6411414091
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Grobogan, 07 Maret 1997
Fakultas : FIK
Jurusan/ Semester : Kesehatan Masyarakat/VI
Alamat : Desa Sambongbangi, Kec. Kradenan, Kab.
Grobogan
No. Telepon : 085716364539
9. Anggota
Nama Lengkap : Siti Pangestutik
NIM : 1511414008
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Grobogan, 10 Oktober 1996
Fakultas : Fakultas Ilmu Pendidikan
Jurusan/ Semester : Psikologi/VI
Alamat : Desa Tegowanu Wetan RT 04 RW 01
Kecamatan Tegowanu, Grobogan Jawa Tengah
No. Telepon : 085726870357
44
10. Anggota
Nama Lengkap : Anis Rochana
NIM : 7311414043
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Kebumen, 25 Juli 1996
Fakultas : Ekonomi
Jurusan/ Semester : Manajemen/VI
Alamat : Ds. Patukrejo RT 03 RW 02 Kec. Bonoworo
Kab. Kebumen
No. Telepon : 085780232369
11. Anggota
Nama Lengkap : Yolanda Christina Kezia Dewangga Putri
NIM : 5112414008
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Tegal, 25 Mei 1996
Fakultas : Fakultas Teknik
Jurusan/ Semester : Teknik Sipil /VI
Alamat : Jl. Kaloran III RT 009 RW 003 Mangukusuman
Tegal Timur
No. Telepon : 089666145969
12. Anggota
Nama Lengkap : Bagus Iqbal Adining Pratama
NIM : 5112414021
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat, tanggal lahir : Kendal, 12 Juni 1996
Fakultas : Fakults Teknik
Jurusan/ Semester : Teknik Sipil/VI
Alamat : Jl Soekarno Hatta 19 RT 25 RW 08 Ketapang,
Kendal
No. Telepon : 081379099143
45
13. Anggota
Nama Lengkap : Anggit Feriza Kusumawati
NIM : 5112414022
Jenis Kelamin : Perempuan
Tempat, tanggal lahir : Tegal, 1 September1996
Fakultas : Fakultas Teknik
Jurusan/ Semester : Teknik Sipil /VI
Alamat : Jl. Semanggi Raya No. 123 RT 3 RW 7 Desa
Mejasem Barat, Kecamatan Kramat - Kabupaten
Tegal
No. Telepon : 085742351671
14. Anggota
Nama Lengkap : Mohammad Alaudin Shidqi
NIM : 5112414023
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat, tanggal lahir : Pekalongan 23 September 1995
Fakultas : Fakultas Teknik
Jurusan/ Semester : Teknik Sipil/VI
Alamat : Perumahan Puri PS 2B No 41 RT 11 RW 16
Pekalongan
No. Telepon : 081575881384
15. Anggota
Nama Lengkap : Alfaro Rocky Gautama
NIM : 5113414037
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat, tanggal lahir : Magelang, 31 Mei 1996
Fakultas : Fakuktas Teknik
Jurusan/ Semester : Teknik Sipil/VI
Alamat : Jl. Kyai Raden Santri No 25, Desa Gunungpring,
Muntilan, Magelang
No. Telepon : 08812629236
46
S
47
U
RW 9
RW 10
S
RW
8 RW 11
48
tahun tahun
No Pelaksana
. Nama / Waktu
Lokasi Sasaran Rencana Dana
Program penanggu Pelaksanaan
ngjawab
1 2 3 4 5 6 Asal Jumla
dana h (Rp)
1 Buku Sutowijoy RW 09, v v v v v v Anak Kas Rp
Profil anak o Kelurah usia 0-18 KKN 50.000,
an tahun 00
Kuning
an
No Pelaksana
. Nama / Waktu
Lokasi Sasaran Rencana Dana
Program Penanggu Pelaksanaan
ngjawab
1 2 3 4 5 6 Asal Jumla
dana h (Rp)
1 Sosialisasi Anggara RW 09, v v v v v PKK RT Kas Rp
tentang Dewa Kelurah di RW KKN 50.000,
Politik dan Ringga an 09 00
Gender Kuning
an
dibawah Kuninga
18 tahun n
mendapatk
an vitamin
A,
Prosentase
bayi yang
mendapatk
an
imunisasi
lengkap ,
Pendataan
Prosentase
balita yang
mendapatk
an
imunisasi
lengkap.
Serta
pendataan
Prosentase
bayi yang
mendapatk
an ASI
ekslusif
5 Penanama M Kelurah v Tim Kas Rp
n pohon Allaudin an KKN KKN 164..50
Shidqi Kuning dan 0,00
an masyara
kat
6 Penyuluha Rosyana Kelurah v v Siswa Kas Rp
n gizi Anggraeni an TK dan KKN 263.00
seimbang Kuning Orang 0,00
dan cuci an Tua
tangan
pakai
sabun
7. Senam Sutowijoy Kelurah v v v Masyar Kas Rp -
o an akat KKN
Kuning
an
8. Kerja Anggit RW 09 v v V Masyar Kas Rp
bakti Feriza akat KKN 135.00
lingkunga 0,00
n
9. Perbaikan Yolanda RT 02 v v v TIM Kas Rp
Taman Christina RW 09 KKN KKN 164.50
Kelurah dan 0,00
56
an Masyar
Kuning akat
an
10. Pelatihan Nor RW 09 v v TIM Kas Rp
pembuatan Malisa Kelurah KKN KKN 580.00
kerajinan an dan 0,00
tangan Kuning Masyar
Ayo an akat
Makaryo
dari
limbah
kulit
jagung dan
kain flanel
n
5. Ekspresi Alfaro Kelurah v v Siswa Kas Rp
Anak Rocky an SD KKN 240.500
Kuning ,00
an
6. Gebyar Siti Balai v Anak Kas Rp
Anak Pangestuti Kelurah KKN 1.252.0
k an 00,00
Kuning
an
7. Lomba Anis Balai v Siswa Kas Rp
Cerdas Rochana Kelurah SD KKN 514.000
Cermat an ,00
Kuning
an
8. Plangisasi Bagus Kelurah v v v Masyara Kas Rp
Iqbal an kat KKN 193.000
Kuning ,00
an
9. Marka dan M RT 02 v v v RT 02 Kas Rp
Mural Allaudin RW 09 RW 09 KKN 236.500
Shidqi Kelurah Keluraha ,00
an n
Kuning Kuninga
an n
10. Pengadaan Vito Balai v v v Perpusta Kas Rp
Perpustaka Fabian Kelurah kaan KKN 94.500,
an an Balai 00
Kuning
an
F. CLUSTER 5 (HAK PERLINDUNGAN KHUSUS)
No Pelaksana
. Nama / Waktu
Lokasi Sasaran Rencana Dana
Program penanggu Pelaksanaan
ngjawab
1 2 3 4 5 6 Asal Jumlah
dana (Rp)
1. Kegiatan Siti Kelurah v v Siswa Kas Rp
Sex Pangestuti an TK, SD, KKN 384.50
Education k Kuning dan 0
an orang tua
58
A. Pemasukan
No Uraian Volume Satuan Jumlah
1. Iuran TIM KKN 15 orang Rp 340.000,00 Rp 5.100.000,00
Total Pemasukan Rp 5.100.000,00
B. Pengeluaran
No Uraian Jumlah
A. Pembuatan Profil Anak
1. Pembuatan Buku Profil Anak Rp 50.000,00
Jumlah Rp 50.000,00
B. Sosialisasi Politik dan Gender
1. Cetak Leaflet Rp 50.000,00
Jumlah Rp 50.000,00
C. Pendataan Anak dalam Kartu Keluarga
1. Bolpoin Rp 5.000,00
2. Cetak Data Rp 20.000,00
Jumlah Rp 25.000,00
D. Pendataan Anak yang Menikah < 18 tahun
1. Alat dan Bahan Rp 25.000,00
Jumlah Rp 25.000,00
E. Pendataan Jumlah Kematian Bayi Tahun 2017
1. Bolpoin Rp 5.000,00
2. Cetak Data Rp 20.000,00
Jumlah Rp 25.000,00
F. Pendataan Balita yang datang ke Posyandu
1. Bolpoin Rp 5.000,00
2. Cetak Data Rp 20.000,00
Jumlah Rp 25.000,00
G. Pendataan Strata Posyandu
1. Bolpoin Rp 5.000,00
1. Cetak Data Rp 20.000,00
59
Jumlah Rp 25.000,00
H. Pendataan Prosentase Anak Balita Mendapatkan Vitamin A, Imunisasi
Lengkap dan ASI Eksklusif
1. Bolpoin Rp 5.000,00
2. Cetak Data Rp 25.000,00
Jumlah Rp 30.000,00
I. Penyuluhan Gizi Seimbang dan Cuci Tangan Pakai Sabun
1. Booklet Ring Rp 136.500,00
2. Cetak Poster Bergambar Rp 6.000,00
3. Konsumsi Rp 120.500,00
Jumlah Rp 263.000,00
J. Kerja Bakti Lingkungan
1. Konsumsi Rp 120.000,00
2. MMT Rp 15.000,00
Jumlah Rp 135.000,00
K. Perbaikan Taman
1. Print dan Jilid Rp 9.000,00
2. Tanaman Rp 155.500,00
Jumlah Rp 164.500,00
L. Pelatihan Pembuatan Kerajinan Tangan Ayo Makaryo
1. Booklet Rp 85.000,00
2. Pamflet Rp 31.000,00
3. Alat dan Bahan Rp 140.000,00
2. Konsumsi Rp 324.000,00
Jumlah Rp 580.000,00
M. Kegiatan Bimbel YKS (Yuk Kita Sinau)
1. Cetak Modul Rp 96.000,00
2. Pamflet Rp 12.000,00
3. Spidol Rp 7.000,00
4. Cetak Daftar Hadir Rp 5.000,00
60
Jumlah Rp 120.000,00
N. Kegiatan TPQ
1. Cetak Modul Rp 143.500,00
2. CD R GT PRO dan Tempat Rp 7.000,00
Jumlah Rp 150.500,00
O. Permainan Tradisional
1. Hadiah Rp 73.000,00
2. Karung Rp 9.000,00
Jumlah Rp 82.000,00
P. Papan Informasi Layak Anak
1. Print CTS Rp 19.000,00
2. Print Poster Rp 8.000,00
3. Print Kegiatan Rp 23.000,00
Jumlah Rp 50.000,00
Q. Ekspresi Anak
1. Hadiah dan Dorprize Rp 120.000,00
2. Konsumsi Rp 40.500,00
3. Alat dan Bahan Rp 80.000,00
Jumlah Rp 240.500,00
R. Gebyar Anak
1. Hadiah Rp 108.000,00
2. Pallet Buah Rp 20.000,00
3. Plakat Rp 116.000,00
4. Snack Rp 550.000,00
5. Sewa Kain Rp 20.000,00
6. Sewa Baju Tari Rp 80.000,00
7. Rias Penampilan Rp 100.000,00
8. Aqua Rp 96.000,00
9. Roti Rp 62.000,00
Jumlah Rp 1.252.000,00
61
2. Buku-buku Rp 88.500,00
Jumlah Rp 94.500,00
W. Kegiatan Sex Education
1. Booklet Spiral Rp 43.000,00
2. Leaflet Rp 36.000,00
3. Buku Saku Rp 40.000,00
4. Konsumsi Rp 200.000,00
5. Print Lasser dan Warna Rp 50.000,00
6. Print CTS Rp 15.500,00
Jumlah Rp 384.500,00
X. Kesekretariatan
1. Print Surat Rp 75.000,00
2. Print Berkas KKN Rp 35.000,00
3. Print dan Jilid Daftar Hadir KKN Rp 25.000,00
4. ATK Rp 35.000,00
5. MMT Posko Rp 80.000,00
Jumlah Rp 250.000,00
Y. Lain-Lain
1. Kenang-Kenangan Rp 135.000,00
Jumlah Rp 135.000,00
Total Pengeluaran Rp 5.100.000,00
63
Menyetujui
Kepala Kelurahan Koordinator Mahasiswa
Tingkat Desa
Gambar 3. Booklet dan leaflet tentang Gizi Bayi, Imunisasi MR, ASI Eksklusif, dan
Kehamilan
66
Senam
Perbaikan Taman
Gambar 11. Pelatihan Membuat Kerajinan Tangan dari Kulit Jagung dan
Kain Flanel
diikuti oleh Ibu-Ibu RW 09
69
Permainan Tradisional
Gambar 15. Pembuatan Konten Yang Mendidik dan Menarik untuk Anak-
Anak Kuningan
Ekspresi Anak
71
Gambar 19. Kegiatan Plangisasi Penunjuk Jalan dan 10 Program Pokok PKK
di Taman RT 02 RW 09
Pengadaan Perpustakaan
LINK : https://youtu.be/-nxEMoSQ8GA
Screenshot