Tugas HTML
Tugas HTML
Disusun oleh :
Rizky Purnama
Eko Sukamto
Jurusan:
Management Informatika
Kelas :
MI -19
Artikel HTML
HTML
Pertama yang harus dimengerti adalah, bahasa HTML ini selalu menggunakan “tag” seperti
ini < dan >.contoh :
<body>tes aja ya…</body>
Setiap tag, akan ditutup dengan tanda /, seperti contoh diatas
<body>…..</body> Bila hal tersebut tidak dilakukan, maka efeknya akan terus
terkena pada tulisan-tulisan selanjutnya
Penulisan kodenya juga gak usah rapi-rapi banget, karena efek yang keluar akan sama,
contoh :
# <head>coba coba dulu</head> akan sama dengan yang dibawah
# <HEAD>Sama aja deh</HEAD>
# Atau mau seperti ini, gak ngaruh <HeAd> bla bla blab la</hEaD>
Satu hal lagi yang berbeda dari bahasa pemrograman yang lain, bila ada kesalahan
dalam penulisan, anda tidak akan mengalami crash atau yang lain dalam
menjalankannya, yang terjadi hanyalah computer tidak mengerti perintah anda
dan tidak akan menjalankannya.
Contoh :
Bila anda menulis seperti ini <bodi> yah salah tulis </body> yang akan terlihat pada
webpage anda hanyalah tulisan yah salah tulis tanpa menghiraukan tulisan diantara tanda
< dan >.
Setelah anda semua tahu cara penulisan bahasa HTML, barulah kita mulai pembuatan
webpage nya.
Langkah pertamanya adalah dengan membuka text editor yang anda miliki, lalu mulailah
menulis kode sebagai berikut :
<html>
<head>
<title>webpage buatan saya</title>
</head>
<body>Tulis apa aja ya… seterah
</body>
</html>
Setelah menulis semuanya, kemudian simpan pekerjaan anda dengan nama
(terserah).html, yang perlu diperhatikan adalah ekstensinya, yaitu .html bila anda lupa
menuliskannya maka file anda tidak akan dianggap sebagai file html oleh computer.
Sekarang, tanpa menutup pekerjaan anda, buka file html anda yang baru saja anda
buat.Maka akan terlihat kurang lebih seperti ini
Nah, bila hasilnya sudah mirip dengan contoh, kita akan mulai belajar mengerti tulisan yang
telah saya suruh anda menulisnya.
Yang pertama< html>…..</html> kode ini wajib dituliskan karena untuk memberitahu
computer bahwa tulisan yang kita ingin tulis menggunakan bahasa html
Yang kedua<head>…</ head> pada penulisan html, akan terbagi bagian head dan
bagian body. Penggunaan tag<head> biasanya untuk menuliskan bagian awal
halaman, sedangkan bagian isi biasanya dengan tag<body>
Karena<body> sudah dijelaskan, jadi sudah selesai deh penjelasannya, tapi untuk
sedikit tambahan, anda bisa menggunakan penulisan seperti <!—-perhatian-
perhatian baca ini dulu--!>
Untuk membuat komentar-komentar mengenai kode yang anda tulis,karena mungkin
ada yang melihat kode dari webpage anda terbantudengan komentar anda tentang
kode tersebut.
Heading
Setelah belajar dasar penulisan html, sekarang kita akan beralih untuk penulisan isi
webpage.
Heading terdiri dari 6 bagian, makin tinggi nominalnya makin kecil tulisannya contoh :
Heading 1
Heading 2
Heading 3
Heading 4
Heading 5
Heading 6
Penggunaan heading biasanya digunakan untuk membuat judul tulisan dan sub judul.
Anda
dapat menambahkan tag ini pada file latihan anda yang sebelumnya, perlu diingat anda
menambahkannya setelah tag <body> :
<h1>ini judulnya</h1>
Terus isisnya deh, bla bla bla bla
<h2>sub judul nih</h2>
Biasanya lebih spesifik isinya
<h3>terus isi sub sub judulnya</h3>
Paragraf
Sekarang kita akan menggunakan tag<p> untuk membuat paragraph baru, karena ini
tag special, jadi tidak butuh</ p> untuk tag penutup.
Sekarang coba tambahkan tag ini pada file latihan anda. <p>Ini tulisan gak penting
banget Ini tulisan gak penting banget Ini tulisan gak penting banget Ini tulisan gak penting
banget Ini tulisangak penting banget Ini tulisan gak penting banget<p> Ini tulisan gakpenting
banget Ini tulisan gak penting banget Ini tulisan gak pentingbanget Ini tulisan gak penting
banget Ini tulisan gak penting banget Ini tulisan gak penting banget<p>
Tapi ada hal yang perlu diingat, anda tidak perlu menggunakan tag<p> sebelum tag
heading, karena heading sudah menjadikan tulisan tersebut terpisah dari paragraph.
Bila anda telah mencobanya, akan terlihat efek dari tag<p>. Efek dari tag ini dapat
dikatakan seperti menekan ENTER dua kali. Nah, satu lagi tag yang dapat digunakan untuk
membuat baris baru dalam html, yaitu tag<br>, atau bisa disebut breakline.Tag ini sama halnya
bila kita tekan ENTER bila sedang mengetik biasa.
Anda pasti bingung ketika melihat tag<li>, tag ini digunakan untuk mendefinisikan setiap
item yang kita tuliskan, karena <li> berarti List Item. Untuk numbering, pada html dikenal
dengan order list <ol>…</ol>. Untuk penulisannya tidak berbeda dengan yang sebelumnya :
<ol>
<li>item 1
<li>item 2
<li>item 3
</ol>
Setelah tahu cara membuat bullet dan numbering yang biasa, anda bisa mencoba
yang sedikit luar biasa. Cobalah gabungkan antara ordered list dengan unordered list atau
antara sesama order list atau unordered list.
<ul>
<li>item 1
<li>item 2
<ul>
<li>item 1
<li>item 2
<li>item 3
</ul>
<li>item 3
<ol>
<li>item 1
<li>item 2
<li>item 3
</ol>
</ul>
Bila sudah jelas tentang penyimpanan gambar, sekarang kita beralih ke cara
memasukkan gambar ke dalam webpage. Tag yang akan digunakan adalah <img src=“url
gambarnya”>. Disini url gambar anda bisa berbagai macam, bila anda menyimpan gambar
didalam folder “picture”, urlnya dapat seperti ini “picture\gambar.gif”. Bila anda menyimpannya
bersama dengan webpage anda, berarti anda tinggal memasukkan nama gambar beserta
estensinya saja “gambar.gif”.
Create Link
Tagnya gak susah kok, masukkan yang seperti ini :
<a href=”url nya”>tulisan untuk linknya</a>
Jadinya seperti ini :
Untuk link, anda dapat membuat link tidak hanya ke sesame file html, anda juga dapat
link ke sebuah gambar.
Pelajaran selanjutnya adalah membuat link dengan gambar, biasanya dibuat untuk
menarik perhatian orang banyak.
Tagnya adalah gabungan dari yang sudah kita pelajari sebelumnya. <a href=”url nya”>
<img src=”url gambar”> kalau perlu di kasih tulisan, ya tulis</a>
Nah, kalau gambar yang ingin di pasang ternyata terlalu besar untuk sebuah link, anda
bisa mengatur ukurannya dengan menambahkan tag ini WIDTH=”angka berapa aja”
HEIGHT=”angka juga” , jadinya seperti ini tag nya : <a href=”url nya”> <img src=”url gambar”
width=”65” height=”70”> kalau perlu di kasih tulisan, ya tulis</a>
Preformatted
Selanjutnya, kita akan mencoba menampilkan tulisan kita apa adanya di webpage.
Misalkan kita menulis seperti ini :
Terus tab
--------------------
| Eh enter lagi |
--------------------
Nah, dari pelajaran yang sebelumnya pasti anda sudah tahu kalau kita menulis seperti
ini,yang akan tampil di webpage tidak akan sama. Ya, itu memang benar, maka dari itu
kitabutuh tag yang seperti ini<pre>…</pre> .Tag ini akan menampilkan tulisan kita apa adanya
di webpage.
<pre>
Coba tes pencet enter
Terus tab
--------------------
| Eh enter lagi |
--------------------
</pre>
Special karakter
Nah ini ada tabelnya :
Semua tag ini di tempatkan bersamaan dengan tag body. Oh, ya.. sebagai tambahan, anda
juga dapat menggunakan gambar sebagai background. Dengan menggunakan tag ini :
<body background=”url gambarnya”>
Penempatan tag ini juga sama seperti tag sebelumnya, harus bersamaan dengan tag body.
Nah, setelah mewarnai background, kita akan berlanjut untuk mewarnai teks, seperti ini
WARNAWARNI
Caranya tinggal masukkan tag ini sebelum teks yang ingin diwarnai.
<font color=#xxxxxx>…</font>
Untuk menambah kesan menarik dari tulisan anda, dapat juga memainkan ukuran font
dengan tag berikut :
<font size=N>…</font>
Dan anda pun juga dapat mengganti jenis font, tapi dengan syarat font tersebut sudah
terdapat di computer anda.Gunakan tag berikut :
<font face=xxx>….</font>
Paragraf alignment
Tag yang digunakan adalahsebagai berikut :
<p align=center/left/right>...</p>
Tag ini memang berbeda dengan dengan yang sebelumnya, karena yang sebelumnya
tidak menggunakan tag penutup dan yang sekarang menggunakan penutup. Sebagai catatan,
alignment juga bisa digunakan pada gambar, anda tinggal menambahkan tag align=center.
Jadinya seperti ini :
<img src”gbr.gif” align=right>
Pembuatan tabel akan dimulai dari kiri kekanan dan akan turun ke bawah dan dimulai dari
kanan lagi. Jadi, tagnya akan seperti ini :Tabel dengan ukuran 3x3
<table border=1>
<tr>
<td>baris 1 kolom1</td>
<td>baris 1 kolom2</td>
<td>baris 1 kolom3</td>
</tr>
<tr>
<td>baris 2 kolom1</td>
<td>baris 2 kolom2</td>
<td>baris 2 kolom3</td>
</tr>
<tr>
<td>baris 3 kolom1</td>
<td>baris 3 kolom2</td>
<td>baris 3 kolom3</td>
</tr>
</table>
New List
Bila sebelumnya anda belajar membuat list dengan tampilan yang sederhana, hanya
dengan angka dan sebuah lingkaran. Sekarang anda dapat membuat dengan lebih banyak
pilihan, berikut tagnya :
Untuk yang Unordered list ada beberapa tipe :
<ul type=square>
<ul type=disc>
<ul type=circle>
Untuk memulai list juga tidak perlu dari awal, dari tengah juga bisa, anda dapat
menggunakan tag<ol.... start=14> jumlah dari start harus berupa angka, walaupun tipe dari list
yang digunakan adalah tipe huruf.Anda juga dapat merubah urutan list (khusus ordered list)
langsung dengan tag <li value=5>, hasilnya dapat dicoba sendiri.
MENGATUR TULISAN
Size
<font size=N>blah blah blah</font>
Warna
<font color=red>...</font>
<font color=#993459>...</font>
<font color=lime>...</font>
<font color=#002200>...</font>
<font color=navy>...</font>
<font color=#193467>...</font>
Super n sub
<sup>...</sup> superscript
<sub>...</sub> subscript
Underline n striketrough
<u>This is Underline...</u>
This is Underline
<strike>This is Strike-through...</strike>
This is Strike-through
Tulisan bergerak
<marquee>......</marquee>
ELEMEN DASAR
Jenis Dokumen <HTML></HTML> (terdapat pada awal dan akhir dari file
HTML)
Judul <TITLE></TITLE> (harus selalu terdapat pada mukadimah)
Mukadimah (Header) <HEAD></HEAD> (keterangan umum, seperti judul dsb.)
Batang Tubuh <BODY></BODY> (isi dari halaman HTML)
ANCANGAN STRUKTURAL
Kepala <H?></H?> (Heading -
spesifikasi
untuk
menetapkan
6 tingkatan
kepala)
Penataan (Align) Kepala <H? ALIGN=LEFT|CENTER|RIGHT></H?>
Bagian (Division) <DIV></DIV>
Penataan Bagian <DIV
ALIGN=LEFT|RIGHT|CENTER></DIV>
FORMAT TAMPILAN
Huruf Tebal <B></B> (Bold)
Huruf Miring <I></I> (Italic)
Garis Bawah <U></U> (Underline - jarang
digunakan)
Huruf Coret <STRIKE></STRIKE> (Strikeout - jarang
digunakan)
Huruf Coret <S></S> (Strikeout - jarang
digunakan)
Huruf Geser Bawah <SUB></SUB> (Subscript)
Huruf Geser Atas <SUP></SUP> (Superscript)
Huruf Mesin Ketik <TT></TT> (Typewriter - huruf
berjarak tetap)
Pra-format
(Preformatted)
<PRE></PRE> (menampilkan
dengan jarak praformat)
Jarak Huruf <PRE WIDTH=?></PRE> (mengatur jarak
huruf)
Rata Tengah <CENTER></CENTER> (Center - berlaku
untuk teks maupun
gambar)
Huruf Kedip <BLINK></BLINK> (Blinking - tag
terlucu sampai
kini)
Ukuran Huruf <FONT SIZE=?></FONT> (Font Size - boleh
diisi dari 1 sampai
7)
Rubah Ukuran Huruf <FONT SIZE="+|-?"></FONT>
Basis Ukuran Huruf <BASEFONT SIZE=?> (boleh diisi 1
sampai 7; ukuran
standard/default=3)
Warna Huruf <FONT COLOR="#$$$$$$"></FONT>
PEMISAH
Paragraf <P></P> (tag penutup seringkali
tak diperlukan)
Align Text <P ALIGN=LEFT|CENTER|RIGHT></P>
Pndah Baris <BR> (pindah ke baris berikut)
Putus Penataan Baris <BR CLEAR=LEFT|RIGHT|ALL> (Clear Textwrap)
Garis Datar <HR> (Horizontal Rule)
Penataan Letak Garis <HR ALIGN=LEFT|RIGHT|CENTER>
Tebal Garis <HR SIZE=?> (dalam satuan pixel)
Lebar Garis <HR WIDTH=?> (dalam satuan pixel)
Lebar Garis Persentasi <HR WIDTH="%"> (dalam persentasi
terhadap lebar halaman)
Garis Pejal <HR NOSHADE> (Solid Line - tanpa pola
3D)
Tanpa Ganti Baris <NOBR></NOBR> (No Break - mencegah
ganti baris)
TABEL
Rancangan Tabel <TABLE></TABLE>
Garis Batas Tabel <TABLE BORDER=?></TABLE>
Celah Sel <TABLE CELLSPACING=?> Cell Spacing
Penyangga Sel <TABLE CELLPADDING=?> Cell Padding
Lebar Tabel <TABLE WIDTH=?> (dalam satuan
pixel)
Lebar Tabel Persentasi <TABLE WIDTH="%"> (dalam satuan
persen terhadap
lebar halaman)
Baris dalam Tabel <TR></TR>
Penataan Letak Baris <TR ALIGN=LEFT|RIGHT|
CENTER|MIDDLE|BOTTOM
VALIGN=TOP|BOTTOM|MIDDLE>
Sel dalam Tabel <TD></TD> (harus ada dalam
setiap baris tabel)
Penataan Letak Sel <TD ALIGN=LEFT|RIGHT|
CENTER|MIDDLE|BOTTOM
VALIGN=TOP|BOTTOM|MIDDLE>
Tanpa Ganti Baris <TD NOWRAP>
Rentang Kolom <TD COLSPAN=?> Columns to span
Rentang Baris <TD ROWSPAN=?> Rows to span
Lebar Sel <TD WIDTH=?> (dalam satuan
pixel)
N1.1 Lebar Sel Persentasi <TD WIDTH="%"> (dalam satuan
persen terhadap
lebar tabel)
Warna Sel <TD BGCOLOR="#$$$$$$">
Kepala Tabel <TH></TH> (Table Header -
seperti data
dengan Bold dan
Center)
Penataan Letak Kepala Tabel <TH ALIGN=LEFT|RIGHT|
CENTER|MIDDLE|BOTTOM
VALIGN=TOP|BOTTOM|MIDDLE>
Tanpa Baris Baru <TH NOWRAP>
Rentang Kolom <TH COLSPAN=?> Columns to Span
Rentang Baris <TH ROWSPAN=?> Rows to Span
Lebar Kepala Tabel <TH WIDTH=?> (dalam satuan
pixel)
Lebar Persentasi <TH WIDTH="%"> (dalam persentasi
terhadap lebar
tabel)
Warna Kepala Tabel <TH BGCOLOR="#$$$$$$">
Keterangan Tabel <CAPTION></CAPTION> Caption
Penataan Keterangan <CAPTION ALIGN=TOP|BOTTOM> (di atas / di bawah table)