Integrasi Dan Reintegrasi Sosial
Integrasi Dan Reintegrasi Sosial
Integrasi Dan Reintegrasi Sosial
Tujuan
Pembelajaran
Peta Konsep
Pengantar
Materi
Pustaka
Kembali
Tujuan Pembelajaran
Kembali
Peta Konsep
Kembali
Kembali
Pengantar
Integrasi Sosial
Integrasi sosial adalah
proses penyesuaian
unsur-unsur yang
berbeda dalam
masyarakat sehingga
menjadi satu kesatuan.
Unsur-unsur yang
berbeda tersebut dapat
meliputi perbedaan
kedudukan sosial, ras,
etnik, agama, bahasa,
kebisaaan, sistem
nilai, dan norma.
Anggota-anggota masyarakat
merasa berhasil saling mengisi
kebutuhan-kebutuhan di antara
mereka.
Homogenitas kelompok
Mobilitas geografis
Efektivitas komunikasi
Integrasi
Normatif
Integrasi
Fungsional
Integrasi koersif
Syarat-syarat kebudayaan
asing agar mudah diterima
Asimilasi
Akulturasi
Perkawinan campuran
(amalgamation)
Reintegrasi Sosial
Perubahan yang terjadi pada
lembaga-lembaga kemasyarakatan
dapat membuat pudarnya normanorma dan nilai-nilai dalam
masyarakat. Kondisi ini oleh
Soerjono Soekanto disebut sebagai
disorganisasi atau disintegrasi sosial.
Apabila terjadi disintegrasi sosial,
situasi di dalam masyarakat itu lamakelamaan akan menjadi chaos
(kacau). Pada keadaan demikian,
akan dijumpai anomie (tanpa aturan).
Pustaka sumber
Maryati, Kun dan Juju Suryawati. 2014. Sosiologi 2:Kelompok Peminatan
Ilmu-Ilmu Sosial. Jakarta. Esis Erlangga
Sumber Lain.
Ramdani, Dani. http://sosiologi-sman-1-cibeber-cikotok.blogspot.co.id/
Copyright
Home
Exit