Lompat ke isi

Orison Swett Marden

Dari Wikikutip bahasa Indonesia, koleksi kutipan bebas.
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Orison Swett Marden

Orison Swett Marden (11 Juni 1848 – 10 Maret 1924) adalah seorang penulis asal Amerika Serikat yang dikenal karena menulis prinsip akal sehat dan kebajikan hidup yang memberikan kesuksesan dalam kehidupan.

Tentang harapan

  • "Tidak ada obat semanjur harapan, tidak ada pendorong sehebat harapan, dan tidak ada tonikum yang demikian kuatnya seperti mengharapkan sesuatu terjadi pada esok hari."
    • Dikutip dari: Yudowidoko, Didik Wahadi. (2004)  Primakata Mutiara Cerdik Cendikia. Disunting oleh Din Muhyidin. Jakarta: Penerbit Abdi Pertiwi. Halaman 202.