Penyangkalan Pembantaian Nanking
Tampilan
Artikel ini adalah bagian dari sebuah serial tentang |
Pembantaian Nanking |
---|
Kejahatan perang Jepang |
Historiografi Pembantaian Nanking |
Film |
Buku |
Penyangkalan Pembantaian Nanking adalah penyangkalan bahwa pasukan Kekaisaran Jepang membantai ratusan ribu prajurit dan warga sipil Tiongkok pada Perang Tiongkok-Jepang Kedua, dan merupakan sebuah peristiwa yang sangat kontroversial dalam hubungan Jepang dengan Tiongkok. Penyangkalan tersebut dianggap sebagai sudut pandang revisionis dan tidak diterima dalam pembelajaran akademik umum, termasuk beberapa pembelajaran akademik Jepang.
Penyangkalan tersebut merupakan salah satu misi utama dari lobi berpengaruh Nippon Kaigi, sebuah organisasi revisionis yang diklaim memiliki 35,000 anggota, termasuk 15 dari 18 anggota pemerintah setelah reshuffle 2014, termasuk Perdana Menteri Shinzo Abe sendiri.[1]
Catatan dan referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Abe’s reshuffle promotes right-wingers" (Korea Joongang Daily - 2014/09/05)
Daftar pustaka
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Battle of Nanking.
Sumber akademik
[sunting | sunting sumber]- Wakabayashi, Bob Tadashi (ed.). The Nanking Atrocity 1937–38: Complicating the Picture.
- Yang, Daqing (June 1999). "Convergence or Divergence? Recent Historical Writings on the Rape of Nanjing". American Historical Review.
- Joshua A. Fogel. The Nanjing Massacre in History and Historiography. University of California Press. ISBN 0-520-22007-2.
- Kasahara Tokushi. Nankin jiken Iwanami shinsho. ISBN 4-250-98016-2.
- Yoshida Hiroshi. Nankin jiken o dou miruka.
- Yoshida Hiroshi. Tenno no Guntai to Nankin Jiken. ISBN 4-250-98019-7.
- Askew, David (April 2002). "The Nanjing Incident – Recent Research and Trends". Electronic journal of contemporary Japanese studies.
- Fujiwara Akira. Nitchû Sensô ni Okeru Horyotoshido Gyakusatsu.
Sumber penyangkal
[sunting | sunting sumber]- Hata, Ikuhiko (1986). Nanjing Incident (Nankin Jiken Gyakusatsu no kozo 南京事件―「虐殺」の構造). Chuo Koron Shinsho. ISBN 4-12-100795-6.
- Higashinakano, Syudo (2003). The Truth of the Nanking Operation in 1937 (1937 Nanking Koryakusen no Shinjitsu). Shogakukan.
- Tanaka, Massaki (1984). Fabrication of Nanjing Massacre. Nihon Kyobun Sha.
- Yoshida, Takashi (2006). The Making of the "Rape of Nanking.