Open Doors
Tampilan
Pendiri | Bruder Andrew |
---|---|
Didirikan | 1955 |
Situs resmi | opendoors.org |
Open Doors adalah sebuah misi Kristen non-denominasi yang menolong orang-orang Kristen yang hidup di bawah penindasan atau menghadapi penganiayaan karena iman mereka di dalam Yesus Kristus.[1] Mereka juga terlibat dalam pendistribusian Alkitab, buku, rekaman audio, penyiaran dan pelatihan.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Open Doors: Vision Statement Diarsipkan 2010-08-13 di Wayback Machine.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Situs Open Doors International Diarsipkan 2006-12-12 di Wayback Machine.