Bandar Udara Batujajar
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Maret 2024. |
Landasan Udara Batujajar | |
---|---|
Informasi | |
Jenis | Militer |
Lokasi | Batujajar, Jawa Barat |
Zona waktu | UTC+7 |
Koordinat | {{{coordinates}}} |
Landasan Udara Batujajar adalah bandar udara yang bernama Lapangan Udara Suparlan terletak di kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Bandara ini memiliki landasan pacu sepanjang 1.652 meter dengan permukaan aspal dan ketinggian 762 meter di atas permukaan laut.
Landasan udara Batujajar suparlan ini selalu dipakai untuk pelatihan penerjunan
Referensi
- http://id.dbpedia.org/page/Bandar_Udara_Batujajar Diarsipkan 2014-03-24 di Wayback Machine.