Lompat ke isi

Daftar Wakil Bupati Jember

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 19 Februari 2020 03.32 oleh Kuramochi Akihiko (bicara | kontrib) (mengganti lambang yang telah dihapus)
Wakil Bupati Jember
Badge Wabup Jember
Petahana
Drs. KH. A. Muqit Arief

sejak 17 Februari 2016
KediamanJl. Gajah Mada Jember (Rumah Dinas) Pondok Pesantren Al-Falah, Karangharjo Silo Jember (Rumah Pribadi)
Masa jabatanPeriode Pertama (17 Februari 2016 s.d. 17 Februari 2021)
Dibentuk1990

Berikut ini adalah daftar Wakil Bupati Jember.

No Foto Nama Mulai Jabatan Akhir Jabatan Keterangan
1. - 1989 1994
2. Berkas:Djunaedi Mahendra.jpg H. Djunaedi Mahendra, SH, MSi. 1994 1999
3. Berkas:Pak Bagong.jpg Dr. H. Bagong Sutrisnadi, MSi. 23 Juli 2000 23 Juli 2005
4. Berkas:Wakil Bupati Jember - Kusen Andalas.jpg Kusen Andalas, S.IP. 23 Juli 2005 27 September 2015 Wakil Bupati pertama hasil Pemilihan Umum, memenangkan pilkada 2005 dan 2010
5. Berkas:Wakil Bupati Jember Muqit Arief.jpg Drs. KH. A. Muqit Arief 17 Februari 2016 Sekarang