Tahun Kunjungan Indonesia 2008
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Departemen Budaya dan Pariwisata Indonesia menyatakan Tahun Kunjungan Indonesia 2008. Tahun Kunjungan Indonesia 2008 secara resmi diluncurkan pada tanggal 26 Desember 2007[1]
Figur brand Tahun Kunjungan Indonesia 2008 mengambil konsep Garuda Pancasila sebagai cara hidup Indonesia, tetapi ditampilkan dengan gaya modern. 5 garis dengan warna yang berbeda menggambarkan Bhinneka Tunggal Ika Indonesia.
Visit Indonesia 2008 menargetkan 7 juta wisatawan. Visit Indonesia 2008 juga merayakan 100 tahun kebangkitan bangsa tahun 1908.[2]
Catatan kaki
sunting- ^ Peluncuran tahun kunjungan Indonesia Diarsipkan 2011-08-12 di Wayback Machine..Departemen Pariwisata dan Kebudayaan.
- ^ Pemerintah Tetapkan Logo Visit Indonesia Year 2008 Diarsipkan 2011-04-08 di Wayback Machine.. Departemen Kebudayaan dan Pariwisata. Diakses pada 27 Juni 2011.