Seruyan Hilir, Seruyan
kecamatan di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah
Seruyan Hilir adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Seruyan, Kalimantan Tengah, Indonesia. Kuala Pembuang merupakan ibu kota dari Kabupaten Seruyan.
Seruyan Hilir | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Kalimantan Tengah |
Kabupaten | Seruyan |
Pemerintahan | |
• Camat | Oon Hariyanto[1] |
Populasi | |
• Total | - jiwa |
Kode Kemendagri | 62.07.01 |
Kode BPS | 6208010 |
Luas | - km² |
Desa/kelurahan | 8/2 |
Ekonomi
suntingEkonomi Seruyan Hilir bertumpu pada pertanian dan perikanan. Banyak masyarakat Seruyan Hilir yang menjadi produsen ikan asin.[2] Selain itu, juga terdapat sejumlah pusat industri di kecamatan ini.[3] Sebagai sarana pendistribusian, masyarakat Seruyan Hilir mengandalkan Pelabuhan Segintung.[4]
Referensi
sunting- ^ Priyatmoko, Hendry (2023-09-14). "Kantor Kecamatan Seruyan Hilir Perlu Perbaikan". Prokalteng. Diakses tanggal 2023-09-30.
- ^ Lili, Winarti (2016). "KELAYAKAN FINANSIAL USAHA PENGOLAHAN IKAN ASIN DI KECAMATAN SERUYAN HILIR KABUPATEN SERUYAN KALIMANTAN TENGAH". ojs.uniska-bjm.ac.id. 41 (3). doi:10.31602/zmip.v41i3.524.
- ^ "Dongkrak Ekonomi Masyarakat, DPRD Seruyan Minta Sentra IKM Segera Beroperasi". Infopublik. 2023. Diakses tanggal 2023-11-05.
- ^ Hajar, Siti (2021). "Eskalasi ekonomi masyarakat dengan keberadaan pelabuhan segintung di Kecamatan Seruyan Hilir, Kabupaten Seruyan" (PDF). IAIN Palangka Raya.