Padang Selatan, Padang
kecamatan di Kota Padang, Sumatera Barat
Padang Selatan adalah sebuah kecamatan di kota Padang, Sumatera Barat, Indonesia.
Padang Selatan | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Sumatera Barat | ||||
Kota | Padang | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Anhal Mulya Perkasa, S.STP., M.PA.[1] | ||||
Populasi | |||||
• Total | 57.342 (2.003) jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 13.71.01 | ||||
Kode BPS | 1371040 | ||||
Nagari/kelurahan | 12 | ||||
|
Secara administrasi wilayah pelabuhan Teluk Bayur juga termasuk dalam wilayah kecamatan ini, serta Lantamal II Padang, Komando armada Indonesia kawasan barat, TNI AL Republik Indonesia.[2]
Geografi
suntingutara | kecamatan Padang Barat, dan Padang Timur |
selatan | kecamatan Bungus Teluk Kabung |
barat | Samudera Indonesia |
timur | kecamatan Lubuk Begalung |
No. | Jenis Penggunaan Lahan | Luas Lahan (Ha) | ||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1 | perkebunan | 241 | ||||||||||
2 | hutan rakyat | 191 | ||||||||||
3 | pekarangan | 167 | ||||||||||
4 | rumah, bangunan dan halaman sekitarnya | 163 | ||||||||||
5 | kebun/Tegal | 105 | ||||||||||
6 | ladang/Huma | 84 | ||||||||||
7 | sementara tidak diusahakan | 40 | ||||||||||
8 | sawah | 10 | ||||||||||
9 | padang rumput | 2 | ||||||||||
Sumber:[3] |
Potensi daerah
suntingPelabuhan Teluk Bayur sebelumnya bernama Emmahaven, mulai beroperasi sejak tahun 1892, dalam melayani pengangkutan laut ukuran kapal besar baik ke kota-kota lain di Indonesia maupun ke luar negeri, terutama dalam mendistribusi semen dari PT. Semen Padang.
Rujukan
sunting- ^ https://www.padang.go.id/pelantikan-pejabat-wako-hendri-septa-camat-ibarat-manusia-setengah-dewa
- ^ http://www.dephan.go.id LANTAMAL II PADANG MINTA DUKUNGAN LKAAM SUMBAR[pranala nonaktif permanen]
- ^ http://www.padang.go.id Luas Lahan Menurut Jenis Penggunaannya
Pranala luar
sunting- Situs web resmi Kota Padang
- (Indonesia) (Inggris) Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Padang[pranala nonaktif permanen]