Niconico
Niconico (ニコニコ , Nikoniko), sebelum 2012 dikenal sebagai Nico Nico Douga (ニコニコ動画 , Niko Niko Dōga), adalah sebuah layanan berbagi video Jepang di dunia maya. "Niconico" atau "nikoniko" adalah ideofon Jepang untuk tersenyum.[1] Pada 2021, Niconico adalah situs web paling banyak dikunjungi ke-30 di Jepang, menurut Alexa Internet.[2]
Niconico, Inc. | |
---|---|
URL | www |
Tipe | Layanan penyiaran video |
Bersifat komersial? | Ya |
Pendaftaran | Opsional |
Bahasa | Jepang, Inggris, Tionghoa |
Pemilik | Dwango (Kadokawa) |
Pembuat | Niwango |
Berdiri sejak | 12 Desember 2006 |
Peringkat Alexa | 87 (29 November 2017) |
Status | Aktif |
Referensi
sunting- ^ Katayama, Lisa (May 19, 2008). "Meet Hiroyuki Nishimura, the Bad Boy of the Japanese Internet". Wired. Diakses tanggal July 24, 2010.
- ^ "Alexa Traffic ranking". Alexa Internet. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-21. Diakses tanggal January 12, 2021.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Niconico.
- Situs web resmi (dalam bahasa Jepang)