Massachusetts

negara bagian Amerika Serikat
(Dialihkan dari Massachussetts)


Massachusetts, secara resmi bernama Persemakmuran Massachusetts, adalah negara bagian Amerika Serikat, yang terletak di daerah New England, timur laut Amerika Serikat. Kode posnya adalah MA. Beberapa kapal dinamakan USS Massachusetts untuk menghargai negara bagian ini.

Infotaula de geografia políticaMassachusetts
negara bagian di Amerika Serikat Edit nilai pada Wikidata
Commonwealth of Massachusetts (en) Edit nilai pada Wikidata
Bendera Massachusetts Lambang Massachusetts
bendera Massachusetts Edit nilai pada Wikidata

Lagu resmiAll Hail to Massachusetts (en) Terjemahkan (1981) Edit nilai pada Wikidata

Moto«Ense petit placidam sub libertate quietem (en) Terjemahkan» Edit nilai pada Wikidata
Lambang resmiBlack-capped Chickadee (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Nama julukanThe Bay State Edit nilai pada Wikidata
Dinamakan berdasarkanGreat Blue Hill (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Tempat
Edit nilai pada Wikidata
<mapframe>: Judul "Massachusetts.map Edit nilai pada Wikidata.map" bukan merupakan halaman data peta yang sah
Negara berdaulatAmerika Serikat Edit nilai pada Wikidata

NegaraAmerika Serikat Edit nilai pada Wikidata
Ibu kotaBoston Edit nilai pada Wikidata
Pembagian administratif
Penduduk
Keseluruhan7.029.917 Edit nilai pada Wikidata (2020 Edit nilai pada Wikidata)
Tempat tinggal2.646.980 Edit nilai pada Wikidata (2020 Edit nilai pada Wikidata)
Bahasa resmibahasa Inggris Edit nilai pada Wikidata
Geografi
Bagian dariDaratan utama Amerika Serikat dan New England Edit nilai pada Wikidata
Luas wilayah27.336 km² Edit nilai pada Wikidata[convert: unit tak dikenal]
• Air26,1 % Edit nilai pada Wikidata
Berada di atau dekat dengan perairanSamudra Atlantik Edit nilai pada Wikidata
Ketinggian150 m Edit nilai pada Wikidata
Titik tertinggiMount Greylock (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata  (1.064 m Edit nilai pada Wikidata)
Titik terendahSamudra Atlantik Edit nilai pada Wikidata
Berbatasan dengan
Sejarah
Didahului olehProvince of Massachusetts Bay (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Pembuatan6 Februari 1788 Edit nilai pada Wikidata
Organisasi politik
Badan eksekutifgovernment of Massachusetts (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Badan legislatifMassachusetts General Court (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
• Governor of Massachusetts (en) Terjemahkan Edit nilai pada WikidataMaura Healey Edit nilai pada Wikidata (2023 Edit nilai pada Wikidata)
Badan yudikatifMassachusetts Supreme Judicial Court (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Zona waktu
ISO 3166-2US-MA Edit nilai pada Wikidata
Penanda GNIS606926 Edit nilai pada Wikidata
Lain-lain

Situs webLaman resmi
X: massgov Instagram: massgov Modifica els identificadors a Wikidata

Negara bagian ini berbatasan dengan Samudra Atlantik dan Teluk Maine di timur, New Hampshire dan Vermont di utara, New York di barat, serta Connecticut dan Rhode Island di selatan.

Negara bagian ini menjadi letak dua perguruan tinggi ternama, Universitas Harvard dan Institut Teknologi Massachusetts (MIT).

Sejarah

sunting

Koloni ini dinamakan atas nama populasi lokal, disebut Massachusett, yang berarti "sebuah tempat bukit besar". Para Pilgrim, yang tiba dengan kapal Mayflower, membangun tempat tinggal mereka di Plymouth tahun 1620. Mereka kemudian disusul oleh kaum Puritan, yang mendirikan Koloni Teluk Massachusetts. Meskipun kaum Puritan datang ke Massachusetts dengan tujuan kebebasan beragama, mereka tidak mempunyai toleransi terhadap agama yang lain dari mereka. Orang seperti Anne Hutchinson, Roger Williams, dan Thomas Hooker meninggalkan Massachusetts dan pergi ke Selatan karena kaum Puritan kurang memiliki toleransi beragama. Williams berakhir membangun koloni Rhode Island, sedangkan Hooker membangun Connecticut.

Massachusetts adalah salah satu dari 13 koloni yang melaksanakan revolusi terhadap pemerintahan Inggris dalam Revolusi Amerika. Pada 9 Februari 1775 Parlemen Inggris menyatakan Massachusetts sebagai pemberontak dan mengirim pasukan tambahan untuk menjaga ketertiban.

Seorang Afrika-Amerika bernama Crispus Attucks adalah salah seorang pertama terbunuh dalam revolusi Amerika, di Boston pada tanggal 5 Maret 1770, pada kejadian yang disebut Pembantaian Boston.

Pada 6 Februari 1788 Massachusetts menjadi negara bagian keenam yang menentukan Konstitusi Amerika.

Pada 15 Maret 1820 wilayah Maine dipisahkan dengan Massachusetts, dan menjadi negara bagian dengan hak sendiri.

Massachusetts banyak memiliki bangunan bersejarah (Lihat bangunan bersejarah di Massachusetts untuk jelasnya).

Lihat juga: Hari Patriot, Pemberontakan Shays

Geografi

sunting

Lihat: Daftar Kabupaten di Massachusetts

Massachusetts di utara berbatasan dengan New Hampshire dan Vermont, di barat dengan New York, di selatan dengan Connecticut dan Rhode Island, dan di timur dengan Samudra Atlantik. Pulau Martha's Vineyard dan Nantucket terletak di tenggara. Boston adalah kota terbesar; tetapi sebagian besar populasi wilayah metropolitan Boston tidak tinggal di kota itu.

Galeri

sunting

Referensi

sunting

Bibliografi

sunting

Bacaan lanjutan

sunting

Overviews and surveys

sunting

Sumber kedua

sunting
  • Abrams, Richard M. Conservatism in a Progressive Era: Massachusetts Politics, 1900–1912 (1964)
  • Adams, James Truslow. Revolutionary New England, 1691–1776 (1923)
  • Adams, James Truslow. New England in the Republic, 1776–1850 (1926)
  • Andrews, Charles M. The Fathers of New England: A Chronicle of the Puritan Commonwealths (1919), short survei
  • Conforti, Joseph A. Imagining New England: Explorations of Regional Identity from the Pilgrims to the Mid-Twentieth Century (2001)
  • Cumbler, John T. Reasonable Use: The People, the Environment, and the State, New England, 1790–1930 (1930), environmental history
  • Fischer, David Hackett. Paul Revere's Ride (1994), 1775 in depth
  • Flagg, Charles Allcott, A Guide to Massachusetts local history, Salem: Salem Press Company, 1907.
  • Green, James R., William F. Hartford, and Tom Juravich. Commonwealth of Toil: Chapters in the History of Massachusetts Workers and Their Unions (1996)
  • Huthmacher, J. Joseph. Massachusetts People and Politics, 1919–1933 (1958)
  • Labaree, Benjamin Woods. Colonial Massachusetts: A History (1979)
  • Morison, Samuel Eliot. The Maritime History of Massachusetts, 1783–1860 (1921)
  • Peirce, Neal R. The New England States: People, Politics, and Power in the Six New England States (1976), 1960–75 era
  • Porter, Susan L. Women of the Commonwealth: Work, Family, and Social Change in Nineteenth-Century Massachusetts (1996)
  • Sletcher, Michael. New England (2004).
  • Starkey, Marion L. The Devil in Massachusetts (1949), Salem witches
  • Tager, Jack, and John W. Ifkovic, eds. Massachusetts in the Gilded Age: Selected Essays (1985), ethnic groups
  • Zimmerman, Joseph F. The New England Town Meeting: Democracy in Action (1999)

Pranala luar

sunting